Anda di halaman 1dari 4

SOP PENATALAKSANAAN TB PARU

No. Dok.
:
No. Revisi : 00
S
O Tanggal
P Terbit : 27 Januari 2020
UPT PUSKESMAS
TAMBANG Halaman :1/3
ULANG

IndraWahyudi, SKM,M.Kes
NIP.198406122010011013

1) Pengertian Tuberkolusis (TB) adalah penyakit menular langsung yang


disebabkan oleh kuman TB yaitu Mycobacterium Tuberculosis
2) Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk menyembuhkan
pasien, mencegah kematian, mencegah kekambuhan, memutuskan
rantai penularan dan mencegah terjadinya resistensi kuman
terhadap Obat Anti Tuberculosis (OAT)
3) Kebijakan -
4) Referensi Depkes RI. Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata
Laksana Tuberkulosis. Jakarta : Kementerian Kesehatan RI 2016
5) Prosedur / Langkah a. Tahap Persiapan
- Langkah 1) Pengelola P2 TBC.
2) Ruang gazebo
3) Buku register
4) Buku penderita TB 01, TB 02, TB 05 dan TB 06
5) OAT
6) Pot sputum

b. Tahap Pelaksanaan
1) Pasien mendaftar di loket kartu.
2) Petugas kartu menanyakan dan mencatat identitas pasien
sambil memberikan masker untuk dipakai penderita.
3) Buku status pasien dibawa ke ruang poli umum.
4) Penderita masuk ke ruang poli umum.
5) Dokter melakukan anamnesa mengenai keluhan batuk,
berapa lama batuk dan bila tersangka TBC dokter merujuk
untuk pemeriksaan sputum ke pengelola TBC.
6) Penderita ke ruang gazebo.
7) Pengelola melakukan anamnesa ulang dan mencatat
mengenai berapa lama batuk, berdahak/tidak, dahak campur
darah/tidak, sesak nafas/tidak, nyeri dada/tidak, nafsu
makan menurun/tidak, berat badan menurun/tidak, riwayat
kontak dengan penderita TBC dan apakah pernah minum
obat paru-paru selama kurang dari 1 bulan atau lebih dari 1
bulan.
8) Mengisi form TB 06.
9) Pengelola memberikan penjelasan mengenai pentingnya
pemeriksaan dahak dan batuk yang benar.
10) Memberikan pot dahak untuk pemeriksaan Sewaktu dan
Pagi.
11) Memberikan label pada dinding pot yang memuat identitas
penderita sesuai TB 06.
12) Mengisi form TB 05.
13) Mengirim sediaan sputum ke Laboratorium disertai
formulir TB 05.
6). Bagan Alir Tahap persiapan :

1) Pengelola P2 TBC.
2) Ruang gazebo
3) Buku register
4) Buku penderita TB 01, TB 02, TB 05 dan TB
06
5) OAT
6) Pot sputum

7). Hal- hal yang


-
perlu di perhatikan.
8). Unit terkait -

9). Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai