Anda di halaman 1dari 15

LAMPIRAN TUGAS 9

Pembuatan Proyek “Mobile Apps Dashboard Data Warehouse Bencana Alam di Indonesia”

Di Susun Oleh :

Widya Handriana Listyawati (20190801072)

Jodhy Herlambang S (20190801069)

Moch Arizal (20190801048)

Mario (20190801314)

PROGRAM STUDI DI TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS ESA UNGGUL

2023
DIAGRAM

1. Activity Diagram
Activity diagram menggambarkan berbagai aliran aktivitas dalam sistem yang sedang di
rancang, bagaimana masing-masing aliran berawal, decision yang mungkin terjadi dan
bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses pararel
yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi.

• Activity diagram login

• Activity diagram register


• Activity Diagram melihat data bencana alam
• Activity Diagram melihat ramalan cuaca

• Activity Diagram lokasi bencana alam


• Activity Diagram kontak layanan
• Activity Diagram untuk admin
2. Class Diagram
Class diagram digunakan untuk melakukan visualisasi struktur kelas-kelas dari suatu
sistem dan merupakan tipe diagram yang paling banyak 36 digunakan. Class diagram
juga dapat memperlihatkan hubungan antar kelas dan penjelasan detail tiap-tiap kelas di
dalam model desain (logical view) dari suatu sistem. Selama proses desain, class diagram
berperan dalam menangkap struktur dari semua kelas yang membentuk arsitektur sistem
yang dibuat.

Fungsi class diagram


1. Menunjukkan Ilustrasi model data dalam perancangan sistem informasi
2. Memudahkan analisis bisnis dalam pembuatan dan perancangan model sistem
3. Memberikan deskripsi implementasi-independen dari jenis yang digunakan dalam
sistem yang kemudian diteruskan di antara komponen-komponennya.
4. Membuat bagan menyeluruh yang menyoroti kode tertentu dan diintegrasikan ke
dalam struktur yang digariskan.

3. Use Case Diagram


Merupakan diagram yang bekerja dengan cara mendeskripsikan tipikal interaksi antara
user (pengguna) sebuah sistem dengan suatu sistem tersendiri melalui sebuah cerita
bagaimana sebuah sistem dipakai. Use case diagram terdiri dari sebuah aktor dan
interaksi yang dilakukannya, aktor tersebut dapat berupa manusia, perangkat keras,
sistem lain, ataupun yang berinteraksi dengan sistem.

Fungsi use case diagram


1. Memperlihatkan proses aktivitas dalam system
2. Menggambar proses bisnis dalam system
3. Sebagai jembatan antara developer dan konsumen

4. Deploy Diagram
Deployment diagram adalah salah satu model diagram dalam UML untuk
mengerahkan artifact dalam node. Deployment diagram digunakan untuk
memvisualisasikan, menspesifikasikan, dan mendokumentasikan proses yang terjadi
pada suatu sistem perangkat lunak berbasis Object Oriented yang akan dibangun.
Tujuan atau fungsi dari deployment diagram yaitu untuk
menggambarkan/memvisualisasikan secara umum proses yang terjadi pada suatu
sistem/software.

Node dalam UML merepresentasikan hardaware atau software execution


environments. Node bisa terhubung melalui communication path untuk membuat
system jaringan dari arbitrary complexity. Artifacts dalam UML mempresentasikan
Spesifikasi dari bentuk physic informasi yang digunakan atau dihasilkan development
process.
Ada beberapa hal yang dapat digambarkan dalam deployment diagram, yaitu :
1. Manefestation
Manifestation adalah hubungan abstraction yang mepresentasikan physical
rendering atau hasil implementasi satu atau lebih model element dari artifact.
2. Deployment target
Deployment target adalah lokasi untuk artifact yang telah dikerahkan.
Deployment target tidak memiliki notation sendiri, tapi melihat notations untuk
subclasses.
3. Node
Node adalah deployment target yang merepresentasikan sumber daya komputasi
dimana artifact bisa menggunakan untuk mengeksekusi. Node diasosiasikan
dengan deployment dari artifacts dan dapat diasosiasikan secara tidak langsung
dengan packageable elements yang melibatkan ke dalam manifestation dari
artifact yang dikerahkan ke node. Node dapat saling berhubungan dengan
communication path.
4. Deployment
Deployment adalah hubungan dependency yang mendeskripsikan alokasi dari
artifact ke deployment target. Deployment juga dapat didefinisikan instansi level
sebagai alokasi spesifik instansi artifact menuju ke spesifik instansi dari
deployment target
DESAIN APLIKASI

Berikut link figma yang kelompok kami buat


• https://www.figma.com/file/ije6v1NnZ339xUqNmWh1f4/Bencana-
Alam?type=design&node-id=0%3A1&t=mPkiXKh9gQcOfblT-1
• https://www.figma.com/file/Vy3n3JjQikhYO3KbPIlbJp/Untitled
?type=design&node-id=0%3A1&t=GtIHYhhgbUDll1uQ-1

1. Login Page
User harus menginput email dan password untuk dapat mengakses aplikasi ini. Apabila
user terdaftar dalam sistem database aplikasi, maka user dapat menuju ke halaman
homepage. Sebaliknya, jika user belum terdaftar, maka user harus mendaftar terlebih
dahulu dihalaman register page.
2. Register Page
Apabila user belum terdaftar, user harus mendaftarkan terlebih dahulu dengan mengisi
form nama, nomor telpon, email dan password. Sistem akan mengecek apakah data yang
dimasukkan valid atau tidak. Apabila valid, user otomatis terdaftar dan dapat memasukki
home page
3. Dasboard data bencana alam dan ramalan cuaca

Dalam homepage, user dapat memilih halaman dashboard yang berisi kumpulan data
bencana alam beserta statistiknya.

Selanjutnya apabila user memilih menu ramalan cuaca, user dapat melihat ramalan cuaca
yang akan mendatang.
4. Lokasi Bencana Alam
Apabila user memilih menu lokasi bencana alam, user dapat masuk ke halaman bencana
alam. User dapat memilih kota pada kotak dropdownbutton untuk melihat kota yang
diinginkan. Apabila telah memilih, system akan menampilkan nama kota beserta data
bencana alam secara detail dikota yang dipilih.
5. Kontak Layanan
Pada halaman ini, berisi logo social media yang jika ditekan, akan beralih ke social media
tersebut. Nantinya apabila user memiliki informasi tentang bencana alam dikota tertentu,
dapat diadukan ke social media terkait.

Anda mungkin juga menyukai