Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : MIN 3 LABUHANBATU


Kelas / Semester : III / II
Tema : 6 (energi dan perubahannya)
Alokasi Waktu : 1 Hari
Fokus : Bahasa Indonesia, dan IPS

A. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan menulis karangan sederhana tentang pengalaman siswa mampu
menggunakan pilihan kata dan kalimat yang tepat.
2. Dengan menceritakan pengalaman yang dialami siswa mampu mengekspresikan
pikiram dan perasaannya.
3. Dengan kerja sama kelompok siswa mampu memahami perbedaan pekerjaan
yang menghasilkan barang dan jasa.
4. Siswa mampu menyebutkan dan mengetahui pekerjaan yang menghasilkan
barang dan jasa.

B. Proses Pembelajaran
1. Persiapan
a. Guru bersama siswa berdoa untuk mengawali kegiatan belajar.
b. Guru melakukan apersepsi kepada siswa agar siap untuk belajar.
c. Guru memberikantahukan tujuan pembelajaran.
2. Kegiatan Inti
a. Siswa menulis karangan sederhana tentang pengalaman yang pernah mereka
alami mengenai kesehatan.
b. Guru mengarahkan kepada siswa untuk memberikan judul yang menarik
untuk karangan sederhana tersebut.
c. Guru meminta siswa untuk mengekspresikan perasaan mereka melalui
karangan sederhana yang ditulis.
d. Beberapa siswa diminta untuk menceritakan apa yang dituliskan
dituliskannya di depan kelas.
e. Siswa lainnya menyimak dan memberi tanggapan.
f. Siswa melakukan kerja sama di lingkungan kelas.
g. Siswa dapat memahami serta membedakan pekerjaan yang menghasilkan
barang dan jasa .
h. Siswa dibagi beberapa kelompok kemudian mendiskusikan tentang pekerjaan
yang menghasilkan barang dan jasa.
3. Penutup
a. Guru menutup pembelajaran dengan menanyakan tentang materi yang baru
diajarkan.
b. Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru.
c. Guru dan siswa berdoa bersama.

C. Penilaian
1. Penilaian Sikap
2. Penilaian Pengetahuan
3. Penilaian Keterampilan

Mengetahui Rantauprapat, 1 Februari 2023

Guru Pamong Guru Kelas

Lisa Sahara, S.Pd. Tiffani Azhara Miranda Dlm

Anda mungkin juga menyukai