Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA TEGAL

FORMULIR ANALISIS JABATAN


Jabatan Pramu Kebersihan

1. Nama Jabatan : Pramu Kebersihan

2. Kode Jabatan : E.16.1.004.01.P.01.10.097.

3. Unit Organisasi :

a. Eselon I :

b. Eselon II :

c. Eselon III : Kepala Bidang Pengelolaan Sarana dan Prasarana

d. Eselon IV : Kepala Seksi Sarana dan Prasarana Kepemudaan dan Olahraga

4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :

Kepala Seksi Sarana dan Prasarana

Kepemudaan dan Olahraga

Pramu Kebersihan

5. Ikhtisar Jabatan :

Melakukan kegiatan penyiapan peralatan dan menjaga kebersihan

6. Uraian Tugas :

Uraian Tugas Langkah Kerja

Menyiapkan kebutuhan peralatan yang diperlukan sesuai ketentuan yang 1. Menyiapkan peralatan kebersihan
berlaku
2. Mengelompokkan peralatan kebersihan sesuai jenis dan kegunaanya

Membersihkan sarana / prasarana yang menjadi tanggungjawabnya sesuai 1. Membersihkan dan merapihkan taman
dengan pembagian tugas
2. Membersihkan rumput dan tanaman liar pada berm dan saluran dengan mesin rumput

3. Membersihkan lingkungan kantor

4. Membersihkan ruang rapat

Menyimpan dan merawat peralatan kebersihan agar tidak cepat rusak; 1. Mengumpulkan dan memeriksa kembali jumlah peralatan kebersihan setelah digunakan;

2. Mengelompokkan peralatan kebersihan sesuai jenis dan kegunaanya

3. Menyimpan peralatan kebersihan

4. Mengumpulkan peralatan kebersihan yang membutuhkan perbaikan;

5. Memeriksa kondisi fisik dan peralatan kebersihan yang mengalami kerusakan;

6. Menjaga dan merawat peralatan kebersihan agar dpat digunakan dengan layak;

Melaporkan hasil pelaksanaan tugas sesuai dengan prosedur yang berlaku 1. Membuat konsep laporan hasil pelaksanaan tugas
sebagai bahan evaluasi dan pertanggungiawaban
2. Mengonsultasikan konsep laporan kepada atasan

3. Memfinalisasi laporan pelaksanaan tugas

4. Melaporkan pelaksanaan tugas dan kegiatan kepada pimpinan

Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan baik 1. Mempelajari Penugasasn yang diberikan pimpinan
tertulis maupun lisan.
2. Menghimpun dokumen, data atau informasi yang dibutuhkan

3. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan baik lisan maupun tertulis.

4. Melaporkan pelaksanaan tugas dan kegiatan kepada pimpinan


7. Bahan Kerja :

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1 Disposisi Atasan dasar pelaksanaan tugas

2 Tupoksi dasar pelaksanaan tugas

3 SOP untuk dasar penatausahaan kegiatan

8. Perangkat/Alat Kerja :

9. Hasil Kerja :

No Hasil Satuan

1 Tersedianya peralatan kebersihan Kegiatan

2 kebersihan sarana-prasarana Kegiatan

3 terlaksananya perawatan terhadap peralatan kebersihan Kegiatan

4 Laporan Pelaksanaan Tugas Laporan

10. Tanggung Jawab :

1)Kebersihan dan keindahan lingkungan sarana dan prasarana olahraga;


2)Keamanan peralatan dan bahan kebersihan;
3)Keakuratan data SKP;
4)Kesesuaian pelaksanaan tugas kedinasan lain'

11. Wewenang :

1)Mengajukan permintaan peralatan dan bahan kebersihan;


2)Menolak pelaksanaan tugas lain yang bersifat non kedinasan.

12. Korelasi Jabatan :

No Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal

1 Kepala Bidang Pengelolaan Sarana dan Disporapar arahan pelaksanaan tugas dan penyampaian laporan
Prasarana

2 Kepala Seksi Sarana Kepemudaan dan Disporapar arahan pelaksanaan tugas dan penyampaian laporan
Olahraga

3 Sesama Pelaksana Disporapar koordinasi dan kerjasama dalam pelaksanaan tugas

13. Kondisi Lingkungan Kerja :

No Aspek Keterangan

1 Tempat kerja Dalam Ruangan, kadang-kadang di luar ruangan

2 Suhu -

3 Udara -

4 Keadaan ruangan Bersih

5 Letak Lingkup Kerja Perangkat Daerah

6 Penerangan -

7 Suara -

8 Keadaan tempat kerja -

9 Getaran Sedikit

14. Resiko Bahaya :

No Bahaya Fisik/Mental Penyebab


15. Syarat Jabatan :

Pangkat, Gol/ruang : II/a (Pengatur Muda)

Jenjang minimal : SMA

Jurusan : semua jurusan yang relevan dengan tugas jabatan

Pelatihan Fungsional : -

Pelatihan Teknis : -

Pengalaman Kerja : tidak dipersyaratkan

Pengetahuan Kerja :

Keterampilan Kerja :

Bakat Kerja : Kecekatan tangan

Temperamen : R : Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan yang berulang, atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai
dengan prangkat prosedur, urutan atau kecepatan yang tertentu.

Minat Kerja : R : Aktifitas-aktifitas yang memerlukan manipulasi eksplisit, teratur atau sistematik terhadap obyek/alat/benda/mesin

Upaya Fisik : Berdiri


Berjalan
Mengangkat
Membawa
Memanjat
Menunduk
Membungkuk
Merangkak
Menjangkau
Memegang

Kondisi Fisik :
Jenis Kelamin : tidak ada syarat khusus

Umur : - Tahun

Tinggi Badan : - Cm

Berat Badan : - Kg

Postur Badan : -

Penampilan : Rapi

Fungsi Pekerja :
a. Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Data :

b. Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Orang :

O7 = Melayani orang
O8 = Menerima instruksi

c. Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan Dengan Benda :

B4 = Mengerjakan benda dengan tangan atau perkakas

16. Prestasi Kerja yang Diharapkan :

No Hasil Kerja Waktu penyelesaian (menit) Volume (setahun)

1 Tersedianya peralatan kebersihan 60 1

2 kebersihan sarana-prasarana 240 1

3 terlaksananya perawatan terhadap peralatan kebersihan 60 1

4 Laporan Pelaksanaan Tugas 60 1

17. Butir Informasi Lain : Tidak ada

Anda mungkin juga menyukai