Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

(Musik Pendidikan Lanjutan)

Dosen:
Drs. Tono Rachmad P.H., M.Pd

(PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SENI MUSIK / S1)


(FAKULTAS PENDIDIKAN SENI DAN DESAIN)
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
2018
RENCANA PEMBELAJARAN No.Dok : RPS-(Fakultas)-UPI-(kode Prodi)-
SEMESTER (No. Urut MK)
Revisi : 00
MUSIK PENDIDIKAN Tanggal : ………….
MENENGAH Halaman: 1 dari (jml hal)
Dibuat Oleh: Diperiksa Oleh: Disetujui Oleh:

(Drs. Tono Rachmad P.H., M.Pd) ( ) ( )


NIP.196205211989031001 NIP. ………………. NIP. ……………….

Dosen TPK Prodi Ketua Dep/Prodi

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


1. Identitas Matakuliah
Nama Program Studi : Pendidikan Seni Musik
Nama Matakuliah : Kewirausahaan
Kode Matakuliah : BS 301
Kelompok Matakuliah :
Bobot sks : 3 sks
Jenjang : S-1
Semester : Genap
Prasyarat :-
Status (pilihan wajib) : Wajib
Nama dan kode dosen : Drs. Tono Rachmad P.H., M.Pd (1315)
2. Deskripsi Mata kuliah

Mata kuliah ini memberikan bekal kepada mahasiswa untuk memahami konsep kewirausahaan,
pendekatan budaya dalam kewirausahaan, tingkah laku pembeli (behavior/attitude),kerangka makro dan
mikro kewirausahaan (manajemen), produk (barang dan jasa), penjualan (selling), pemasaran
(marketing) dan promosi. Juga didalamnya termasuk pembekalan tentang modal, akunting, lokasi
(placement) dan waktu (time). Di harapkan mahasiswa memiliki kompetensi berwirausaha sebagai
alternatif profesi diluar profesinya sebagai calon pendidik musik.
3. Capaian Pembelajaran Program Studi (CPPS)
1. Memahami konsep kewirausahaan, yakni dasar-dasar berwirausaha, perencanaan (planning), strategi dan
target.
2. Memahami pendekatan budaya termasuk didalamnya perilaku umum dan khusus, karakter masyarakat dan
demografi dalam berwirausaha.
3. Memahami tingkah laku pembeli (behavior/attitude) termasuk didalamnya segmentasi (gender, usia dan strata
sosial)
4. Memahami kerangka makro dan mikro kewirausahaan termasuk didalamnya berwirausaha dalam skala besar
menengah dan kecil.
5. Memahami produk barang dan jasa termasuk di dalamnya produk primer, produk sekunder dan kemasan.
6. Memahami penjualan, termasuk di dalamnya modal, strategi, kiat-kiat dan sirkulasi
7. Memahami pemasaran, termasuk didalamnya akunting, pengawasan kualitas produk (quality
control )penetapan harga, distribusi, re-selling dan re-tail
8. Memahami promosi termasuk didalamnya publikasi, trik menjual (bonus, diskon, dan reward) serta lokasi
berwirausaha.
4. Capaian Pembelajaran Mata kuliah (CPPM)

Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memahami :


