Anda di halaman 1dari 48

MODUL AJAR

BAHASA INGGRIS

Disusun oleh:
Sinta Dewi Rahmawati
FASE F KELAS XII

PENDIDIKAN PROFESI GURU


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
SEPTEMBER 2022
INFORMASI UMUM PERANGKAT AJAR
1. Nama Penulis : SINTA DEWI RAHMAWATI, S.Pd
Instansi :SMK RAUDLATUSSALAM
Tahun : 2022
2. Jenjang Sekolah : Sekolah Menengah Atas
3. Kelas : XII
4. Alokasi Waktu : 2X70 Menit (2x Pertemuan)
TUJUAN PEMBELAJARAN
 Fase: F
 Elemen : Merancang - Mempresentasikan
 Tujuan Pembelajaran:
12.C.3: Merancang dan mempresentasikan teks tulis berbentuk caption terkait topik
fenomena alam dan sosial dengan memerhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan sesuai konteks secara santun, kritis, kreatif, dan mandiri dengan tingkat
kelancaran dan ketepatan yang optimal.
 Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran:
1. Peserta didik mampu menganalisis fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan
teks teks tulis berbentuk caption sesuai dengan konteks penggunaannya dengan benar
(C4)
2. Peserta didik mampu membandingkan fungsi social, struktur teks dan unsur
kebahasaan teks caption sesuai dengan konteks penggunaannya dengan benar (C5)
3. Peserta didik mampu merancang teks caption sesuai dengan konteks penggunaannya
(C6)
 Konsep Utama: Caption/Cutline
KOMPETENSI AWAL
1) Peserta didik sebelum mengikuti pembelajaran belum dapat menyelesaikan materi
tentang caption yang umumnya digunakan dalam kehidupan sehari-hari, sedangkan
setelah pembelajaran peserta didik dapat menyelesaikan masalah teksberbentuk
Caption.
2) Peserta didik sebelum mengikuti pembelajaran belum bisa melaporkan hasil
pengamatan masalah yang berkaitan dengan caption yang umumnya digunakan dalam
kehidupan sehari-hari, sedangkan setelah pembelajaran peserta didik mampu
melaporkan hasil pengamatan masalah yang berkaitan dengan teks Caption.
3) Peserta didik sebelum mengikuti pembelajaran belum memahami teks dalam bentuk
Caption, sedangkan setelah pembelajaran peserta didik dapat memahami dengan baik.
PROFIL PELAJAR PANCASILA

1. Beriman, Berdoa pada saat memulai dan mengakhiri pelajaran, serta santun dalam berdiskusi
kelompok
2. Gotong royong
Kolaborasi menerima dan melaksanakan tugas serta peran yang diberikan kelompok.
3. Kreatif
Menghasilkan gagasan orisinal: menggabungkan beberapa gagasan menjadi ide atau gagasan imajinatif
yang bermakna untuk mengekspresikan pikiran dan atau perasaannya
4. Bernalar kritis
Mampu secara objectif memproses informasi, menganalisis informasi dan menyimpulkan informasi
SARANA DAN PRASARANA

1. LCD
2. Laptop
3. Jaringan Internet
4. PPT
5. YouTube Video
6. Speaker
7. Gambar
TARGET PESERTA DIDIK

 Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan
memahami materi ajar.
MODEL PEMBELAJARAN:

PjBL (Project Based Learning)

METODE PEMBELAJARAN:

(1) menentukan pertanyaan dasar; (2) membuat desain proyek; (3) menyusun penjadwalan; (4)
memonitor kemajuan proyek; (5) penilaian hasil; (6) evaluasi pengalaman
MODA PEMBELAJARAN :

Luring

KOMPONEN INTI

Caption text

PEMAHAMAN BERMAKNA

Melalui penerapan model pembelajaran PjBL dan kegiatan tanya jawab, diskusi, dan presentasi, peserta didik
diharapkan dapat memahami, menganalisis, membandingkan, dan menyusun teks dalam bnetuk caption.
PERTANYAAN PEMANTIK

1. Did you ever read a news paper, or Instagram post?


2. Could you get the informaition from that?

URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN


PERTEMUAN PERTAMA
KEGIATAN AWAL

Kegiatan Orientasi

1. Guru memberi salam, menyapa peserta didik (menanyakan kabar, mengecek


kehadiran dan kesiapan peserta didik)

2. Salah satu peserta didik memimpin berdo’a dilanjutkan penegasan guru tentang
pentingnya berdo’a sebelum memulai kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan
yang kuat terhadap Tuhan YME

Kegiatan Apersepsi

3. Guru melakukan tanya jawab tentang kegiatan yang sudah dipelajari siswa
sebelummnya.

4. Guru memberikan pertanyaan sebagai stimulus pengetahuan peserta didik


a. Did you ever read a news paper or Instagram post?
b. Could you get the informaition from that ?

