Anda di halaman 1dari 3

PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN MEDIS

DAN LAYANAN TERPADU JIKA DIPERLUKAN


PENANGANAN SECARA TEAM
No. Dokumen :SOP/DK/UKP/
No. Revisi : 0
SOP
TanggalTerbit : 9 Agustus 2017
Halaman :1/2 halaman
UPT
PUSKESMAS drg. Ema Rayanis
NIP.19691019 200212 2 003
DURI KOTA
Penyusunan rencana layanan medis dan layanan terpadu jika diperlukan
penanganan secara team adalah suatu proses dalam membuat rencana
1.Pengertian tindakan pelayanan pasien dengan melibatkan berbagai unit terkait untuk
mencapai hasil maksimal sesuai dengan masalah kesehatan yang dihadapi
pasien.
Sebagai acuan dalam menerapkan langkah-langkah penyusunan rencana
2.Tujuan layanan medis dan rencana layanan terpadu jika diperlukan penanganan
secara team.
Keputusan Kepala UPT Puskesmas Duri Kota Nomor: 440/UPT-
3.Kebijakan KPTS/VIII/ 2017/ tentang penyusunan rencana layanan medis dan
layanan terpadu jika diperlukan penanganan secara team.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor. 514 Tahun 2015
4.Referensi
Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Pimer

5.Alat Dan 1. Alat tulis


Bahan 2. Rekam medis
6.Langkah- 1. Petugas melakukan kajian awal klinis.
Langkah
2. Petugas melakukan pemeriksaan fisik.
3. Petugas menegakkan diagnosis.
4. Petugas membuat rencana asuhan, bila diperlukan dilakukan
koordinasi dengan tim interprofesi.
5. Petugas menginformasikan risiko yang mungkin terjadi dalam
pelayanan.
6. Petugas mencatat layanan dalam rekam medis.
Mengambil rekam medis

Memanggil pasien

Anamnesa, Pemeriksaan fisik,


Diagnosa

7.Bagan Alir
Menyusun rencana asuhan klinis

Menyusun rencana tindak lanjut

Mendokumentasikan kegiatan

8.Hal yang
perlu Melibatkan tim interprofesi jika kasus perlu ditangani oleh tim
diperhatikan

9.Unit Terkait Semua unit layanan

10.Dokumen
Rekam medis, buku register , blangko rujukan intern
terkait

11.RekamanHistorisPerubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. MulaiDiberlakukan


PENYUSUNAN RENCANA LAYANAN TERPADU
JIKA DIPERLUKAN PENANGANAN SECARA
TEAM
No. Dokumen : DT/DK/UKP/
No. Revisi :01
DAFTAR
TILIK TanggalTerbit : 7Agustus 2017
Halaman : 1 halaman
UPT drg. Ema Rayanis
PUSKESMAS
NIP.19691019 200212 2 003
DURI KOTA
Unit : ……………………………………………………………………
NamaPetugas : ……………………………………………………………………
TanggalPelaksanaan : ……………………………………………………………………
No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB
1 Apakah Petugas melakukan kajian awal klinis?
2 7. ApakahKa Petugas melakukan pemeriksaan fisik?
3 Apakah Petugas menegakkan diagnosis?
4 Apakah Petugas membuat rencana asuhan, bila diperlukan
dilakukan koordinasi dengan tim interprofesi?
5 Apakah Petugas menginformasikan risiko yang mungkin
terjadi dalam pelayanan?
6 Apakah Petugas mencatat layanan dalam rekam medis?

Compliance rate (CR) : …………………………………%

……………………………..,……
Pelaksana / Auditor

…………………………….............
NIP.

Anda mungkin juga menyukai