Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Apoteker merupakan profesional kesehatan yang terdidik dan terlatih dengan khusus yang
disertifikasi oleh otoritas negara. Apoteker memiliki peran dalam manajemen distribusi obat kepada
konsumen dan bertugas dalam upaya-upaya yang tepat untuk memastikan penggunaannya yang
aman dan berkhasiat. Dewasa ini terjadi peningkatan pemahaman bahwa peran apoteker dalam hal
penyediaan obat saja pada masyarakat atau pasien tidak cukup. Diperlukan peran lebih dari
apoteker agar pasien mendapatkan manfaat terbaik dari tujuan pengobatan. Untuk menjawab
kebutuhan terkait dengan obat ini, apoteker memiliki tanggung jawab yang lebih besar untuk
mendapatkan outcome penggunaan obat. Sebagai profesional kesehatan, apoteker memegang
peranan yang penting dalam meningkatkan akses masyarakat terhadap kesehatan .

1.2 Rumusan Masalah

Adapun yang menjadi fokus permasalahan yang akan dibahas dalam makalah ini dapat
dirumuskan sebagai berikut :

a. apa itu sikap profesional apoteker?

b. apa saja contoh sikap profesional?

c. apa saja aspek yang mendukung sikap profesional ?

1.3. Tujuan

Tujuan dari penulisan makalah ini adalah sebagai berikut :

a. Untuk mengetahui pengertian dari apoteker

b. Untuk mengetahui pengertian sikap profesional

c. Untuk memberikan pemahaman tentang apa saja aspek yang mendukung sikap profesinal
sebagai seorang Apoteker.
BAB II

PEMBAHASAN

A. Pengertian Sikap Profesional

Sikap profesional memiliki 2 arti kata,yaitu sikap dan profesional. Sikap adalah cara/tingkah kita
untuk menghadapi sesuatu hal. Sedangkan profesional merupakan tanggung jawab terhadap
suatu pekerjaan yang kita tekuni,komitmen kita terhadap pekerjaan. Jadi sikap profesional
adalah suatu sikap komitmen kita terhadap suatu profesi yang kita jalani atau tekuni. Sikap dan
pola tingkah laku seorang pekerja yang berhubungan dengan profesionalisme haruslah sesuai
dengan sasarannya. Sasaran sikap profesional tersebut diantaranya adalah

1. Sikap terhadap peraturan perundang-undangan

Setiap jenis pekerjaan diIndonesia wajib tunduk dan taat kepada segala ketentuan-ketentuan
pemerintah.Dalam bidang kefarmasian khususnya Apoteker harus taat kepada kebijakan dan
peraturan yang telah ditetapkan oleh pihak yang berwenang mengaturnya. Apoteker memiliki
kode etik yang harus di jalankan dan di patuhi,sebagai berikut :

KODE ETIK APOTEKER INDONESIA


MUKADIMAH

Bahwasannya seorang apoteker didalam menjalankan tugas kewajibannya serta mengamalkan


keahlian

B. pengertian sikap profesonal


C. contoh sikap profesional

D. aspek yang mendukung sikap profesional

BAB III

PENUTUPAN

A. Kesimpulan

B. Saran

Makalah ini kami buat untuk dipergunakan dengan sebaik-baiknya. Semoga makalah ini
dapat banyak membantu kita dalam kegiatan perkuliahan Etikan dan Hukum Kesehatan.

Dengan dibuatnya makalah ini,diharapkan teman-teman agar lebih mengenal dan memahami
Aspek-aspek yang dapat mendukung sikap profesional sebagai seorang Apoteker. Dalam
penerapannya, diharapkan kepada teman-teman mahasiswa/mahasiswi untuk lebih
memahami dan dapat menerapkan sikap profesional tersebut dikemudian hari.

DAFTAR PUSTAKA

https://repository.uinjkt.ac.id/

https://www.academia.edu/

https://tetieco.files.wordpress.com/2011/09/kode-etik-apoteker-indonesia.pdf

Anda mungkin juga menyukai