Kegiatan motivasi

5. Guru menyampaikan manfaat mempelajari materi caption teks untuk kehidupan


sehari-hari

6. Guru menyebutkan langkah-langkah yang dilalui pada pembelajaran

KEGIATAN INTI
1. Menentukan pertanyaan mendasar tentang teks dalam bentuk caption.
a. Peserta didik mengamati beberapa gambar tentang caption text yang ditampilkan
oleh guru.
b. Peserta didik diminta untuk menuliskan informasi sebanyak banyaknya tentang
gambar tersebut.
c. Guru menyajikan vidio tentang caption/ cutline.

Link : https://www.youtube.com/watch?v=BIg39wMblTY

d. Peserta didik bersama guru melakukan kegiatan tanyajawab dan diskusi singkat
terhadap topik/permasalahan terkait Vidio yang sudah ditayangkan guru.
e. Peserta didik dimotivasi oleh guru untuk terlibat dalam pemecahan masalah
denganmengajukan beberapa pertanyaan terkait Caption.
2. Menyusun desain perencanaan proyek

a. Guru mengarahkan siswa terhadap proyek yang akan dibuat berupa caption dalam
bahasa inggris yang akan di post pada akun instagram sekolah.
b. Guru mengorganisasikan siswa untuk membentuk kelompok yang terdiri dari 5 siswa.
c. Setiap kelompok menyusun rencana kegiatan
3. Menyusun Jadwal Aktifitas
a. setiap kelompok membuat jadwal penyelesaian proyek
KEGIATAN AKHIR

1. Peserta didik dapat menyimpulkan isi materi pada pembelajaran hari ini.
2. Peserta didik mengkomunikasikan kendala yang dihadapi dalam mengikuti pembelajaran
hari ini.
3. Guru meminta peserta didik untuk menyelesaikan tugas lembar kerja peserta didik
(LKPD).
4. Guru mengajak peserta didik untuk berdoa.
REFLEKSI PENDIDIK

TABEL REFLEKSI UNTUK GURU

No Pertanyaan Jawaban
1 Apakah Media yang dipakai mampu memotivai
peserta didik ?
2 Berapa presentase peserta didik yangterlibat aktif
dalam pembelajaran?
3 Apakah ada peserta didik yang kritis terhadap topik
pembelajaran yang dibahas?
4 Apakah media game interaktif dapatmeningkatkan
hasil belajar peserta didik?

PERTEMUAN KEDUA

KEGIATAN AWAL

Kegiatan Orientasi
1. Guru memberi salam, menyapa peserta didik (menanyakan kabar, mengecek kehadiran
dan kesiapan peserta didik)
2. Salah satu peserta didik memimpin berdo’a dilanjutkan penegasan guru tentang
pentingnya berdo’a sebelum memulai kegiatan dalam rangka menanamkan keyakinan
yang kuat terhadap Tuhan YME

Kegiatan Apersepsi
3. Guru melakukan tanya jawab tentang kegiatan yang sudah dilaksanakan pada pertenuan
pertama.
4. Guru memberikan pertanyaan sebagai stimulus pengetahuan peserta didik
a. Did you ever read a caption, but you didn’t get the information?
b. What should we do to creat a good caption?
Kegiatan motivasi
5. Guru menyampaikan manfaat mempelajari materi untuk kehidupan sehari-hari
6. Guru menyebutkan langkah-langkah yang dilalui pada pembelajaran
(menyusun hasil karya dan melakukan evaluasi hasi pembelajaran)
KEGIATAN INTI

4. Pelaksanaan dan pengawasan perkembangan proyek


a. Guru memantau keaktifan peserta didik selama pelaksanaan proyek
b. Guru memantau realisasi perkembangan proyek
c. Guru membimbing jika ada kelompok yang kesulitan dalam pengrjaab proyek.
5.Menguji Produk/ penilaian produk
a. Setiap kelompok memaparkan laporan,
b. Kelompok lain memberikan tanggapan,
c. Guru Membimbing proses pemaparan proyek,
d. Guru memberi tanggapan hasil, memberikan umpan balik kepada siswa
6. Mengevaluasi Pengalaman
a. Guru dan peserta didik melakukan refleksi terhadap aktivitas dan hasil proyek yang
sudah dijalankan.
KEGIATAN AKHIR

