Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN
I.1 Latar Belakang

Pada era sekarang terdapat banyaknya macam maupun jenis makanan bisa kita
manfaatkan untuk membuat suatu produk makanan yang unik salah satunya produk kami
yang memanfaatkan mie untuk menjadi bahan pokoknya,dengan berbagai topping dan
varian rasa yang tersedia kami bertujuan untuk menciptakan rasa baru untuk menikmati
mie dengan produk kami yaitu "ViRoll"
Selain itu kami menyediakan level untuk tingkat kepedasan agar cocok untuk semua
kalangan penyuka mie dengan Harga yang terjangkau,dengan ciri khas yang sedikit pedas
dan gurih noodle spring roll ini hadir dengan bahan bahan yang alami, tanpa bahan kimia
ataupun pengawet.
Dan pada intinya ViRoll ini aman diterima oleh konsumen, Dikarenakan harganya yg
sangat terjangkau bisa merasakan ViRoll, usaha ini terbilang masih jarang di temukan
oleh konsumen ,kami pun berharap ada dari orang lain ataupun instansi yang bisa untuk
bekerjasama, guna mengembangkan produk ini supaya menuju pasaran dengan harga
terjangkau dan bisa menjangkau lebih banyak konsumen.

1
Data statistik pengkonsumsi mie instant dari berbagai negara :

Dari data tersebut terbukti bahwa indonesia menjadi urutan atas untuk
pengkonsumsi mie instant,dengan begitu kami memanfaatkan mie sebagai produk kami
karena banyaknya penikmat mie di Indonesia

1.2 Tujuan dan Harapan Berwirausaha

Tujuan usaha ini lebih di tekankan untuk mendapatkan ke untungan yang maksimal,
mengenalkan inovasi baru dalam mengeloh mie dan digemari banyak orang, juga untuk
meninkatkan ketrampilan kreatif membuat aneka makanan.
Berwirausaha pasti memiliki beberapa faktor yang membuat usaha berkembang maupun
menghambat usaha itu sendiri,diantaranya yaitu :
A. Faktor penghambat tersebut diantaranya :

1. Kesulitan Dalam Mencari Bahan Baku

2. Kurangnya pengalaman waktu membuka usaha

B. Faktor pendukung usaha ini diantaranya :

1. Mudah untuk dicari karena tersedianya Toko Online

2. Memiliki outlet yang strategis

2
3. Sarana promosi yang murah karena tersedia pada sosial media

Harapan untuk kedepannya yaitu dengan berhati–hati dalam mengelola setiap anggaran
dana yang akan dikeluarkan, dan menjaga ke higienisan dan kualitas bahan baku yang kami
gunakan agar konsumen selalu puas dengan produk yang kami sajikan

1.3 Visi dan Misi

VISI

Visi ”ViRoll” adalah Menjadi usaha makanan cepat saji yang dikenal luas oleh masyarakat dengan
citra positif menghasilkan makanan yang berkualitas dengan mengedepankan rasa dan pelayanan.

MISI

1. Menyediakan menu makanan dengan bahan-bahan berkualitas

2. Menghadirkan hidangan mie dengan cita rasa lezat yang selalu terjamin kualitasnya

3. Menghadirkan pelayanan terbaik yang membuat konsumen merasa puas.

4. Memberikan penawaran harga yang menarik melalui promo dan diskon di marketplace.

Anda mungkin juga menyukai