Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada Yth.
Kepala Puskesmas Biontong
Kab. Bolaang Mongondow
Utara
Di –
Tempat
I. DASAR
a. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 42 Tahun 2022
Tentang Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus Non Fisik
Bidang Kesehatan Tahun Anggaran 2023
b. Peraturan Bupati Bolaang Mongondow Utara Nomor 1 Tahun 2023
Tentang Perjalanan Dinas Bagi Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, Aparatur Sipil Negara, Pejabat
Lainnya dan Tenaga Harian Lepas Tahun 2023
c. Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA-SKPD) UPTD Puskesmas
Biontong, Kab. Bolaang Mongondow Utara Tahun 2023 (DAK BOK)
II. MAKSUD
Penyelidikan Epidemiologi (PE) Kasus DBD
III. TUJUAN
Desa Biontong
IV. WAKTU PELAKSANAAN
Selama 1 ( Satu ) Hari, 26 Mei 2023
V. HASIL PELAKSANAAN
1. Pelaksanaan Tugas sebagaimana dalam dasar dan surat tugas diatas
telah dilaksanakan dengan sebaik-baiknya serta dengan penuh rasa
tanggung jawab.
2. Dalam pelaksanaan tugas sebagaimana dimaksud kami telah
melakukan kegiatan Penyelidikan Epidemiologi terhadap kasus DBD
yang terjadi di Desa Lipubogu. Kegiatan ini dimaksudkan untuk
memperoleh informasi tentang bagaimana perkembangan dan
penyebaran penyakit DBD di masyarakat. Di samping itu juga untuk
mendapatkan gambaran lingkungan dan perilaku hidup bersih sehat di
tingkat rumah tangga. Kasus DBD yang terjadi di desa biontong
berjumlah 1 orang dan Gejala utama yang di temukan adalah
Pusing/Sakit kepala dan demam. Faktor-faktor yang diduga dalam
kejadian ini adalah keadaan sanitasi lingkungan, sumber air, riwayat
perjalanan dan perilaku kebiasaan masyarakat yang kurang hygienis.
3. Adapun hasil yang diharapkan dari kegiatan ini yaitu diharapkannya
kerjasama lintas sector dalam mengenai masalah kesehatan lingkungan
masyarakat dan perlu adanya perbaikan sarana sanitasi lingkungan
masyarakat.
Berikut ini adalah data Penyelidikan Epidemiologi (PE) Kasus DBD Desa
Biontong
No Nama KK Umur Alamat
1 Suparman Gumohung 64 Biontong
2 Lutfi Tongka 31 Biontong
3 Ikshan Kohongia 36 Biontong
4 Aten Kohongia 42 Biontong
5 Heppi Alamri 40 Biontong
6 Abd Gani Topayu 73 Biontong
7 Eko Puadi 41 Biontong
8 Luku Bolota 65 Biontong
9 Nasir Bolota 39 Biontong
10 Hamid Alamri 40 Biontong
11 Sofian Hasan 42 Biontong
12 Deni Bolota 39 Biontong
13 Hendrik Mogot 40 Biontong
14 Nani Riswani Topayu 42 Biontong
15 Rini Topayu 69 Biontong
16 Kasim Sahante 70 Biontong
17 Meiko Datungsolang 45 Biontong
18 Hamdan Monulit 32 Biontong
19 Irwan Pontoh 33 Biontong
20 Eko Puadi 33 Biontong

Kejadian Kasus Rumah Hasil Periksa Jumlah Tambahan


No
Terkonfirmasi Diperiksa Jentik Kasus Klinis DBD
1 Rumah Positif
1. DBD 20 Rumah 1 orang
19 Rumah Negatif
VI. SARAN
Perlu peran aktif dari pemerintah desa, kader kesehatan, dan masyarakat
agar memperhatikan kebersihan luar rumah ( halaman ) maupun dalam
rumah.
VII. RENCANA AKSI.
Bekerja sama dengan pemerintah desa dan kader kesehatan untuk
mensosialisasikan pentingnya pencegahan DBD dan melakukan
pemberantasan sarang nyamuk (PSN) di masyarakat untuk kesehatan
lingkungan dan masyarakat.
VIII. KESIMPULAN
Dari hasil kegiatan diatas dapat disimpulkan bahwa kegiatan berjalan
sesuai dengan jadwal yang direncanakan.
IX. TANGGAPAN PEJABAT PEMBERI TUGAS
......................................................................................................................
....................................................................................................................

Yang Melaksanakan Tugas

1. Rano Darwin M, S.Kep


NIP.19840206 201102 1 001 ..................

2. Fitriani Handayani, A.Md. Ak


NRPK.18.7.1112574
...................
.

3. Adelia Alamri, S.Tr.Kes


NRPTT.1071338.2.019
...................
.

4. Fadilla Tabo, SKM


NRPTT.1071338.2.002
...................
.

Anda mungkin juga menyukai