Anda di halaman 1dari 9

PEMBAHASAN

Kehidupan sehari-hari di laboratorium tidak terlepas dengan yang Namanya kimia,baik itu
yang berbentuk larutan ataupun bahan lainnya.di dalam kimia dikenal dengan sebutan
larutan,dimana larutan merupakan hal yang sangat penting yang harus diketahui,terutama
bagi seseorang yang bekerja baik di industri maupun di laboratorium. Larutan pada dasarnya
merupakan campuran homogen atau dua atau lebih zat yang terdirpersi dengan baik.dalam
proses pembuatan larutan juga dikenal dengan pengenceran,pencampuran ,dll.
Program studi Pendidikan biologi tidak terlepas dari pembelajaran mengenai kimia,seperti
pembuatan larutan,pengenceran maupun pencampuran bahan kimia.untuk itu ,penting bagi
seorang praktikum untuk mengetahui bagaimana membuat suatu larutan,mengetahui tingkat
resiko bahayanya,maupun menghitung tingkat konsentrasinya.
Bahan kimia telah menjadi bagian dari kehidupan kita bahkan tanpa kita sadari bahwa
makanan yang kita makan itu juga mengandung bahan kimia. Namun, tidak semua bahan
kimia itu bersifat negatif dan beracun karena setiap bahan kimia itu mempunyai sifat dan
manfaat yang berbeda sesuai dengan kebutuhan masing-masing.

1
SIMBOL KIMIA DAN BAHAYANYA

2
NAMA-NAMA BAHAN KIMIA DAN BAHAYANYA

1.Bahan-bahan cair.

Nama bahan Gambar bahan Bentuk zat Golongan keterangan


bahan(hazard)
Sulphuric acid cair 1:beracun,akan menimbulkan
kecelakaan atau kematian jika
tertelan atau terhirup.
2:korosif,dapat merusak
jaringan tubuh jika tersentuh.

Acetic acid cair 1:Korosif,dapat merusak


jaringan tubuh jika tersentuh.

2:bahaya iritasi,tidak korosif


tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit.

Nitric acid Cair 1:korosif


2:mudah terbakar,artinya zat
cair yang mempunyai suhu
kurang dari 0 c.

3
Paraffin Cair bahaya iritasi,tidak korosif
dunnflusing tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit.

tetrachlorometan cair Toxic,kecelakaan atau


kematian jika
tertelan ,terhirup,atau terserap
oleh kulit.

2.Bahan-bahan padat

Nama bahan Gambar bahan Bentuk Golongan bahan keterangan


bahan (hazard)
Certistain padat bahaya iritasi,tidak korosif
tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

Chemical padat Beracun,artinya suatu zat dpt


menimbulkan kecelakaan
apabilantertelan,terhirup,ata
u terserap oleh kulit.

4
Natriumnitrat Mudah meledak,artinya zat
mempunyai suhu kurang dari
0 c dan titik didih kurang
atau sma dengan 35 c

Lead(ll)acetate Beracun,artinya suatu zat dpt


neutral menimbulkan kecelakaan
apabilantertelan,terhirup,ata
u terserap oleh kulit.

formaldehide Beracun,artinya suatu zat dpt


menimbulkan kecelakaan
apabilantertelan,terhirup,ata
u terserap oleh kulit.

Sodium Korosif,dapat merusak


hydroxide jaringan tubuh jika tersentuh

5
Ammonium bahaya iritasi,tidak korosif
chloride tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

Kobalt(ii)chlorid- Padat bahaya iritasi,tidak korosif


hexahydrat tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

Barium carbonat Padat bahaya iritasi,tidak korosif


tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

Copper(ii)sulfate Padat bahaya iritasi,tidak korosif


tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

6
Quecksilber(ii)- Padat Beracun,artinya suatu zat dpt
chlorid menimbulkan kecelakaan
apabilantertelan,terhirup,ata
u terserap oleh kulit.

Lead(ii)sulfat Padat Beracun,artinya suatu zat dpt


menimbulkan kecelakaan
apabilantertelan,terhirup,ata
u terserap oleh kulit.

Zink nitrat Padat bahaya iritasi,tidak korosif


tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

Copper(ii)sulfate Padat bahaya iritasi,tidak korosif


tetapi dapat mengakibatkan
ketidaknyamanan apabila
bersentuh dengan kulit

7
Lead(ii)timbal(ii) padat Mudah meledak,artinya zat
nitrat mempunyai suhu kurang dari
0 c dan titik didih kurang
atau sma dengan 35 c

KESIMPULAN:

Bahan kimia telah menjadi bagian dari kehidupan kita bahkan tanpa kita sadari bahwa
makanan yang kita makan itu juga mengandung bahan kimia. Namun, tidak semua bahan
kimia itu bersifat negatif dan beracun karena setiap bahan kimia itu mempunyai sifat dan
manfaat yang berbeda sesuai dengan kebutuhan masing-masing.
Biasanya bahan-bahan kimia yang sering pakai seperti reagen atau untuk reaksi-reaksi
tertentu. Pada artikel kali ini akan mengulas mengenai pengertian bahan kimia, jenis-jenis
bahan kimia, simbol-simbol bahan kimia, contoh dari bahan kimia serta bahan kimia yang
berbahaya, dan cara menanganinya.

PERATURAN DAN TATA TERTIB LABORATORIUM


PRAKTIKUM
 Mahasiswa yang diperkenankan menggunakan laboratorium dan melakukan
praktikum adalah mahasiswa yang terdaftar secara akademik (praktikan).
 Praktikan wajib hadir 10 menit sebelum praktikum dimulai, keterlambatan lebih dari 5
menit sejak praktikum dimulai, praktikan dianggap tidak hadir.
 Jika berhalangan hadir, praktikan harus dapat memberikan keterangan tertulis dan
resmi terkait dengan alasan ketidakhadirannya.
 Jika berhalangan hadir dan hendak mengganti praktikum pada hari yang lain,
praktikan wajib meminta rekomendasi tertulis terlebih dahulu dari koordinator
pembimbing praktikum.
 Praktikan memasuki ruang laboratorium dengan telah mengenakan jas praktikum.
 Praktikan wajib membawa lembar kerja praktikum, serbet, dan masker.
 Praktikan mengisi daftar absensi dengan menunjukkan segala sesuatu yang wajib
dibawa.

8
 Praktikan tidak diperbolehkan makan, minum, atau merokok di dalam laboratorium
selama praktikum berlangsung.
 Praktikan tidak diperbolehkan bersenda gurau yang mengakibatkan terganggunya
kelancaran praktikum.
 Praktikan bertanggung jawab atas peralatan yang dipinjamnya, kebersihan meja
masing-masing, serta lantai disekitarnya.
 Setalah menggunakan reagen, praktikan wajib meletakkan kembali pada tempatnya
semula.
 Praktikan dilarang menghambur-hamburkan reagen praktikum dan membuang sisa
bahan praktikum dengan memperhatikan kebersihan dan keamanan.
 Jika akan meninggalkan ruang laboratorium, praktikan wajib meminta izin kepada
dosen atau asisten jaga.

Anda mungkin juga menyukai