Anda di halaman 1dari 2

Latihan 5.

Anggaran Tenaga Kerja Langsung

PT. Hompimpa telah menyusun anggaran produksi periode tahun 2022 dengan data sbb:
Periode Anggaran Produksi
Januari 2022 1,419,816
Februari 2022 1,419,810
Maret 2022 1,419,810
April 2022 1,419,810
Mei 2022 1,419,810
Juni 2022 1,419,810
Juli 2022 1,419,810
Agustus 2022 1,419,810
September 2022 1,419,810
Oktober 2022 1,419,810
November 2022 1,419,810
Desember 2022 1,419,810
Total Anggaran Produksi 17,037,726

Adapun Target Produksi per unit botol yang ditetapkan oleh PT . Hompimpa adalah sebagai berikut:
1. Standar waktu untuk menyelesaikan satu botol hompitea adalah selama 30 detik per botol
2. Waktu efektif jam kerja karyawan adalah selama 8 jam per hari untuk semua departemen
3. Hari kerja efektif karyawan selama 25 hari kerja per bulan untuk semua departemen
4. Lembur efektif karyawan setiap harinya adalah sebesar 1,5 jam/hari/orang
5. PT Hompimpa memiliki mesin produksi pada masing-masing departemen sebanyak 2 unit mesin
6. Kebutuhan SDM produksi langsung adalah 6 Orang Operator per Mesin, 1 Supervisor per Mesin, 1 Orang Kepala Setiap Departemen, dan 1 Orang Manager Produksi
7. Adapun ketentuan upah yang ditetapkan oleh PT. Hompimpa sbb:
Plafon Asuransi
Rincian SDM Ketentuan Ketentuan Lembur Gaji Pokok Tunjangan Jabatan Insentif Kehadiran
Non BPJS
Manager Produksi Gaji Paket Tidak ada Lembur 17,000,000 2,000,000 100,000 150,000,000
Kepala Departemen Gaji Paket Tidak ada Lembur 12,000,000 1,500,000 75,000 100,000,000
Supervisor Gaji Paket Tidak ada Lembur 8,000,000 750,000 50,000 80,000,000
Operator Gaji UMP (Gaji Pokok/173)*1.5*25 4,000,000 250,000 25,000 50,000,000

Silahkan Anda buatkan Anggaran Tenaga Kerja Langsung berdasarkan standar waktu PT Hompimpa periode tahun 2022 pada tabel di bawah ini:
Kesimpulan:
Berdasarkan data yang telah dihitung maka didapati rincian biaya anggaran Tenaga Kerja
Langsung periode tahun 2022 sebagai Berikut :
Untuk Target Biaya Tenaga Kerja
Perbulan sebesar Rp. 409,053,539
Untuk Target Biaya Tenaga Kerja Pertahun sebesar Rp. 4,908,642,474
Dengan Total 46 orang pekerja
terdiri dari :
MANAGER PRODUKSI = 1 orang
KEPALA DEPT.
PENGGILINGAN = 1 orang
KEPALA DEPT. PENCAMPURAN = 1 orang

KEPALA DEPT. PENYULINGAN = 1 orang


SUPERVISOR PENGGILINGAN =2
orang
SUPERVISOR PENCAMPURAN = 2 orang
SUPERVISOR PENYULINGAN
= 2 orang
OPERATOR PENGGILINGAN = 12 orang

OPERATOR PENCAMPURAN = 12 orang


OPERATOR PENYULINGAN
= 12 orang

Anda mungkin juga menyukai