1. Memahami konsep dasar kewirausahaan
2. Memahami aplikasi berwirausaha
3. Mengevaluasi aplikasi berwirausaha.

5. Deskripsi Rencana Pembelajaran

Pertemua Indikator Capaian Bahan Kajian Bentuk Pembelajaran Waktu Tugas dan Rujukan
n Ke Pembelajatan Penilaian
Matakuliah
1 1. Mengetahui konsep 1. Konsep Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.
kewirausahaan, kewirausahaan (active menit rangkuman Mannan,
yakni dasar-dasar 2. Dasar-dasar learning)terbimbing 2. Membuat (1992)
berwirausaha oleh dosen : Ekonmi
berwirausaha laporan
2. Mengetahui konsep Islam,
kewirausahaan, 3. Perencanaan 1. Menjelaskan dan tugas Teori
yakni perencanaan (planning) mendiskusikan dan
(planning) berwirausaha konsep Praktek
berwirausaha. kewirausahaan - Alexand
er
2. Menjelaskan dan
Osterwal
mendiskusikan dasar- der &
dasar berwirausaha Yves
3. Menjelaskan dan Pigneur
mendiskusikan (2014)
perencanaan Business
Model
(planning) Generati
berwirausaha on
4. Refleksi atas apa - Ervina
Pitasari
yang dibahas dan
(2018)
diskusikan selama Jatuh-
pembelajaran di kelas Bangun
Bill
Gates
2 1. Mengetahui konsep 1. Strategi Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.
kewirausahaan berwirausaha (active menit rangkuman Manna
yaitu strategi dalam 2. Strategi learning)terbimbing oleh 2. Membuat n,
berwirausaha dosen : (1992)
berwirausaha laporan
2. Mengetahui konsep Ekonmi
kewirausahaan 1. Menjelaskan dan tugas Islam,
yaitu target yang mendiskusikan Teori
akan dicapai dalam tentang strategi dan
berwirausaha. dalam berwirausaha Praktek
- Ervina
2. Menjelaskan dan
Pitasari
mendiskusikan (2018)
tentang target yang Jatuh-
akan dicapai dalam Bangun
berwirausaha Bill
3. Refleksi atas apa Gates
yang dibahas dan
diskusikan selama
pembelajaran di
kelas
3 1. Mengetahui 1. Perilaku umum Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.
pendekatan budaya dan khusus (active Menit rangkuman Manna
termasuk dalam learning)terbimbing 2. Membuat n,
oleh dosen : (1992)
didalamnya perilaku berwirausaha laporan
Ekonmi
umum dan khusus 2. Sejarah karakter 1. Menjelaskan dan tugas Islam,
dalam berwirausaha masyarakat. mendiskusikan Teori
2. Mengetahui sejarah perilaku umum dan dan
karakter masyarakat khusus dalam Praktek
dalam berwirausaha wirausaha
2. Menjelaskan dan
mendiskusikan
sejarah karakter
masyarakat dalam
berwirausaha
3. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan selama
pembelajaran di
kelas

4 1. Mengetahui 1. Demografi Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.


demografi dalam berwirausah (active Menit rangkuman Manna
berwirausaha a learning)terbimbing 2. Membuat n,
laporan (1992)
2. Mengetahui tingkah
laku pembeli 2. Tingkah oleh dosen : tugas Ekonmi
(behavior/attitude) laku Islam,
1. Menjelaskan dan Teori
termasuk pembeli
mendiskusikan dan
didalamnya (behavior/a
demografi Praktek
segmentasi (gender, ttitude) -
berwirausaha
usia dan strata
2. Menjelaskan dan
sosial)
mendiskusikan
tingkah laku pembeli
(behavior/attitude)
3. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan selama
pembelajaran di
kelas

5 1. Mengetahui 1. Kerangka Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.


kerangka makro dan makro dan (active Menit rangkuman Manna
mikro mikro learning)terbimbing 2. Membuat n,
oleh dosen : laporan (1992)
kewirausahaan kewirausahaan
tugas Ekonmi
termasuk 1. Menjelaskan dan Islam,
didalamnya mendiskusikan Teori
berwirausaha dalam kerangka makro dan dan
skala besar mikro Praktek
menengah dan kewirausahaan
2. Refleksi atas apa
kecil. yang dibahas dan
diskusikan selama
pembelajaran di
kelas

6 1. Mengetahui 1.Produk barang Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.


produk barang dan jasa (active Menit rangkuman Manna
dan jasa learning)terbimbing 2. Membuat n,
2.Kemasan laporan (1992)
termasuk di oleh dosen :
tugas Ekonmi
dalamnya 1. Menjelaskan dan Islam,
produk primer, mendiskusikan Teori
produk produk barang dan dan
sekunder jasa Praktek
2. Mengetahui -
2. Menjelaskan dan
produk barang mendiskusikan
dan jasa berupa produk kemasan
kemasan. 3. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan selama
pembelajaran di
kelas

7 1. Mengetahui dan 1. Penjualan Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.


