Anda di halaman 1dari 43

BIMBEL FULL SKD VIRACUN BATCH 1

TWK
PILAR NEGARA
(PANCASILA DAN UUD 1945)

Coach Santi Rusmayanti, S.Tr.Pi., M.M


“PILAR NEGARA”

BHINEKA NEGARA KESATUAN


PANCASILA UUD 1945
TUNGGAL IKA REPUBLIK INDONESIA

LAMBANG
HUKUM DASAR NEGARA/ BENTUK
DASAR NEGARA
TERTULIS SEMBOYAN NEGARA
NEGARA

“DICETUSKAN OLEH
BAPAK TAUFIQ
KIEMAS”
PETA KONSEP “DASAR NEGARA
(PANCASILA)”

SIDANG BPUPKI

PANCASILA
WAJIB
SIDANG PPKI DIKETAHUI
DAN
DIAMALKAN

45 BUTIR PENGAMALAN PANCASILA

FUNGSI PANCASILA
Moh. Yamin (29 Mei 1945)
“ISI DARI PIAGAM JAKARTA”
1) PERI KEBANGSAAN
2) PERI KEMANUSAAN 1) Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan
3) PERI KETUHANAN Syari’at Islam Bagi Para Pemeluknya
4) PERI KERAKYATAN
5) KESEJAHTERAAN RAKYAT 2) Kemanusiaan yang adil dan beradab
3) Persatuan Indonesia

Soepomo (31 Mei 1945) 4) Kerakyatan yang dipimpin oleh kebijaksaan dan
permusyawaratan perwakilan

SIDANG KE 1 1) PERSATUAN 5) Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia


(29 MEI – 1 JUNI 1945) 2) KEKELUARGAAN
3) KESEIMBANGAN LAHIR DAN BATIN
4) MUSYAWARAH
5) KEADILAN RAKYAT
“PADA SIDANG PPKI KE 1
DIHILANGKAN 7 KATA SILA KE 1” .
Soekarno (1 Juni 1945)

1) KEBANGSAAN INDONESIA
2) INTERNASIONALISME
(PERIKEMANUSIAAN)
3) MUFAKAT ATAU DEMOKRASI
4) KESEJAHTERAAN SOSIAL
5) KETUHANAN YANG BERKEBUDAYAAN
SOSIO NASIONALISME
SOSIO DEMOKRASI
KETUHANAN
1. Sehari setelah Indonesia merdeka, Pancasila disahkan sebagai Dasar Negara.
Namun pada saat Sidang PPKI ke 1, terjadi perdebatan atau polemik mengenai
tujuh kata pada sila pertama. Anggota non muslim PPKI Johanes Latuharhary,
Sam Ratulangi dan I.G.Ketoet Poedja mengusulkan agar tujuh kata sila pertama
dihapus. Beberapa golongan muslim seperti Ki Bagoes Hadikoesoemo ingin tujuh
kata itu tetap ada. Setelah dilakukan loby, hingga akhirnya mereka bermufakat
untuk menghapus tujuh kata itu, dan menjadi “Ketuhanan Yang Maha Esa”.
Melihat peristiwa tersebut, hal yang tidak bisa kita ambil hikmahnya adalah…..

A. Persatuan Lebih penting dibanding keinginan pribadi


B. Keputusan bersama harus selalu dilaksanakan didalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
C. Musyawarah mufakat mencerminkan nilai Pancasila
D. Mencintai sesama manusia harus dilakukan untuk menjaga harkat dan
martabat manusia itu sendiri
E. Menjaga toleransi antar umat beragama harus selalu dipegang teguh
Jawabanya : D. Mencintai sesama manusia harus dilakukan untuk menjaga harkat dan
martabat manusia itu sendiri

