Anda di halaman 1dari 2

“Daftar Online (DO)-”

LAPAS NARKOTIKA KELAS IIA PANGKALPINANG


DAFTAR PEMAIN
Ayu Annisa P As Ibu Maimunah
Rian Hidayautllah As Saipul
Desi Eka Purnama As Seli
Feren w As Syahla
Agung Kurniawan As Napoleon

Perlengkapan :
Rio Saputra
Vivan S
Dwi S.K

Kameramen Editor :
Sumartyo
Pirsawadi

Konsumsi :
Ega Permata Sari
Amelia F

Penulis Naskah :
Didik Setiawan

Produser :
Rediansyah

1. Scene Pertama
a. Lokasi : Rumah Maimunah
b. Tokoh :
- Ibu Maimunah : Cerewat, Bawel, Lugas
- Saiful/ Rian HDT : Kasar, Pemalas, bandel
c. Sinopsis
Ibu Maimunah pulang dari pasar tradisional belanja sayur mayur, sambil melawati saiful yang sedang
bersantai main handphone dan menyampaikan pesan agar mengantar ibu nitip makanan untuk si ilham
di lapas
d. Naskad Script
- Ibu : tiba di depan rumah naik motor“ Main Hp la terus gawe k ni, dk aben nek bantu mak ne..”
- Saiful : sibuk main HP
- Ibu : “Pul kelak anter mak nitip makan kek ilham” sambil melintasi saiful yang asyik main HP.
- Saiful : “ Aok mak” tak berapa lama, melihat jam tangan dan terkejut…
”matilah la jam ne…Yooo mak…la kek siang ne..ke banyak antrian orang betitip
pemaken” tergesa-gesa mengambil bungkusan…

2. Scene Kedua
a. Lokasi : Jalan Raya
b. Tokoh :
- Ibu Maimunah : Cerewat, Bawel, Lugas
- Saiful/ Rian HDT : Kasar, Pemalas, bandel
c. Sinopsis
Saiful mengendarai sepeda motor dengan ugal-ugalan
d. Naskah Skrip

Film Pendek “Daftar Online”-Lapas Narkotika Kelas IIA Pangkalpinang………………1 | P a g e


3. Scene Ketiga
a. Lokasi : Pendaftaran Pengunjung Gedung Rusip
b. Tokoh :
- Ibu Maimunah : Cerewat, Bawel, Lugas
- Saiful/ Rian HDT : Kasar, Pemalas, bandel
- Seli/Petugas : Ramah, Melayani, Baik, Cantik
c. Sinopsis
Saiful mengandeng ibu untuk turun secara tergesa-gesa hingga tidak memperhatikan petugas
pelayanan yang menyambut.
d. Naskah Skcript:
- Saiful : “ Yo cepet mak..cepat mak”
- Ibu : “pelan-pelan g pul..ngapa macem kerasuk ne”
- Petugas : “ Selamat datang ibu/bapak ada yang bisa dibantu”
- Saiful : “Misi buk –Misi Buk..” mengambil nomor antrian

4. Scene Keempat
a. Lokasi : Gedung RUSIP
b. Tokoh :
- Ibu Maimunah : Cerewat, Bawel, Lugas
- Saiful/ Rian HDT : Kasar, Pemalas, bandel
- Seli/Petugas : Ramah, Melayani, Baik, Cantik
- Syahla/Petugas : Ramah, Melayani, Tegas, Berintegritas
- Pengunjung : Tegas
c. Sinopsis
Saiful menerobos antrian para pengunjung yang mendaftar, diingatkan petugas untuk antri secara
tertib,hingga terjadi keributan di depan pendaftaran secara cepat petugas seli memisahkan dan
memberikan penjelasan terkait layanan online yang mudah diakses bagi para pengunjung lapas agar
tidak perlu kesulitan dalam melakukan pendaftaran layanan.
d. Naskah Skcript
- saiful : Menerobos antrian “Buk buk….ku nek nitip makanan…”
- Syahla : “ Mohon maaf bapak, agar dapat antri secara tertib ya bapak”
- Pengunjung : “Antri Jang..!! ?”
- Seli : “Maaf bapak..ada yang bisa dibantu ?”
- Saiful : “Anok buk ..ku nek nitip makanan..takut kesiangan lama buk..?”
- Seli : “Bapak..tidak perlu takut untuk pendaftaran layanan..
karena kami sudah punya Layanan Pendaftaran Online dengan aplikasi
Silanang..” paparan virtual
- Pengunjung : Terkejut

5. Scene Kelima
a. Lokasi : Ruang Pemindai Barang X-Ray
b. Tokoh :
- Ibu Maimunah : Cerewat, Bawel, Lugas
- Saiful/ Rian HDT : Kasar, Pemalas, bandel
- Seli/Petugas : Ramah, Melayani, Baik, Cantik
- Napoleon : Tegas, Teliti, Berwibawa
c. Sinopsis
Saiful Meletakkan barang penitipan makanan ke mesin pemindai –ray, dan ditolak oleh petugas
pemeriksa x-ray.
d. Naskah Skcript:
- Napoleon : “Makanan Apa Ini..!!!..?”
- Ibu : “ Tu la mak pade ape…jangan grabak grubuk”…

Film Pendek “Daftar Online”-Lapas Narkotika Kelas IIA Pangkalpinang………………2 | P a g e

Anda mungkin juga menyukai