Memahami 2. modal (active Menit rangkuman Manna
penjualan, termasuk learning)terbimbing 2. Membuat n,
di dalamnya modal oleh dosen : laporan (1992)
tugas Ekonmi
1. Menjelaskan dan Islam,
mendiskusikan Teori
konsep penjualan dan
2. Menjelaskan dan Praktek
mendiskusikan
tentang modal
3. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan selam
pembelajaran di
kelas

8 Ujia Tengah Semestar Lisan dan


Tulisan
9 1. Mengetahui strategi 1. Strategi Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - M.A.
berwirausaha, berwirausaha (active Menit rangkuman Manna
2. Kiat-kiat learning)terbimbing 2. Membuat n,
oleh dosen: laporan (1992)
berwirausaha
tugas Ekonmi
1. Menjelaskan dan Islam,
mendiskusikan Teori
strategi dan
Praktek
berwirausaha - Alexand
2. Menjelaskan dan er
mendiskusikan Osterwal
der &
kiat-kiat
Yves
berwirausaha Pigneur
3. Refleksi atas apa (2014)
yang dibahas dan Business
diskusikan Model
selama Generati
pembelajaran di on
kelas

10 1. Mengetahui 1. Sirkulasi Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat - Hermaw


sirkulasi dalam berwirausaha (active Menit rangkuman an
berwirausaha 2. Konsep learning)terbimbing 2. Membuat Kartajay
2. Mengetahui pemasaran oleh dosen: laporan a (2014)
konsep pemasaran tugas Citizen
1. Menjelaskan dan 4.0
mendiskusikan - Hermaw
tentang sirkulasi an
dalam kartajaya
berwirausaha (2017)
2. Menjelaskan dan Entrepre
mendiskusikan neurial
konsep Marketin
pemasaran g

11-12 1. Mengetahui dan 1. Akunting Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat


Memahami 2. Kualitas produk (active Menit rangkuman - M.A.
akunting, (quality learning)terbimbing 2. Membuat Mannan,
pengawasan control ) oleh dosen: laporan (1992)
3. penetapan harga tugas Ekonmi
kualitas produk 1. Mengetahui dan Islam,
(quality mendiskusikan Teori
control )penetapan tentang Akunting dan
harga, dalam Praktek
berwirausaha
2. Mengetahui dan
mendiskusikan
kualitas produk
3. Mengetahui dan
mendiskusikan
tentang
penetapan harga
4. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan
selama
pembelajaran di
kelas

13 1. Mengetahui 1. distribusi Pembelajaran aktif 3x50 1. Membuat


distribusi dalam 2. re-selling (active Menit rangkuman - M.A.
berwirausaha dan re- learning)terbimbing 2. Membuat Manna
tailing oleh dosen: laporan n,
2. Mengetahui re-
tugas (1992)
selling dan re-tail 1. Menjelaskan dan
mendiskusikan Ekonmi
konsep distribusi Islam,
2. Menjelaskan dan Teori
dan
mendiskusikan
Praktek
tentang re-selling
dan re-tailing
3. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan
selama
pembelajaran di
kelas

14 - 15 1. Mengetahui 1. promosi 1. Mengetahui dan 3x50 1. Membuat


promosi termasuk 2. publikasi mendiskusikan Menit rangkuman - M.A.
didalamnya 3. trik menjual tentang promosi 2. Membuat Manna
publikasi, trik 4. lokasi laporan n,
2. Mengetahui dan
menjual (bonus, berwirausaha tugas (1992)
diskon, dan mendiskusikan Ekonmi
reward) serta lokasi tentang publikasi Islam,
berwirausaha. 3. Mengetahui dan Teori
mendiskusikan dan
lokasi Praktek
berwirausaha
4. Refleksi atas apa
yang dibahas dan
diskusikan
selama
pembelajaran di
kelas

16 Ujian Akhir Semester Lisan dan


Tulisan

4. Daftar Rujukan
Kartajaya, hermawan. 2017. Citizen 4.0, Menjejakkan Prinsip-prinsip Pemasaran Humanis di Era Digital. Jakarta : PT
Gramedia Pustaka Utama.
Kartajaya, hermawan. 2017. Entrepreneurial Marketing compass & Canvas. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.
Mannan, M.A. 1992. Ekonomi Islam Teori dan Praktek. Jakarta : PT Intermasa
Osterwalder, Alexander dan Yves Pigneur. 2014. Business Model Generation. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.
Pitasari, Ervina. 2018. Jatuh-Bangun Bill Gates. Yogyakarta : Checklis
5. Lampiran
1. Bank soal uts dan uas
2. Format portofolio tugas perkuliahan
3. Instrumen Penilaian (Soal, Rubrik, format dll)

FORMAT PENILAIAN MAHASISWA


NILAI PROSES
NO NAMA NIM NILAI UTS NILAI UAS Rancangan Aplikasi NILAI TOTAL
model model MAKALAH NILAI
pembelajaran pembelajara
n

Anda mungkin juga menyukai