Anda di halaman 1dari 1

Judul Penelitian

ANALISIS KESESUAIAN DAN DAYA DUKUNG EKOWISATA DANAU AUR


KECAMATAN SUMBERHARTA KABUPATEN MUSI RAWAS.

Metode Penelitian : Anlisis Kualitatif

Konsep Ekowisata yaitu ekologi dan ekonomi

Ekonomi : Ekonomi yang dimaksud adalah meningkatnya pendapatan dari masyarakat sekitar


yang mengelola atau terpapar dampak positif (berjualan, penginapan dan jasa lain) dan juga
pungutan pajak atau retribusi untuk negara.

Ekologi : Dari ekologi small tourism adalah sifat dari konsep ini. Dalam hal ini daya dukung
tempat wisata dan analisis dampak dari pengunjung terhadap lingkungan menjadi prioritas
pengelola. Jadi ekologi bisa tetap lestari sembari berkontribusi.

Sinopsis : Danau Aur mulai berkembang menjadi pariwisata sejak tahun 2013 yang dalam kurun
waktu kurang lebih delapan tahun mampu menarik minat masyarakat lokal dna luar Kabupaten
Musi Rawas untuk mengunjjungi nya tetapi Danau Aur belum menerapkan konsep ekowisata
dalma perkembangan nya yang hanya di fokuskan terhadap ekonomi masyarakat saja tapi dari
sisi ekologi belum mnjadi prioritas pengelola. Ekosistem Danau Aur yaitu Ikan Air tawar dna
ganggang hijau yang hingga saaat ini malah berkembang atau tumbuh tumuhan baru yaitu
Salvinia Molesta atau ganggang kariba yang belum menemui solusi dari pihak pengelola terkait
gulma tersebut. Penelitian tentang analisis kesesuaian dan daya dukung ekowisata Danau Aur
Kecamatan Sumberharta Kabupaten Musi Rawas bertujuan mengkaji kesesuaian kawasan Danau
Aur untuk kegiatan ekowisata yaitu Kapal-kapal yang beroprasi dan permainan air lainnya dan
menganalisis daya dukung (carryng capacity) Kawasan Danau Aur.

Anda mungkin juga menyukai