Anda di halaman 1dari 4

MENYALAKAN LAMPU

RUMAH DENGAN
FINGERPRINT
Alat & Bahan
Arduino IDE
Fingerprint
Arduino UNO 1 Buah
Sensor Fingerprint 1 Buah
Relay 1 Channel 1 Buah
Kabel Jumper Secukupnya

Skema Rangkaian

01
Ebook Project Elektronika by Indobot Academy
Keterangan :
5V – VCC Fingerprint, VCC Relay
GND – GND Fingerprint, GND Relay
D8 – Pin Data Relay
D2 – TX Fingerprint
D3 – RX Fingerprint

Langkah Kerja
Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan
Lakukan proses wiring dengan menggunakan Gambar
skematik rangkaian diatas
Buka software Arduino IDE yang telah terinstal pada
laptop/komputer
Unduh semua library di atas dan masukkan libray
tersebut dengan cara buka Arduino IDE pilih Sketch-
>Include Library->Add.Zip Library
Ketikkan sketch program pada halaman Arduino IDE
Lakukan proses uploading program

02
Ebook Project Elektronika by Indobot Academy
Kesimpulan:
Sebelum program bekerja pastikan sidik jari kita sudah
terdaftar untuk mendaftarkan sidik jadi ada pada materi
“Cara Mendaftarkan Sidik Jari Pada Sensor Fingerprint”.
Setelah sidik jari terdaftar, cobalah mengakses
fingerprint. Jika lampu menyala maka program bekerja
dengan baik.

Tingkatkan Kemampuan
Elektronikamu dengan Belajar
di Indobot Academy

Gunakan kode ini untuk


mendapatkan

DISKON 10%

Kode: EBOOKIDB

03
Ebook Project Elektronika by Indobot Academy

Anda mungkin juga menyukai