1. Peserta didik dapat menyimpulkan isi materi pada pembelajaran hari ini.
2. Peserta didik mengkomunikasikan kendala yang dihadapi dalam pembuatan proyek
dalam pembelajaran ini.
3. Guru meminta peserta didik untuk menyelesaikan tugas lembar kerja peserta didik
(LKPD).
4. Guru memberikan post test
REFLEKSI PENDIDIK

TABEL REFLEKSI UNTUK GURU

No Pertanyaan Jawaban
1 Apakah Media yang dipakai mampu memotivai peserta
didik ?
2 Berapa presentase peserta didik yangterlibat aktif
dalam pembelajaran?
3 Apakah ada peserta didik yang kritis terhadap topik
pembelajaran yang dibahas?
4 Apakah media game interaktif dapatmeningkatkan
hasil belajar peserta didik?
LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. Bahan ajar
2. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
3. Media pembelajaran
4. Alat evaluasi
PENGAYAAN DAN REMEDIAL

Pengayaan bagi Peserta didik yang mendapat nilai diatas KKM


Diberikan Materi lanjutan tentang materi terkait
Remidial Bagi Peserta didik yang mendapat nilai di bawah KKM
Diberikan soal evaluasi Kembali dengan bobot soal yang sudah diturunkan
BAHAN BACAAN PENDIDIK

SanLeyde. (2021). 6 Steps To Write A Caption Easily. English, Just Guided

BAHAN BACAAN PESERTA DIDIK

Saraswati. (2019). Modul pengayaan Bahasa Inggris MENTARI untuk SMA/SMK Kelas X.
Graha Pustaka.
DAFTAR PUSTAKA

Saraswati. (2019). Modul pengayaan Bahasa Inggris MENTARI untuk SMA/SMK Kelas X.
Graha Pustaka.
SanLeyde. (2021). 6 Steps To Write A Short Room Description Easily. English, Just Guided.
https://e-jug.com/index.php/2021/07/31/6-steps-to-write-a-short-room-description-easily/
Rahmadhani, Raymon. (2021). Finalisasi Draft Alur dan Tujuan Pembelajaran Bahasa Inggris
Umum Fase F (PDF file).
https://drive.google.com/drive/folders/1i_Bql0RDD7tJ3wlUJlj2xsHbSZI6cCS7

Banyuwangi, 30 September 2022

Mengetahui
Kepala SMK Raudlatussalam Guru Bahasa Inggris

ABDUL WAHAB SHOBIRI, S.Pd SINTA DEWI RAHMAWATI, S.Pd


BAHAN AJAR BERBASIS IT& AV/VR
BAHASA INGGRIS
SMK RAUDLATUSSALAM
CAPTION TEXT

DISUSUN OLEH: SINTA DEWI RAHMAWATI, S.Pd


FASE F KELAS XII
SEMESTER 1

PENDIDIKAN PROFESI GURU


FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALAN
SEPTEMBER 2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang


Maha Pengasih dan Penyayang, berkat rahmat dan karunia-Nya
sehingga saya dapat menyelesaikan bahan ajar untuk materi
caption teks yang terdapat pada mata pelajaran Bahasa Inggris
Fase F kalas XII.
Buku bahan ajar ini saya susun agar dapat memudahkan
siswa untuk Merancang dan mempresentasikan teks tulis berbentuk
caption terkait topik fenomena alam dan sosial dengan memerhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan sesuai konteks secara
santun, kritis, kreatif, dan mandiri dengan tingkat kelancaran dan
ketepatan yang optimal. Semoga bahan ajar ini dapat digunakan
untuk peserta didik dan juga sebagai referensi bagi guru beserta
khalayak umum terkait materi Caption teks.
Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam
bahan ajar ini, sehingga dibutuhkan saran dan kritik yang
berguna untuk perbaikan agar bahan ajar ini dapat lebih baik lagi.
Semoga dengan adanya bahan ajar ini dapat bermanfaat bagi
pembaca dan dunia pendidikan di Indonesia.

