Anda di halaman 1dari 4

MEMASANG INFUS

No. Dokumen : SOP/082


/438.5.2.1.13/2020
SOP No. Revisi
TanggalTerbit
: 01
: 04 Juni 2020
Halaman : 1/4
UPTD dr.Titik Sri Harsasih,MM
Puskesmas Krian NIP. 197505092007012020

1. Pengertian Suatu tindakan memberikan cairan atau obat langsung ke dalam


pembuluh darah vena dalam jumlah banyak dan dalam waktu yang lama
dengan menggunakan infuset

2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melakukan tindakan pemasangan infus

3. Kebijakan 1. SuratKeputusanKepala UPTD PuskesmasKrianNomor :


SK/057/438.5.2.1.13/2020 TentangKebijakanPelayananKlinis UPTD
PuskesmasKrian
2. SuratKeputusanKepala UPT PuskesmasKrianNomor : SK/ 042 /
438.5.2.1.13/2020 tentangKebijakanPenggunaan APD
DalamSituasiPandemiCovid 19
4. Referensi 1. Perry,anne Griffin.2015.Buku
SakuKetrampilandanProsedurDasar.Edisi 5. Jakarta : EGC
2. PetunjukTeknisPelayananPuskesmaspadaMasaPandemiCovid 19
Tahun 2020
5. Langkah- 1. Petugas memakai APD sesuai level
langkah/ 2. Petugasmencucitangan
Prosedur 3. Menjelaskan ke pasien tindakan yang akan dilakukan
4. Petugas menyiapkan peralatan
5. Menyiapkan pasien
6. Petugas membebaskan daerah yang akan di infus
7. Petugas memasang infus set pada botol cairan & menggantungkan
pada standart infus
8. Petugas mengisi cairan pada tabung tetesan sampai garis batas,
kemudian membuka tutup selang dan mengalirkan cairan sampai
udara tidak ada pada selang infus
9. Petugas memasang Perlak/Alas di area yang akan diinfus
10. Petugas memasang tourniquet pada lengan bagian atas
MEMASANG INFUS
No. Dokumen : SOP/ 082 /438.5.2.1.13/2020

SOP No. Revisi


TanggalTerbit
: 01
: 04 Juni 2020
Halaman : 2/4

11. Pasien melakukan densifektan pada area yang akan di tusuk


12. Petugas menusukkan jarum ke vena, bila berhasil darah akan keluar
(dapat dilihat pada abochat)
13. Petugas melepas jarum, kemudian sambungkan abochat dengan
selang infus dan atur tetesan
14. Jika tetesan lancar plestes dan beri kassa streril, berikan spalek jika
perlu (biasanya diberikan pada pasien anak – anak)
15. Petugas merapikan pasien
16. Petugas membereskan, membersihkan serta mengembalikan
ketempat semula
17. Dokumentasikan di rekam medis
6. Bagan Alir
Petugas memakai APD sesuai level
(jika
dibutuhkan)

Petugas menjelaskan tindakan yang akan di


akukan

Petugas menyiapkan peralatan

Sambungkan cairan infus dengan infus set

Desinfektan area yang


akan ditusuk

Tusuk vena, jika darah keluar


tarik jarum abochat

Sambungan abochat
dengan selang infus
MEMASANG INFUS
No. Dokumen : SOP/ 082 /438.5.2.1.13/2020

SOP No. Revisi


TanggalTerbit
: 01
: 04 Juni 2020
Halaman : 2/4

Atur tetesan &


rapikan pasien

Petugas membersihkan peralatan dan cuci


tangan

7. Unit terkait GawatDarurat


8. Rekaman Tanggal mulai
No Yang diubah Isi perubahan
historis diberlakukan
perubahan Perubahan Nomor
Dokumen SOP dari
No Dokumen
1 SOP/559/404.5.2.1.13/2017 04 Juni 2020
SOP
menjadi
SOP/082/438.5.2.1.13/2020
Perubahan Nomer Revisi
2 Nomer Revisi 04 Juni 2020
dari 00 menjadi 01
Perubahan Nama Kepala
Nama Kepala Puskesmas dari dr.Maulana
3 04 Juni 2020
Puskesmas Moch Fathir menjadi dr.Titik
Sri Harsasih,MM
4 Kebijakan 1. PerubahanKebijakandari 04 Juni 2020
SK/ 34/404.5.2.1.13/2017
tentangKebijakanPelayan
anKlinismenjadi
SK/057/438.5.2.1.13/202
0
2. Penambahan Kebijakan
SK Kepala UPTD
Puskesmas Krian
MEMASANG INFUS
No. Dokumen : SOP/ 082 /438.5.2.1.13/2020

SOP No. Revisi


TanggalTerbit
: 01
: 04 Juni 2020
Halaman : 2/4

nomor :SK/
042/438.5.2.1.13/2020
tentang Kebijakan
Penggunaan APD dalam
situasi pandemi covid 19
Penambahan Referensi
yaitu Petunjuk Teknis
5 Referensi Pelayanan Puskesmas 04 Juni 2020
pada Masa Pandemi Covid
19 Tahun 2020
Penambahan Prosedur
6 Prosedur Pemakaian APD sesuai 04 Juni 2020
level

Anda mungkin juga menyukai