Anda di halaman 1dari 2

Perihal : Lomba Desain Illustrasi Kaus DTF

Salam Kreatif,
Teriring doa semoga Bapak Edy Purwanto, S. Pd dan jajaran guru serta staf SMP Negeri 1 Sukodono
senantiasa dianugerahi kesehatan dan keberkahan hidup oleh Tuhan Yang Maha Kuat.

Bapak Purwanto, S. Pd yang kami hormati,


Sekolah kami SMK RYO YUWARAJA hendak menyelenggarakan YUWARAJA KARYA 1.0, sebuah ajang
perlombaan yang bertujuan untuk mengapresiasi bakat-bakat unggul dari siswa-siswi SMP se-Indonesia.
Pada tahun pertama ini adalah Lomba Desain Illustrasi Kaus DTF dengan tema #LoeMajang

Kami mengundang siswa-siswi SMP Negeri 1 Sukodono untuk menjadi bagian dari perlombaan tersebut.
Kami menyiapkan hadiah total sebesar Rp, 50.000.000,- untuk 10 pemenang. Ketentuan rincinya terdapat
dalam poster kegiatan yang kami lampirkan.

Demikian surat undangan ini. Kami menantikan siswa-siswi kreatif SMP Negeri 1 Sukodono di YUWARAJA
KARYA 1.0 tahun ini. Terima kasih.

Kepala Sekolah
SMK RYO YUWARAJA

DONDIK ROBINI, S.Ds.


PETUNJUK TEKNIS LOMBA DESAIN SABLON DTF

LOMBA SISWA TINGKAT SMP

a. Setiap Sekolah mendaftar semua peserta didik kelas IX


b. Tema : “……………………………………………..”
c. Sub Tema :
- ……………………………………………………
- ……………………………………………………
- ……………………………………………………
d. Materi Desain Sablon Kaos DTF : …………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
e. Peserta boleh mengambil media/gambar dari tema tersebut di internet/google atau menggunakan
teknik fotografi (boleh pakai handphone resolusi tinggi) kemudian ditransfer dan diolah melalui
tekayasa tehnologi computer untuk menghasilkan desain yang maksimal boleh ditambahi inovasi
peserta.
f. Mekanisme penyutingan : Rekaman Video berada dirumah peserta, Kamera/Hp untuk menyuting
posisi landscape dan untuk menentukan durasi waktu ada jam dinding di backgroundnya durasi 2
menit.
g. Ukuran media desain ukuran A4, untuk membuat sketsa dan hasil akhir diberi idenditas nama dan
sekolah, kemudian dikirim via email.
h. Proses digital computer melalui Corel Draw, Potoshop.
i. Durasi presentasi 5 menit.
j. Peserta menuliskan gagasannya secara singkat sesuai tema.
k. Kriteria Penilaian : Ide, Desain, Estetika, Rekayasa Digital, Daya Tarik.

Anda mungkin juga menyukai