Penulis
DAFTAR ISI

COVER .................................................................................................................... i
KATA PENGANTAR ................................................................................................ ii
DAFTAR ISI ............................................................................................................. iii
I. PENDAHULUAN ................................................................................ 1
II. CApTION TEXT ..................................................................................2
III. SOAL LATIHAN .................................................................................. 6

KESIMPULAN .......................................................................................................... 7
DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................. 8
PENDAHULUAN

Pembelajaran Bahasa Inggris di SMK (Fase E) pada Kurikulum Merdeka lebih


ditekankan pada pendekatan berbasis genre. Capaian pembelajaran pada Fase F ini yaitu
agar peserta didik mampu menggunakan teks lisan, tulisan, dan visual untuk
berinteraksi dan berkomunikasi dalam konteks yang lebih beragam dan dalam situasi
formal dan informal, berbagai jenis teks seperti news item, report, prosedur, teks
khusus (cutline & quotes).
Pada bahan ajar ini, jenis teks yang diangkat adalah teks dalam bentuk caption/
cutline. Tujuan pembelajarannya yaitu memproduksi teks tertulis sederhana dalam
bentuk caption/cutline yang berhubungan langsung dengan lingkup keluarga dan
sekolah dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
sesuai konteks.
Pada akhir pembelajaran peserta didik diharapkan dapat menyusun teks dan
memproduksi caption/cutline berkaitan dengan kegiatan sekolah. Dalam menyelesaikan
tugas proyek ini, peserta didik perlu memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari Caption/cutline. Jika usur dari bagian cutline tersebut
diperhatikan, maka kesalahan dalam pengerjaan tugas proyek membuat caption/cutline
dapat diminimalisir.
CAPTION/CUTLINE

A. Vidio pembelajaran :

Link : https://www.youtube.com/watch?v=BIg39wMblTY

B. Materi Ajar Caption/Cutline

1. What is a Caption?
A caption, also known as a cutline, is a text that appears below an
image. Most captions draw attention to something in the image that
is not obvious, such as its relevance to the text.
 Caption, juga dikenal sebagai cutline, adalah teks yang muncul di
bawah gambar. Sebagian besar keterangan menarik perhatian pada
sesuatu dalam gambar yang tidak jelas, seperti relevansinya
dengan teks. (Adapted from: en.m.wikipedia.org)
2. Social Function
1. Provide Information to Complete The Picture: Fungsi caption dalam
Bahasa Inggris adalah untuk memberikan informasi tambahan serta
melengkapi sebuah foto.
2. Establish Credibility: untuk menambah kredibilitas
3. Promote Better Engagement: Caption text juga berfungsi untuk
membuat orang-orang tertarik melihat foto tersebut serta
memahaminya.

3. Generic Structure of Caption


 The title
 The lead
 Section Heading

4. Language features of Caption


 prepositional phrases
 infinitive -phrases
 participial phrases
 adjective phrases
 questions
 exclamations
 using simple present tense

5. How to Write Caption?


1. Observe the selected photo or video
(Observasi foto atau video yang telah dipilih)
2. Find out the message from the picture
(Cari pesan yang ingin disampaikan dari gambar)
3. Write concise phrase or sentence under the picture
(Tulis frasa atau kalimat di bawah gambar)
A Note to Remember
Ada beberapa hal yang perlu kamu ingat ketika kamu ingin membuat
caption, diantaranya ialah sebagai berikut:
1. Hindari penggunaan articles: a, an, atau the.
2. Gunakan present tense.
3. Caption memberikan pejelasan yang tidak ditemukan di gambar
4. Caption itu melengkapai gambar bukan pengganti gambar
5. Tidak perlu diawali dengan nama
6. Tidak perlu menambah sesuatu yang sudah jelas, seperti: pictured
here, above.
7. Boleh sebutkan nama jika memang benar-benar perlu.

6. Types of Captions
Ada beberapa caption yang biasa digunakan dan diantaranya ialah
sebagai berikut:
1. Identification bar
caption ini hanya menjelaskan siapa orang yang ada digambar.

2. Cutline
Jenis caption ini hanya menjelaskan siapa orang yang ada digambar
serta apa yang dilakukannya.

3. Summary
Jenis caption ini memberikan penjelasan lengkap siapa yang ada
digambar, apa yang dilakukan, kapan terjadinya, dimana lokasi
terjadinya, dan mengapa hal itu terjadi.

4. Expanded
Ini lebih lengkap dari summary, terkadang juga memuat bagaimana
kejadiannya serta ada kutipannya.

5. Group Identification
Hampir sama dengan caption identification bar, biasanya digunakan
untuk gambar yang memuat lebih dari 1 orang.

6. Quote
Berisi kutipan ucapan seseorang yang berhubungan dengan gambar.
TES FORMATIF

SOAL
Exercise 1: Answer the question bellow carefully!
1. What is Caption?
2.What the social function of caption?
3. Write down the generic structure of caption here!
4. mention the language feature of Caption or cutline!

5. How to write a good caption?

6. Mention some kinds of caption/cutline!

PRETEST-POSTEST
link:
https://quizizz.com/admin/quiz/63146eff756bd0001e21f936?source=qui
z_share

1. What the best caption related to this picture?

2. What the best represent this picture?

3. choose the image that matches with thw caption!


4. What the function of caption?

5. choose the right caption fot this picture!

6. What the deffinition of caption text?


ENRICHMENT
SOAL
1. The following are type of caption text, except…
a. caption identifivation picture
b. Caption expanded
c. Caption summary
d. caption Quote
2. what type of caption based on the following photo?
a. Quote
b. Expanden
c. Summary
d. Identifcation bar

3. According to the caption on the picture,


When was the photo taken?
a. July 19 2020
b. February 1 2017
c. May 3, 2019
d. December 7 2015

4. Based on the picture from number 3, Where was the location of in the picture
above?
a. Central park
b. Garden
c. Central Kiev
d. Reuter
5. Based on the picture from question number 3, What kind of capton in the picture
above?
a. Group identification bar
b. Summary
c. Cutline
d. Expanded
REMIDIAL

Soal
1. what is caption?

2. The criteria of a goos caption is…


3. what tense that we use o Cutline text?
4.write best caption based on the picture below!

5. Based on the picture below, what does the caption remid us to do?
KESIMPULAN

1. What is a Caption?
A caption, also known as a cutline, is a text that appears below an
image. Most captions draw attention to something in the image that
is not obvious, such as its relevance to the text.
 (Adapted from: en.m.wikipedia.org)

2. Social Function
 Provide Information to Complete The Picture
 Establish Credibility
 Promote Better Engagement
3. Generic Structure of Caption
 The title
 The lead
 Section Heading

4. Language features of Caption


 prepositional phrases
 infinitive -phrases
 participial phrases
 adjective phrases
 questions
 exclamations
 using simple present tense

5. How to Write Caption?


 Observe the selected photo or video
 Find out the message from the picture
 Write concise phrase or sentence under the picture
A Note to Remember
 Hindari penggunaan articles: a,
an, atau the.
 Gunakan present tense.
 Caption memberikan pejelasan yang tidak
ditemukan di gambar
 Caption itu melengkapai gambar
bukan pengganti gambar
 Tidak perlu diawali dengan
nama
 Tidak perlu menambah sesuatu
yang sudah jelas,
seperti: pictured here, above.
 Boleh sebutkan nama jika
memang benar-benar perlu.

6. Types of Captions
1. Identification bar
3. Cutline
4. Summary
5. Expanded
6. Group Identification
7. Quote
DAFTAR PUSTAKA

Saraswati. (2019). Modul pengayaan Bahasa Inggris MENTARI untuk SMA/SMK Kelas X.
Graha Pustaka.
SanLeyde. (2021). 6 Steps To Write A Short Room Description Easily. English, Just Guided.
https://e-jug.com/index.php/2021/07/31/6-steps-to-write-a-short-room-description-easily/
Rahmadhani, Raymon. (2021). Finalisasi Draft Alur dan Tujuan Pembelajaran Bahasa Inggris
Umum Fase F (PDF file).
https://drive.google.com/drive/folders/1i_Bql0RDD7tJ3wlUJlj2xsHbSZI6cCS7
MEDIA PEMBELAJARAN
BERBASISIT & AV/VR
SMK RAUDLATUSSALAM

BAHASA INGGRIS
CAPTION/CUTLINE TEXT

Disusun Oleh:
SINTA DEWI RAHMAWATI, S.Pd.
FASE F KELAS XII
SEMESTER 1

PENDIDIKAN PROFESI GURU


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2022
MEDIA YANG DIGUNAKAN DALAM PEMBELAJARAN

A. Vidio pembelajaran :

Link : https://www.youtube.com/watch?v=BIg39wMblTY

B. POWER POINT LINK:


https://www.canva.com/design/DAFOTQqm4uo/SvHw0iQcpoOK
yueLfhVubg/view?utm_content=DAFOTQqm4uo&utm_campaign=
share_your_design&utm_medium=link&utm_source=shareyourde
signpanel
B. Quizizz pretest-postest
link:
https://quizizz.com/admin/quiz/63146eff756bd0001e21f936
?source=quiz_share
1. What the best caption related to this picture?

4. Gambar-gambar pembelajaran
Gambar 1.

GAMBAR 2 GAMBAR 3
LEMBAR KEGIATAN PESERTADIDIK
(LKPD)
SMK RAUDLATUSSALAM

BAHASA INGGRIS
CAPTION TEXT

Disusun Oleh:
SINTA DEWI RAHMAWATI, S.Pd.
FASE E KELAS 10
SEMESTER 1

PENDIDIKAN PROFESI GURU


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2022
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
PERTEMUAN PERTAMA

TEMA : CAPTION /CUTLINE


- Sosial Function
- Generic Structure
- Language features

Tujuan Pembelajaran:
Peserta didik dapat memproduksi teks sederhana berbentuk
caption dalam lingkup keluarga dan sekolah dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan sesuai konteks.

Jenis Produk:
Instagram Caption

Langkah-Langkah Kegiatan:
 Buatlah kelompok dengan jumlah anggota sebanyak 5 orang
siswa.
 Simak vidio yang di sajikan guru berkaitan dengan materi caption.
 Menentukan satu jenis caption yang akan di buat.
 Mengerjakan soal latihan yang ada pada LKPD bersama team.
 Mengisi tabel rancangan kegiatan proyek dan jadwal penyelesaian
proyek pembuatan produk beserta video nya.
TASK 1

look at the pictures bellow and write down some information about the pictures!

Picture 1

Picture 2

Picture 3

Picture 4
Picture 5

Picture 6

B. TASK 2

1. Watch the vidio given by the teacher and answer the question followed!

Link : https://www.youtube.com/watch?v=BIg39wMblTY

2. What Caption is?


3. Based on the vidio, what the social function of Caption?

4. Based on the vidio, write down the generic structure of caption below!

5. write down the language feature of Caption below!







6. Write some tips, how to write a good caption!


TASK 3 : SPEAKING PRACTICE

1. Refer to the pictures in previous Task 1 and complete the blanks with suitable
expressions. Then, play these roles in front of the class.,

A : Which caption(s) do you like?


B : –––––––––––––––––––––––––––––––––––
A : Why do you think so?
B : –––––––––––––––––––––––––––––––––––
What about you, which one(s) do you like?
A : I think ______________________________
B : Can you tell me why you like it?
A : –––––––––––––––––––––––––––––––––––
B : Do you think the description in caption 1 reflects
the content of the chart?
A : –––––––––––––––––––––––––––––––––––
PENILAIAN

RUBRIK PENILAIAN
PERTEMUAN PERTAMA
Tujuan Pembelajaran:
Peserta didik dapat memproduksi teks lisan sederhana berbentuk procedure text recipe
dalam lingkup keluarga dan sekolah dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan sesuai konteks.

NO INDIKATOR SKOR CATATAN SKOR


PENILAIAN 1 2 3 4
1 Menyelesaikan
tugas kelompok
dengan baik
2 Menuliskan
proses
pengerjaan
secara runtut
Ket = Skor 1 : kurang, Skor 2 : Cukup, Skor 3 : Baik, Skor 4 : Sangat Baik

LEMBAR PENILAIAN
ASPEK YANG DINILAI SKOR
NO NAMA KELOMPOK
1 2

1.

2.

3.
Skor : Skor yang diperoleh x 100
Skor maksimal

Banyuwangi, 27 September 2022


Kepala Sekolah SMK Raudlatussalam Guru Mata Pelajaran

Abdul Wahab Shobiri, S.Pd Sinta Dewi Rahmawati, S.Pd


LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
PERTEMUAN KEDUA

TEMA : CAPTION /CUTLINE


- Sosial Function
- Generic Structure
- Language features

Tujuan Pembelajaran:
Peserta didik dapat memproduksi teks sederhana berbentuk caption dalam
lingkup keluarga dan sekolah dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan sesuai konteks.

Jenis Produk:
Instagram Caption

Langkah-Langkah Kegiatan:
1. Setiap anggota kelompok dicek kesiapan bahan, alat untuk pembuatan
produk mereka oleh guru.
2. Memilih gambar yang akan di berikan cutline.
3. Merancang cutline yang akan di buat.
4. Menuangkan ide yang sudah disusun kedalam LKPD.
5. Setiap kelompok diuji kelayakan dari hasil proyek mereka oleh guru.
6. Memposting gambar beserta cation yang sudah di buat.
7. Peserta didik melakukan refleksi pengalaman dalam menyelesaikan proyek.
CREAT YOUR BEST CAPTION BASED ON THE PICTUREs GIVEN!

1. Picture One
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI

2. Picture two
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-9WoUQCM-RIp5JxkNqiVH6iXIX8WDlAI

3. Vidio
Link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI
CREAT YOUR BEST CAPTION BASED ON THE PICTUREs GIVEN!

1. Picture One
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI

2. Picture two
Picture link : https://photos.app.goo.gl/JKdAiRS5wTyb9woA9

3. Vidio
Link : https: //drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI
CREAT YOUR BEST CAPTION BASED ON THE PICTUREs GIVEN!

1. Picture One
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI

2. Picture two
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-9WoUQCM-RIp5JxkNqiVH6iXIX8WDlAI

3. Vidio
Link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI
CREAT YOUR BEST CAPTION BASED ON THE PICTUREs GIVEN!

1. Picture One
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI

2. Picture two
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-9WoUQCM-RIp5JxkNqiVH6iXIX8WDlAI

3. Vidio
Link : https://www.instagram.com/stories/highlights/18076100230292011/
What did you learn? What did you find challenging?

What do you want to learn With this knowledge I can....


more about?
RUBRIK PENILAIAN
PERTEMUAN KEDUA
Nama kelompok:
Anggota Kelompok:

Tujuan Pembelajaran:
Peserta didik dapat memproduksi caption text dalam lingkup keluarga dan sekolah
dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan sesuai
konteks.

Rentang
Kriteria Penilaian Deskripsi
Skor
Mempresentasikan VoVocabulary (kosakata):
Caption text dengan Hampir sempurna 5
baik pada presentasi Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna 4
Ada kesalahan dan mengganggu makna 3
Banyak kesalahan dan mengganggu makna 2
Terlalu banya kesalahan sehingga sulit dipahami 1
Fluency (kelancaran):
Sangat lancar 5
Lancar 4
Cukup lancar 3
Kurang lancar 2
Tidak lancar 1
Pronunciation (pengucapan):
Hampir sempurna 5
Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna 4
Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna 3
Banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami 2
Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami 1
Diction (pilihan kata):
Sangat variatif dan tepat 5
Variatif dan tepat 4
Cukup variatif dan tepat 3
Kurang variatif dan tepat 2
Tidak variatif dan tepat 1
Skor 20
Menulis Caption text Kesesuaian Isi dengan gambar:
Isi sangat sesuai dengan gambar 5
Isi sesuai dengan gambar 4
Isi cukup sesuai dengan gambar 3
Isi kurang sesuai dngan gambar 2
Isi tidak sesuai dengan gambar 1
Pilihan Kosakata:
Pilihan kosakata sangat tepat 5
Pilihan kosakata tepat 4
Pilihan kosakata cukup tepat 3
Pilihan kosakata kurang tepat 2
Pilihan kosakata tidak tepat 1
Rentang
Kriteria Penilaian Deskripsi
Skor
Pilihan Tata Bahasa:
Pilihan tata bahasa sangat tepat 5
Pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Pilihan tata bahasa kurang tepat 2
Pilihan tata bahasa tidak tepat 1
Penulisan Kosakata
Penulisan kosakata sangat tepat 5
Penulisan kosakata tepat 4
Penulisan kosakata cukup tepat 3
Penulisan kosakata kurang tepat 2
Penulisan kosakata tidak tepat 1

Mempresentasikan caption text


Nama
No Aspek Skor
Kelompok
Kosakata Kelancaran Pengucapan Pilihan Kata
1.
2.
3.

Menulis caption text


Aspek
Nama
No Kesesuaian Skor
Kelompok Pilihan Pilihan Tata Penulisan
Isi dengan
Kosakata Bahasa Kosakata
Judul
1.
2.
3.

Kualitas Video
Nama Aspek
No Skor
Kelompok Gambar jelas (resolusi Gambar
Audio jelas
baik/tidak pecah) berwarna
1.
2.
3.
INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS HOTS
SMK RAUDLATUSSALAM
BAHASA INGGRIS
CAPTION TEXT

Disusun Oleh:
SINTA DEWI RAHMAWATI, S.Pd.
FASE F KELAS XII
SEMESTER 1

PENDIDIKAN PROFESI GURU


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU
PENDIDIKAN UNIVERSITAS
MUHAMMADIYAH MALANG
2022
INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS HOTS
Kompetensi yang akan dicapai :

 Peserta didik mampu menganalisis Caption text sesuai dengan


konteks penggunaannya dengan benar. (C4)
 Peserta didik mampu membandingkan social function, text structure dan language
features Caption text sesuai dengan konteks penggunaannya dengan benar (C5)
 Peserta didik mampu menyusun Caption text sesuai dengan konteks penggunaannya
(C6)

A. Instrumen Penilaian
1. Penilaian sikap
Jurnal penilaian Profil Pelajar Pancasila
Nama Sekolah : SMK Raudlatusslam
Kelas / Semester : XII/ I
Hari/Tanggal : ....................
No Nama siswa Aspek yang dinilai
jujur Bertanggung jawab
1 2 3 4 1 2 3 4
1 ....

Kriteria penilaian:
1 = Belum Terlihat
2 = Mulai Terlihat
3 = Mulai berkembang
4 = Membudaya
Skor Maksimal : 8
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ x 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
2. penilain Pengetahuan
Kisi-kisi Soal Evaluasi

Tingkat
Indikator Kesukaran
Level Ranah
Tujuan Pencapaian Lingkup Indikator Soal Bentuk Nomor
No. Pengetahuan/
Pembelajaran Tujuan Materi (ABCD) Soal Soal
Keterampilan
Pembelajaran Mdh Sdng Skr

1 Memproduksi Peserta didik Caption Text Disajikan C4 Uraian 1 √


caption text mampu caption text
sederhana dengan menganalisis peserta didik
memperhatikan caption text dapat
fungsi sosial, dengan konteks menganalisis
struktur teks, dan penggunaannya social function,
unsur kebahasaan dengan benar. generic
sesuai konteks. (C4) structure, dan
language
features dari
teks tersebut
dengan benar.
Soal evaluasi

CREAT YOUR BEST CAPTION BASED ON THE PICTUREs GIVEN!

1. Picture One
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI

2. Picture two
Picture link : https://drive.google.com/drive/folders/1-9WoUQCM-RIp5JxkNqiVH6iXIX8WDlAI

3. Vidio
Link : https://drive.google.com/drive/folders/1-iVZKamLqE3TX828Bzv5xl2tL9hkHToI
Pedoman Penskoran

Jumlah soal : 7

Skor maksimal : 100

𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 𝑥 100
Panduan Konversi Nilai

Konversi nilai Predikat Klasifikasi


(Skala0-100)
90-100 A SB (sangta baik)
70-80 B B ( baik)
50-60 C C (Cukup)
0-40 D K (kurang)

C. Penilaian Keterampilan

Rentang
Kriteria Penilaian Deskripsi
Skor
Mempresentasikan VoVocabulary (kosakata):
Caption text dengan Hampir sempurna 5
baik pada presentasi Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna 4
Ada kesalahan dan mengganggu makna 3
Banyak kesalahan dan mengganggu makna 2
Terlalu banya kesalahan sehingga sulit dipahami 1
Fluency (kelancaran):
Sangat lancar 5
Lancar 4
Cukup lancar 3
Kurang lancar 2
Tidak lancar 1
Pronunciation (pengucapan):
Hampir sempurna 5
Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna 4
Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna 3
Banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami 2
Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami 1
Diction (pilihan kata):
Sangat variatif dan tepat 5
Variatif dan tepat 4
Cukup variatif dan tepat 3
Kurang variatif dan tepat 2
Tidak variatif dan tepat 1
Skor 20
Menulis Caption text Kesesuaian Isi dengan gambar:
Isi sangat sesuai dengan gambar 5
Rentang
Kriteria Penilaian Deskripsi
Skor
Isi sesuai dengan gambar 4
Isi cukup sesuai dengan gambar 3
Isi kurang sesuai dngan gambar 2
Isi tidak sesuai dengan gambar 1
Pilihan Kosakata:
Pilihan kosakata sangat tepat 5
Pilihan kosakata tepat 4
Pilihan kosakata cukup tepat 3
Pilihan kosakata kurang tepat 2
Pilihan kosakata tidak tepat 1
Pilihan Tata Bahasa:
Pilihan tata bahasa sangat tepat 5
Pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Pilihan tata bahasa kurang tepat 2
Pilihan tata bahasa tidak tepat 1
Penulisan Kosakata
Penulisan kosakata sangat tepat 5
Penulisan kosakata tepat 4
Penulisan kosakata cukup tepat 3
Penulisan kosakata kurang tepat 2
Penulisan kosakata tidak tepat 1

Skor Maksimal : 100


𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ x 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

Panduan Konversi Nilai

Konversi nilai Predikat Klasifikasi


(Skala0-100)
90-100 A SB (sangta baik)
70-80 B B ( baik)
50-60 C C (Cukup)
0-40 D K (kurang)

Anda mungkin juga menyukai