Anda di halaman 1dari 7

SOP

PROGRAM
MARI BACA

PREPARED BY

SYIAR KEILMUAN
KOMISI A
FSLDK JOGJA
2021

Contact Person (082245049959) komafsldkjogja@gmail.com


Rangga Hidayatulloh @maribaca.yk
#TiadaHariTanpaMembaca
LATAR BELAKANG
Pentingnya literasi bagi umat muslim ialah
sebagai bekal yang harus dimiliki untuk
membangun peradaban Islam yang ideal

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk


upaya Komisi A Syiar Keumatan FSLDK
Jogja untuk menumbuhkan minat baca
kader LDK.

DESKRIPSI KEGIATAN
Nama Program:
maribaca.yk
Bentuk Kegiatan:
sebuah program pembiasaan
membaca berjenjang

PENJELASAN SINGKAT
Setiap tahapan akan dilaksanakan selama 40 hari
dimana pada setiap 20 hari akan di lakukan resume
buku yang telah dibaca, pengontrolan dilakukan
dengan menggunakan list nama dan pada setiap
akhir tahapan akan dilaksanakan upgrading

SOP PROGRAM MARI BACA


TUJUAN KEGIATAN
Berikut merupakan tujuan dari kegiatan
maribaca.yk:
1. Sebagai sarana syiar ditengah
pandemik Covid-19
2. Menumbuhkan minat baca kader LDK
3. Meningkatkan kualitas literasi kader
baik dalam membaca maupun menulis
4. Menjadi sarana kegiatan keilmuan bagi
kader LDK

WAKTU PELAKSANAAN
tahap 1 : 8 maret - 16 april
tahap 2 : 19 april - 28 mei
tahap 3 : 31 mei - 9 juli

SISTEM KELULUSAN
Kelulusan ditentukan berdasarkan pencapaian
peserta dalam mengikuti program ini, peserta
minimal mengikuti 80% dari 40 hari per tahapnya.

SOP PROGRAM MARI BACA


UPGRADING
pada setiap akhir tahapan akan ada upgrading:
tahap 1: seminar literasi
tahap 2: seminar kepenulisan
tahap 3: pelepasan angkatan pertama maribaca
sekaligus acara bedah buku dan penerimaan
angkatan maribaca baru

HAK DAN KEWAJIBAN PESERTA


HAK
1. Peserta memiliki hak untuk memberi kritik atau
saran melalui cp yang telah disediakan
2. peserta memiliki hak untuk melanjutkan atau
berhenti pada setiap tahapnya
3. peserta memiliki hak untuk tidak mengikutin
agenda selama beberapa hari sesuai dengan
batas minimal kelulusan

KEWAJIBAN
1. Peserta wajib mengisi laporan yang telah
disediakan
2. peserta wajib mematuhi aturan yang telah
ditentukan
3. peserta wajib mengerjakan penugasan yang
telah diberikan

SOP PROGRAM MARI BACA


MEET UP PERDANA
Meet up perdana akan dilaksanakan pada:
Ahad 7 Maret 2021
08.00 - selesai
Via G-meet
Meet up perdana ini bertujuan untuk
menjelaskan kepada pesertaterkait teknis
pelaksanaan program mari baca ini

PENJELASAN TAHAPAN
TAHAP 1
Pada tahapan ini teman-teman dibebaskan
membaca bukunya (utamanya literasi islami)
tanpa ada jumlah batasan halaman baca.

TAHAP 2
Pada tahapan ini teman-teman dibebaskan
membaca bukunya (utamanya literasi islami)
dengan adanya jumlah batasan halaman baca.
jumlah ini akan dilihat dari rata-rata dari
jumlah halaman tahap 1

TAHAP 3
Pada tahapan ini teman-teman akan diberikan
e-book untuk di selesaikan bisa 1 atau 2 e-book
tergantumg dari hasil tahap 2

SOP PROGRAM MARI BACA


TEKNIS PELAKSANAAN
1. Room chat dibuka pada pukul 07.00 - 22.00
2. waktu pengisian pada pukul 09.00 - 22.00
3. Pengontrolan dilakukan dengan list nama
4. Yang tidak mengisi dianggap tidak
membaca (kecuali ada konfirmasi ke admin)

5. Resume buku dilakukan setiap 20 hari sekali


6. buku yang dibaca bisa 1, 2, atau lebih jenis
judul buku, dimana setiap bukunya akan
diresume
7. akan ada link pengumpulan hasil resume buku
8. pengumpulan bisa dilakukan mulai dari hari
ke 13 sampai hari ke 20

SOP PROGRAM MARI BACA


KONTEN
Terkait konten, akan ada challange dimana
teman - teman bisa memberikan konten baik
berupa kutipan buku atau opini pribadi, konten
akan diberikan kepada admin dan jika teman -
teman beruntung, konten akan dimasukkan ke
dalam feed ig maribaca.yk dan pemberi konten
akan di tag di ig maribaca.yk

SOP PROGRAM MARI BACA

Anda mungkin juga menyukai