Anda di halaman 1dari 5

PERTEMUAN PERTAMA

LEMBAR KERJA
PESERTA DIDIK

KOORDINAT KARTESIUS DAN KOORDINAT KUTUB


(Mengkonversi Koordinat Kutub Menjadi Koordinat Kartesius)

Tujuan Pembelajaran
1. Jika diberikan titik koordinat
kutub (r, α), Peserta didik
mampu menentukan koordinat NAMA :
kartesius (x,y) dengan benar.
2. Jika diberikan masalah yang KELOMPOK :
berkaitan dengan konversi
koordinat kutub menjadi
koordinat kartesius, peserta
didik dapat menyelesaikan
dengan tepat.

Petunjuk :
1. Berdo’alah sebelum memulai mengerjakan LKPD
2. Amati dan pelajari bahan ajar dengan seksama
3. Kerjakan LKPD secara INDIVIDU terlebih dahulu
4. Setelah itu, hasil pengerjaan secara induvidu kalian diskusikan dengan teman
kelompok

KOORDINAT KARTESIUS MENJADI KOORDINAT KUTUB


PERTEMUAN PERTAMA

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


AYO BERPIKIR (AKTIVITAS 1)

Coba kalian mengamati, memahami gambar di bawah:

GAMBAR 1

Dari melihat gambar coba lengakapi isian di bawah ini

Koordinat kutub (5 √ 2, 225 ° ¿→ r=… … dan θ=…

x
cos α=
r
y
sin α =
r
Maka

x=… cos …=…cos … ..0=… x … .=…


0
y=… sin …=… sin … .. =… x … .=…
Jadi, koordinat kartesiusnya adalah P ( … ..., … … )

KOORDINAT KARTESIUS MENJADI KOORDINAT KUTUB


PERTEMUAN PERTAMA

AYO MENCOBA

1. Diketahui titik A(8,600) ubahlah menjadi koordinat kartesius A(x,y)


Penyelesaian :

A ( 8,60 ° ) → r=… dan α=… titik A berada di kuadran …

Mencari nilai x dan y

0
x=r cos θ=… cos ….. =… x … .=…
0
y=r sin θ=… sin … .. =… x … .=…
Jadi, koordinat kartesiusnya adalah P ( … ..., … … )

2. Ubahlah titik B(3√3, 2700) menjadi koordinat kutub


Penyelesaian :

B (−3,3 √3 ) → r=… dan α=… titik B berada di kuadran …

Maka,

0
x=r cos θ=… cos ….. =… x … .=…
0
y=r sin θ=… sin … .. =… x … .=…
Jadi, koordinat kartesiusnya adalah P ( … ..., … … )

3. Sebuah kapal akan berlayar meninggalkan pelabuhan. Kapal tersebut akan menuju kota A
yang berjarak 18 Km dari pelabuhan dengan membentuk sudut 60 0 ke arah utara. Tentukan
jarak kapal dari arah utara pelabuhan, jarak kapal dari arah timur dan koordinat titik kartesius
kapal pada layar radar.

Penyelesaian :

Diketahui : θ=… , r = .....

Ditanya :

- ............................................
- .............................................
- .............................................

KOORDINAT KARTESIUS MENJADI KOORDINAT KUTUB


PERTEMUAN PERTAMA

Jawab :
U

r = 18

0
60
T

Jarak kapal dari arah utara pelabuhan adalah ......

x=… … … … … … … … … … … … … … … .

Jarak dari arah timur pelabuhan adalah ......

y=… … … … … … … … … … … … … … …

Jadi koordinat titik kartesius pada radar adalah (… … , … . ¿

KOORDINAT KARTESIUS MENJADI KOORDINAT KUTUB


PERTEMUAN PERTAMA
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(AKTIVITAS 2)
NAMA :

1. ................................
2. ................................ Petunjuk :
3. ................................
4. ................................ 1. Berdo’alah sebelum memulai
mengerjakan LKPD
5. ................................
2. Amati dan pelajari bahan ajar dan
KELOMPOK : aktivitas 1 dengan seksama
3. Kerjakan LKPD dengan cara
berdiskusi kelompok
4. Setelah itu, hasil pengerjaan
dipresentasikan di depan kelas

MARI
BERDISKUSI

1. Ubahlah ke koordinat kartesius dari titik-titik berikut.


a. ( 8 , 210 ° )
b. ( 12,45 ° )
2. Seorang pengatur penerbangan di suatu menara lapangan udara melihat sebuah
pesawat di radarnya yang berada pada jarak 80 km dan pada arah 650 (garis tetap
acuan adalah arah utara) yang sedang menuju ke arah bandar udara seperti gambar
berikut. Tentukan letak pesawat tersebut saat terlihat pada radar jika dilihat dari arah
timur bandar udara dan arah utara dari bandar udara.

Gambar ilustrasi

KOORDINAT KARTESIUS MENJADI KOORDINAT KUTUB

Anda mungkin juga menyukai