Anda di halaman 1dari 4

FORMAT REVIEW JOURNAL

Nama Mahasiswa/ Fauriza Hafni (200204005)


Nim Tasya Khaira (200204006)
Tanggal 13 Februari 2023
Topik Flipped classroom

1. Jurnal Pertama
Penulis Elvi Silismi
Tahun Terbit 2021
Judul Artikel Peningkatan Kemampuan Berpidato di Depan Kelas dengan
Menggunakan Metode Pembelajaran Terbalik bagi Siswa Kelas IX
SMP Negeri 5 Kota Bengkulu
Nama Jurnal Jurnal Inovasi Strategi dan Model Pembelajaran/S3
Volume dan Vol 1 dan Hal 119-129
Halaman

Landasan Teori Kelas terbalik adalah metode pembelajaran yang digunakan pada abad
21 dimana peserta didik belajar di luar kelas dan mengerjakan tugas
kemudian diskusi ketika berada di dalam kelas. Langkah langkah yang
digunakan mengingat, memahami, mengaplikasikan, analisis,
evaluasi, dan membuat/menghasilkan.
Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penggunaaan
metode pembelajaran terbalik bagi siswa kelas IX A SMP Negeri 5
Kota Bengkulu
Metode penelitian Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas
dan subyek (PTK). Subjek penelitian ini adalah 26 siswa kelas IX A SMP Negeri
egeri 5 Kota Bengkulu
Instrumen dan Instrumen yang digunakan berupa lembar tes hasil sebelum dan
Teknik analisis sesudah tindakan yang diberikan kepada peserta didik. Teknik analisis
data data yang digunakan adalah lembar observasi dan kerja kelompok
untuk mengetahui hasil belajar siswa.
Hasil Penelitian Hasil penelitian yang dilakukan oleh Elvi Silismi mendapatkan hasil
bahwa siswa semakin terampil berpidato di depan kelas dengan
memerhatikan aspek-aspek berpidato

Kesimpulan dan Dari penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa
saran kemampuan berpidato siswa kelas IX A SMP Negeri 5 Kota Bengkulu
dengan metode pembelajaran terbalik mengalami peningkatan. Saran
bagi penelitian ini adalah mengembangkan metode penelitian yang
dilakukan
Kekuatan dan Kekuatan penelitian ini berhasil meningkatkan hasil belajar siswa
Kelemahan Kelemahan penelitian ini metode tindakan kelas membutuhkan waktu
yang sangat lama sampai siklus 2

TUGAS REVIEW ARTIKEL JURNAL BY MISBAHUL JANNAH 1


Bukti screen shot
artikel jurnal

TUGAS REVIEW ARTIKEL JURNAL BY MISBAHUL JANNAH 2


2. Jurnal Kedua
Penulis Rahel Situmeang, Muhammad Syahrul Harahap dan Rahmatika
Elindra
Tahun Terbit 2021
Judul Artikel Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Flipped Classroom
Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Matematika Siswa Di Kelas
VIII SMP Negeri 9 Padang Sidimpuan
Nama Jurnal Jurnal MathEdu (Mathematic Education Journal)/S4
Volume dan Vol 4 dan Hal 278-284
Halaman

Landasan Teori Pendidikan adalah upaya untuk mempercepat pengembangan manusia


yang diberikan kepadanya karena manusia yang dapat mendidik dan
dididik.
Model pembelajaran yang digunakan adalah flipped classroom yang
dapat meningkatkan dan mengembangkan kemampuan berpikir kreatif
matematika siswa. Alasan menggunakan model flipped classroom
karena mampu menciptakan aktivitas pembelajaran yang efektif
Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan berpikir
kreatif matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 9 Padang Sidimpuan
Metode penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen.
dan subyek Subjek penelitian ini adalah 169 siswa dengan 27 siswa sebagai
sampel.
Instrumen dan Instrumen yang digunakan yaitu observasi dan tes. Teknik
Teknik analisis pengumpulan data yang digunakan adalah lembar observasi dan
data lembar pretest dan posttest.
Hasil Penelitian Hasil dari penelitian ini adalah dilakukan pda test awal diperoleh nilai
rata-rata indikator pertama yaitu sebesar 40,19 dengan kategori gagal.
Setelah melakukan posttest sebesar 73,93 dengan kategori baik.
Kesimpulan dan Kesimpulan penelitian ini adalah model pembelajaran flipped
saran classroom memiliki efektivitas sedang ada kemampuan berpikir kreatif
matematika siswa. Saran untuk penelitian ini adalah semoga model
flipped classroom dapat dimanfaatkan sebaik mungkin untuk semua
mata pelajaran.
Kekuatan dan Kekuatan penelitian ini mampu meningkatkan kemampuan berpikir
Kelemahan kreatif siswa dan kelemahan penelitian ini adalah tidak semua siswa
mampu belajar dengan sungguh-sungguh di luar kelas.
Bukti screen shot
artikel jurnal

TUGAS REVIEW ARTIKEL JURNAL BY MISBAHUL JANNAH 3


3. Jurnal Ketiga
Penulis Husam Jasim Muhammad dan Hajem Ati Daham
Tahun Terbit 2021
Judul Artikel Analytic Haerarchy Process for Evaluating Flipped Classroom
Learning
Nama Jurnal Computers, Materialis & Continua/S1 (Scopus)
Volume dan Vol 66 dan halaman 2229-2239
Halaman

Landasan Teori Kelas terbalik mendapatkan popularitas sebagai kelas modern dalam
penataan pengajaran dimana prosedur dikelas kepenugasan berbasis
digital, dan latihan soal.
Tujuan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model dari
pembelajaran di sekolah-sekolah Irak
Metode penelitian Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen. Subjek
dan subyek dalam penelitian ini adalah siswa SMP laki-laki di Irak
Instrumen dan Jelaskan instrument yang digunakan yaitu lembar angket dan teknik
Teknik analisis pengumpulan data yaitu observasi untuk mengetahui sikap siswa
data terhadap mata pelajaran kimia
Hasil Penelitian Hasil dari penelitian ini adalah guru di sekolah Irak dapat
meningkatkan dan melakukan persiapan dalam pembelajaran kelas
terbalik
Kesimpulan dan Kesimpulan penelitian ini adalah flipped classroom berpengaruh
saran terhadap prestasi, motivasi dan berpikir kreatif siswa
Kekuatan dan Kekuatan penelitian ini adalah mendapatkan respon yang baik
Kelemahan disekolah Irak. Kekurangan penelitian ini adalah membutuhkan biaya
yang cukup besar

Bukti screen shot


artikel jurnal

TUGAS REVIEW ARTIKEL JURNAL BY MISBAHUL JANNAH 4

Anda mungkin juga menyukai