Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PENGEMBANGAN DIRI MENJADI

SMART ASN
DALAM MELAKSANAKANTUGAS SEHARI-HARISEBAGAI ASN DALAMWAKTU 1 (SATU) TAHUNKE DEPAN

WAN ELVERA CRISTIANTEY


19890307 202203 2 001
PESERTA LATSAR CPNS KAB NATUNA
TUGAS

6
AGENDA III
DENGAN TUTOR
BAPAK DEDE WALDI, S.SOS., MH

SMART ASN ?
Smart ASN adalah pegawai dengan kompetensi, kinerja, serta
profesionalisme yang tinggi sehingga mampu beradaptasi dan semakin
responsif terhadap perubahan dan pencapaian organisasi. Smart ASN
yakni aparatur yang menguasai dan mampu menerapkan teknologi
informasi, selain juga harus diimbangi moralitas dan integritas yang baik
dan tidak koruptif

1
MENINGKATKAN KOMPETENSI
PADA BULAN OKTOBER 2023
Mengikuti pendidikan pelatihan sertifikasi
pembentukan auditor pelaksana, dan diklat lainnya
yang berhubungan dengan pengembangan kompetensi

2
bidang pengawasan

MENGEMBANGKAN NETWORKING
JANUARI 2024
Ikut dalam organisasi APIP (Aparat Pengawasan
Intern Pemerintah) dan bergabung dengan organisasi

3
pengelolaan keuangan dan barang dan jasa

MENGUPDATE KEMAMPUAN TEKNOLOGI


PADA BULAN MARET 2024

Mengikuti perkembangan transformasi dunia digital


terutama teknologi yang berhubungan dengan
pengawasan (Bimtek atau pelatihan penggunaan

4
aplikasi terkait laporan keuangan)

BAL
BERWAWASAN GLO
LAMA SETAHUN KEDEPAN
SE
dalam maupun
Mengikuti berita
- berita terkini ba

ik

luar negeri

5
MEMILIKI SIFAT NASIONALISME
SELAMA SETAHUN KEDEPAN DAN 17 AGUSTUS 2023
Mengenakan batik setiap hari kamis (sesuai aturan
pemda). mengikuti apel pagi dan selalu memasang
bedera di perkarangan rumah dan kantor pada

6
perayaan 17 agustus 2023

MEMILIKI SIKAP MELAYANI JANUARI 2024


mereviu laporan keuangan pemda pada awal tahun
2024 dengan meneliti laporan keuangan yang
disajikan apakah sudah sesuai dengan SAP dan
aturan yang berlaku.

Anda mungkin juga menyukai