Anda di halaman 1dari 4

BAB I

1. Latar Belakang
A. Gambaran Umum Desa
1. Data Geografi
Secara geografi Kota Banjar terletak diantara 108°28’00” -
108°40’00” Bujur Timur dan 07°19‘30” - 07°26’30” Lintang Selatan
(berdasarkan Peta Rupa Bumi Bakosurtanal). Kota Bajar merupakan
salah satu kota yang berada di Jawa Barat dengan rata-rata ketinggian
antara 20 – 500 meter di atas permukaan laut dengan iklim tropis.
Kecamatan pataruman terletak di daerah dengan letak rerata yang
cukup tinggi di Kota Banjar ini, yaitu di ketinggin 100 – 500 mdpl
dengan luas 11,83 Km2 atau sekitar 21,89 % dari luas wilayah
kecamatan tersebut.
BLUD UPTD Puskemas Pataruman 2 terletak di Kecamatan
Pataruman dengan 3 wilayah binaan, yaitu Desa Karyamukti, Desa
Batulawang, dan Desa Sukamukti yang tergambar dalam peta
puskemas dibawah ini
Secara geografi BLUD UPTD Puskemas Pataruman 2 terletak diantara
7.407565 BT dan 108.586266 LS di Kecamatan Pataruman Kota
Banjar, dengan geografis daerah binaan rata-rata pegunungan, berbukit
udara segar dengan suhu berkisar 18°C - 23°C, berbatasan:
 Sebelah selatan daerah binaan UPTD Puskemas Lakbok
 Sebelah Barat daerah binaan BLUD UPTD Puskemas
Pataruman 1
 Sebelah Timur daerah binaan BLUD UPTD Puskemas
Pataruman 3
 Sebelah Utara daerah binaan BLUD UPTD Puskemas
Pataruman 1

BLUD UPTD Puskesmas Pataruman 2 terdiri dari 3 Desa, 12


Dusun, 24 RW, dan 90 RT. Dalam memberikan dan mempermudah
akses pelayanan kesahatan kepada masyarakat, puskemas
memanfaatkan sarana pelayanan kesehatan seperti Puskemas pembantu
(Pustu) terdiri dari 1 unit, Pos Kesehatan Desa (Poskedes) terdiri dari 3
unit, Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) Bayi Balita terdiri dari 17
unit, Posyandu Remaja 1 unit, dan Posyandu Lansia terdiri dari 16 unit.

2. Data Demografi
BLUD UPTD Puskesmas Pataruman 2 terdiri dari 3 desa binaan
dengan total penduduk sebanyak 14.490 jiwa pada tahun 2022 dengan
masing-masing jumlah penduduk sebagai berikut:
Jumlah Penduduk Desa di wilayah kerja BLUD UPTD Puskesmas
Pataruman 2 Tahun 2022

Laki- Jumlah
No Desa Perempuan
laki Penduduk
1 Karyamukti 3088 2978 6066
2 Batulawang 2162 2144 4306
3. Sukamukti 2073 2094 4167
TOTAL 7323 7216 14539
Sumber: DKB Disdukcapil Kota Banjar 2022
Data tersebut menunjukan Desa binaan di BLUD UPTD yang
tersebar di 3 desa tersebut didapatkan bahwa kepadatan penduduk
termasuk dalam kategori rendah dibandingkan dengan jumlah
penduduk di wilayah kerja Puskemas lainnya di Kota Banjar. Maka
dari itu secara umum tidak terlalu beresiko untuk mengalami terjadi
masalah kesehatan karena kepadatan penduduk.
Luas Wilayah dan Kepadatan Penduduk Tahun 2022

Kepadatan
No Luas Jumlah
Desa Penduduk
. (km2) Penduduk
(jiwa/km2)
1 Karyamukti 8.08 6066 750.47
2 Batulawang 7.56 4306 569.26
3 Sukamukti 4.89 4167 852.15
Sumber: DKB Disdukcapil Kota Banjar Tahun 2022

Berdasarkan dari data yang diatas, wilayah Desa yang paling


padat penduduknya adalah Desa Sukamukti dengan kepadatan
penduduk 852.15 jiwa/Km2.

Jumlah Kepala Keluarga (KK) Menurut Jenis Kelamin Tahun 2022

No Desa Laki-laki Perempuan Jumlah


.
1 Karyamukti 1691 456 2147
2 Batulawang 1227 335 1562
3 Sukamukti 1165 310 1475
Total 4083 1101 5184
Sumber: DKB Disdukcapil Kota Banjar Tahun 2022

Berdasarkan data di atas, sebagian besar (78,7%) kepala


keluarga berjenis kelamin laki-laki dari total kepala keluarga sebanyak
5.184 KK pada tahun 2022.

Jumlah Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur Wilayah Kerja


BLUD UPTD Puskesmas Pataruman 2 Tahun 2021
Umur (Tahun) Laki-laki Perempuan Total

0-4 520 495 1.015


5-9 558 516 1.074
10 - 14 609 543 1.152
15 - 19 570 589 1.159
20 - 24 648 590 1.238
25 - 29 627 579 1.206
30 - 34 526 480 1.006
35 - 39 530 498 1.028
40 - 44 472 458 930
45 - 49 449 476 925
50 - 54 443 488 931
55 - 59 404 509 913
60 - 64 366 342 708
65 - 69 255 260 515
70 - 74 158 173 331
75+ 158 201 359
Sumber: DKB Disdukcapil Kota Banjar Tahun 2021

Berdasarkan tabel yang disajikan diatas dapat ditarik dengan kesimpulan:


a. Sebagian besar (50,3%) penduduk di wilayah kerja BLUD UPTD
Puskesmas Pataruman 2 Tahun 2021 berjenis kelamin laki-laki
b. Menurut pengelompokan umur diatas, jumlah penduduk paling
banyak (9,4%) berada pada kelompok umur 20 – 24 tahun.

Jumlah Sarana Pendidikan Wilayah Kerja BLUD UPTD Puskesmas


Pataruman 2 Tahun 2022

Anda mungkin juga menyukai