Anda di halaman 1dari 2

Kurikulum MA.

Raudlatut Thalibin
Tahun Pelajaran 2022 / 2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Pendidikan : MA RAUDLATUT THALIBIN


Mata Pelajaran : AKIDAH AKHLAK
Kelas / Semester : XI / GENAP
Tahun Pelajaran : 2022 / 2023
Materi Pokok : KISAH TELADAN ( ABDURRAHMAN BIN AUF DAN ABU DZAR AL- GHIFARI )
Alokasi Waktu : 4 X 45’ ( 2 pertemuan )

A. Kompetensi Dasar
3.11. Menganalisis kisah keteladanan sahabat Abdurrahman bin Auf dan Abu Dzar al-Ghifari
4.11. Mengkomunikasikan contoh implementasi keteladanan sahabat Abdurrahman bin Auf dan Abu Dzar al-Ghifari dalam
kehidupan sehari-hari

B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran peserta didik diharapkan dapat meneladani kisah sahabat Abdurrahman bin Auf dan Abu
Dzar al-Ghifari serta dapat mengimplementasikannya dalam kehidupan sehari-hari.

C. Media , Alat dan Sumber Pembelajaran


Media : Internet, LCD & Laptop
Sumber : Internet, Buku Akidah Akhlak Kelas XI KMA 183 dan LKS Modul Ihsan KMA 183

D. Langkah – Langkah Pembelajaran


Kegiatan Pendahuluan ( 15 menit )
Guru memberi salam, berdoa dan mengkondisikan suasana belajar yang menyenangkan
Guru memeriksa kehadiran siswa dengan list absensi.
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
Guru memberi motivasi kepada siswa terkait materi pembelajaran.
Kegiatan Inti ( 50 menit )
Guru memberi stimulant dan siswa diarahkan untuk diskusi dan aktif tanya jawab
Guru memberi ringkasan materi tentang kisah keteladanan sahabat Abdurrahman bin Auf dan Abu Dzar al-Ghifari.
Siswa diminta membaca dan mencatat hal-hal penting terkait materi pembelajaran di buku catatan Akidah Akhlak.
Siswa diminta agar memberi tanggapan terkait materi yang telah dibaca dengan menulis
Guru memberi kesempatan pada peserta didik untuk mengidentfkasi sebanyak mungkin materi yang tidak dipahami untuk
mendapatkan informasi tambahan.
Kegiatan Penutup ( 25 menit )
Membuat rangkuman atau simpulan pelajaran
Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
Menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan pada pertemuan berikutnya.

E. Penilaian
Penilaian Sikap
Tekhnik penilaian : Pengamatan / observasi keaktifan
Bentuk penilaian : Lembar pengamatan
Penilaian Pengetahuan
Tekhnik penilaian : Tes tertulis
Bentuk penilaian : Penugasan
Penilaian Keterampilan
Tekhnik penilaian : Unjuk kerja (Demonstrasi / presentasi / tanya jawab)
Bentuk penilaian : Lembar unjuk kerja

Perangkat Pelajaran Akidah Akhlak Kelas XI


Ucik Wulandari, S.Pd.I
Kurikulum MA. Raudlatut Thalibin
Tahun Pelajaran 2022 / 2023

Situbondo, 14 Mei 2023


Mengetahui
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

DEDY PURWONO, M.Pd UCIK WULANDARI, S.Pd.I

Perangkat Pelajaran Akidah Akhlak Kelas XI


Ucik Wulandari, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai