Anda di halaman 1dari 1

1.

Pengertian Meliputi serangkaian kegiatan mulai penyiapan larutan


dekontaminasi pada bak dekontaminasi
2. Tujuan Mencegah terjadinya infeksi nosokomial
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor ......Tahun 2016 tentang
Pelayanan Klinis.
4. Referensi SK PBPDGI NO.SKEP/ 430 / PBPDGI / XI / 2013 tentang PPK
Kedokteran Gigi dan Pelayanan Primer.
5. Alat dan Bahan 1. Bak penampung
2. Larutan klorin 0,5%
3. Sikat
4. Sabun antiseptik
5. Lap kain
6.Sarung tangan
6. Langkah-langkah 1. Petugas membuat larutan dekontaminasi
% larutan konsentrat
Jumla h bagian air= −1
% larutan yg diinginkan

Contoh : untuk larutan klorin 0,5% dari larutan klorin 5,25%


5,25 %
a. Jumlah bagian air = −1=10−1=9
0,5 %

b. Tambahkan 9 bagian air kedalam 1 bagian larutan klorin


konsentrat (5,25%)
Catatan : air tidak peru dimasak
2. Petugas masukkan alat-alat gigi yang sudah dipakai ke
dalam larutan dekontaminasi selama 10 menit lalu diangkat.
3. Petugas mencuci dengan sabun antiseptik dan bilas dengan
air mengalir, keringkan.
4. Petugas mensterilkan Alat-alat gigi .

7. Unit terkait Ruangan Pemeriksaan Gigi


8. Dokumen terkait

DEKONTAMINASI MEDIS
No. Dokumen
SO No. Revisi
P Tanggal Terbit
Halaman
Dr. Esha Krestriana
PUSKESMAS
NIP.1968033120021004
SUSUKAN

Anda mungkin juga menyukai