Anda di halaman 1dari 2

Tugas Kaprodi

Tugas pokok kaprodi

 Mengkoordinasi pelaksanaan seluruh kegiatan prodi.


 Merencanakan jadwal kuliah, praktikum dan evaluasi hasil belajar.
 Mengkoordinir pelaksanaan perkuliahan dan praktikum bidang studi
di lingkungan kampus.
 Mengkoordinir proses pelaksanaan
program pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
di lingkungan universitas di bidang studi terkait.
 Mengkoordinir perencanaan, penyediaan dan pengusulan kebutuhan
sarana kuliah dan praktikum serta prasarana pendidikan.
 Memonitor jalannya proses belajar mengajar sesuai
dengan kurikulum.
 Mengevaluasi sistem pengelolaan prodi yang telah berjalan. (Gustu)
 Melaksanakan tugas lain dari atasan yang relevan dengan tugas
pelaksanaan prodi.

 Melaksanakan rapat secara periodik di lingkup tugasnya.


 Evaluasi kinerja unit-unit bawahan.
 Bertanggungjawab terhadap ketersediaan :

oLaporan hasil perumusan kebijakan jurusan/prodi.


o Laporan pelaksanaan seluruh kegiatan prodi.
 Bertanggung jawab terhadap perencanaan, pengorganisasian,
pengawasan dan evaluasi terhadap sumber daya yang ada di fakultas.

Tugas Sekertaris Program Studi

Adapun beberapa tugas dan tanggung jawab menjadi seorang Sekretaris Program Studi
adalah sebagai berikut:

 Menyusun konsep rencana dan program kerja program studi atau jurusan sebagai
bagian dari pedoman tugas
 Menyusun konsep dalam tugas mengajar masing – masing dosen setiap semester
berdasarkan ketentuan yang berlaku di jurusan sebagai bahan masukan bagi atasan
 Menyusun konsep rencana perkuliahan dan satuan acara perkuliahan sebagai
masukan bagi atasan
 Menyusun konsep penugasan dosen

 Menyusun laporan pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada


Dekan.
 Menyusun instrumen monitoring atas pelaksanaan perkuliahan sesuai dengan
ketentuan yang berlaku demi kelancaran dan pelaksanaan tugas (Gustu)
 Menyusun konsep evaluasi hasil pelaksanaan perkuliahan berdasarkan data dan
informasi demi peningkatan mutu pendidikan di program studi yang ditangani.
(Gustu)
 Menjadi pengganti ketua jurusan jika ketua jurusan berhalangan untuk hadir
 Bertanggung jawab dalam mengelola absensi mahasiswa, staf pengajar dan
melaporkan bentuk pertanggungjawaban tersebut kepada ketua jurusan atau ketua
program studi (Admin)
 Mengelola nilai ujian atau nilai akhir mahasiswa dan berkas ujian
 Mengelola alat tulis dan perlengkapan kantor masing – masing jurusan yang
ditangani (Admin)
 Menjadi supervisi atas kegiatan administrasi jurusan
 Membuat catatan hasil rapat jurusan
 Bekerjasama dengan ketua program studi, kepala labor, kepala studio dan pihak –
pihak tertentu terkait penyusunan pelaksanaan program pendidikan di jurusan
 Melaksanakan berbagai tugas yang diberikan oleh atasan
 Mengkoordinasi lokakarya simposium di tingkat jurusan
 Mengkoordinasi pustaka jurusan (Pengelola Ruang Baca)

Anda mungkin juga menyukai