Anda di halaman 1dari 2

PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN TERPADU

JIKA DIPERLUKAN PENANGANAN


SECARA TEAM
No. Dokumen : C/VIII/SOP/2017
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 05 Mei 2017
Halaman :½

PUSKESMAS dr. Ermalindawati


NIP.197305262005012006
KTK

1. Pengertian Penyusunan rencana layanan terpadu jika diperlukan penanganan secara team adalah

suatu proses dalam membuat rencana tindakan pelayanan pasien dengan melibatkan

berbagai unit terkait untuk mencapai hasil maksimal sesuai dengan masalah

kesehatan yang dihadapi pasien

2. Tujuan Agar petugas mampu memberikan pelayanan yang tepat dan berkesinambungan

sesuai dengan masalah kesehatan yang dihadapi pasien

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas KTK No. 188.45/ /Pusk.KTK/I/2017 Tentang

Kibijakan Pelayanan Klinis

4. Referensi Buku saku pelayanan kesehatan ibu di fasilitasi kesehatan dasar dan rujukan tahun

2013

5. Langkah- 1. Melakukan anamnesa pemeriksaan fisik

Langkah 2. Rencana layanan rujukan internal seperti laboratorium, gizi

3. Petugas mencatat direkam medik pasien

6. Bagan Alir

Melakukan anamnesa pemeriksaan fisik

Rencana layanan rujukan internal seperti laboratorium, gizi

Petugas mencatat direkam medik pasien


7. Hal-Hal

yang perlu

diperhatikan

8. Unit Terkait Pendaftaran, Poli Umum, Poli Gigi,PoliKia,Ruang Tindakan, Kamar Obat,

Laboratorium

9. Dokumen Kebijakan Kepala Puskesmas tentang penyusunan rencana layanan terpadu jika

Terkait diperlukan penanganan secara team.

10. Rekaman
Tgl Mulai
Historis No Yang Diubah Isi Perubahan
Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai