Anda di halaman 1dari 3

Rencana Pelaksana Pembelajaran

(RPP)

Sekolah : SMPN 12 Pekanbru


Mata Pelajaran : Matematika Terintegrasi dengan PLH
Kelas / Semester : VIII / 2
Waktu : 2 x 40 menit
Standar Kompetensi : Menentukan unsur lingkaran dan ukurannya
Kompetensi Dasar : Menghitung Keliling / luas Lingkaran pot bunga
Indikatornya :  Menentukan dan menghitung keliling lingkaan atau keliling pot
bunga .
 Menghitung luas pot bunga berbentuk lingkaran di halaman rumah.
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran peserta didik diharapkan dapat :
 Menentukan rumus keliling lingkaran yaitu 𝑘 = 𝜋. 𝑑 atau 𝑘 = 𝜋. 𝑟
Menemukan dan menghitung keliling dan luas lingkaran yaitu 𝐿 = 𝜋. 𝑟2 atau 𝐿 = 1 𝜋𝑑2

4
Karakter peserta didik yang diharapkan : - Dapat dipercaya (Trustworthines)
- Cinta Lingkungan
- Tekun (Dilegence)
- Tanggung Jawab (Responsibility)
- Ketulusan (Honestly)
II. Materi
Lingkaran

III. Model dan Metode


- Pembelajaran Langsung
- Demonstrasi Penemuan
- Pemberian Tugas

IV. Langkah-langkah
Kegiatan awal (15 menit)
1. Membahas PR
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
3. Apresiasi : Siswa mengingat kembali pengetahuan tentang lingkaran dan benda sejenis
yang ada di dalam rumah serta yang kita jumpai ditempat lain dalam kehidupan sehari-
hari.
Kegiatan Inti
1. Eksplorasi
 Guru menjelaskan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.
 Guru mendemonstrasikan tenrang keliling lingkaran atau keliling taman, setahap
demi setahap dengn baik.
2. Eleborasi.
 Peserta didik menelaah hal-hal rumus lingkaran.
 Pesetra didik berlatih cara mengukur permukaan pot bunga dan menentukan
kelilingnya.
 Peserta didik mendemonstrasikan, menggambar lingkaran di papan tulis.
3. Konfirmasi
Guru beratanya jawab tentang hal-hal yang belum dipahami atau diketahui oleh peserta
didik.
Guru bersama siswa tanya jawab untuk meluruskan kesalahpahaman memberikan
kemuatan dan penyimpulan.
Kegiatan Penutup
 Bersama-sama peserta didik membuat rangkuman atau kesimpulan pelajaran.
 Melakukan penilaian refleksi terhadap kegiatan yang telah dilaksanakan secara konsisten dan
terprogram.
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi.
 Merencanakan pembelajaran untuk pelajaran selanjutnya.
Sumber Belajar :
 Buku paket Matematika Erlangga
 LKS
Penilaian
Teknik Bentuk Instrumen / Soal
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian Insrtrumen
 Menghitung Tertulis Ukuran 1. Hitunglah keliling
keliling dan lingkaran dengan jari-jari
luas lingakaran 14 cm.
 Menghitung 2. Hitunglah luas lingkaran
keliling dengan diameter 5 cm.
lingkaran pot 3. Sebuah pot bunga
bunga mempunyai jari-jari 30
 Menghitung cm, berapakah luas
banyak pohon permukaan pot bunga
bunga ditaman teersebut.
pada lingkaran 4. Sebuah taman berbentuk
yang lingkaran dengan
berdiameter 𝑥 diameter 6 cm.
cm. Disekelilingnya ditanam
bunga dengan jarak 50
cm. Berapa banyakkah
bunga yang diperlukan
untuk keliling taman
tersebut?

Pekanbaru, 19 juli 2021


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 12 Pekanbaru Guru Mata Pelajaran

Drs. Abdul Gani Andri Saputra, S.Pd., M.Pd


NIP. 19640627 199803 1 003 NIP

Anda mungkin juga menyukai