Pembahasan :
Sehari setelah Indonesia merdeka, Pancasila disahkan sebagai Dasar Negara. Namun pada
saat Sidang PPKI ke 1, terjadi perdebatan atau polemik mengenai tujuh kata pada sila
pertama. Anggota non muslim PPKI Johanes Latuharhary, Sam Ratulangi dan I.G.Ketoet
Poedja mengusulkan agar tujuh kata sila pertama dihapus. Beberapa golongan muslim
seperti Ki Bagoes Hadikoesoemo ingin tujuh kata itu tetap ada. Setelah dilakukan loby,
hingga akhirnya mereka bermufakat untuk menghapus tujuh kata itu, dan menjadi
“Ketuhanan Yang Maha Esa”. Melihat peristiwa tersebut, hal yang bisa kita ambil
hikmahnya adalah :
1. Persatuan Lebih penting dibanding keinginan pribadi
2. Keputusan bersama harus selalu dilaksanakan didalam kehidupan berbangsa dan
bernegara
3. Musyawarah mufakat mencerminkan nilai Pancasila
4. Menjaga toleransi antar umat beragama harus selalu dipegang teguh
SIDANG KE 1
(18 AGUSTUS 1945)

1) MENGESAHKAN PANCASILA
SBG DASAR NEGARA
2)MENGESAHKAN UUD 1945 SBG
KONSTITUSI NEGARA SIDANG KE 3
3) MENGANGKAT (21-22 AGUSTUS 1945)
SOEKARNO&HATTA (SBG PRESIDEN
DAN WAKIL PRESIDEN)
4) MEMBENTUK KNIP 1) PEMBENTUKAN KOMITE
SIDANG PPKI
NASIONAL
2) MEMBENTUK PARTAI
SIDANG KE 2 NASIONAL INDONESIA CIKAL
(19 AGUSTUS 1945) 3)PEMBENTUKAN BKR (BADAN BAKAL TNI
KEAMANAN RAKYAT)
1) MEMBAGI NKRI MENJADI 8 PROVINSI
2) MEMBAGI 12 DEPARTEMEN DENGAN
MENTERINYA MENGEPALAI
DEPARTEMEN DAN 4 MENTERI AGAMA
3) MEMBENTUK KOMITE NASIONAL
(DAERAH)
2. Pada saat sidang PPKI ke 1, disahkan juga Soekarno dan Hatta sebagai
Presiden dan Wakil Presiden. Terkait tentang pelaksanaan pemilihan presiden
dan wakil presiden merupakan cerminan nilai Pancasila yaitu….

A. Nilai Ketuhanan yakni atas rahmat tuhan yang maha kuasa kita harus
toleransi dalam pemilihan presiden
B. Nilai kemanusiaan yakni kita harus menghargai presiden apapun latar
belakangnya
C. Nilai Persatuan yakni menumbuhkan rasa nasionalisme dalam pemilihan
presiden
D. Nilai Kerakyatan yakni mengutamakan musyawarah dalam pemilihan
presiden
E. Nilai Keadilan yakni berlaku adil pada pemilihan presiden
Jawabanya : D. Nilai Kerakyatan yakni mengutamakan musyawarah dalam pemilihan
presiden

Pembahasan :
Terkait tentang pelaksanaan pemilihan presiden dan wakil presiden merupakan cerminan
nilai Pancasila yaitu Nilai Kerakyatan yakni mengutamakan musyawarah dalam pemilihan
presiden. Dimana dalan nilai Kerakyatan mengandung kata musyawarah mufakat. Yang
dimana dalam pemilihan presiden pasti dilakukan musyawarah mufakat. Sehingga
diputuskanlah pengesahan Presiden Soekarno dan Wakil Presiden Mohammad Hatta.
45 BUTIR PENGAMALAN PANCASILA

1) Bangsa Indonesia Percaya dan Taqwa SILA KE 3


SILA KE 1 Kepada Tuhan YME 1) Lebih mengutamakan kepentingan Bersama
2) Percaya, Taqwa sesuai agama masing- diatas kepentingan pribadi/golongan
KATA KUNCI: masing KATA KUNCI: 2) Rela Berkorban Untuk negara
AGAMA, TEMPAT NASIONALISME 3) Cinta Tanah Air
3) Menghormati dan Kerjasama antar pemeluk , TIDAK
IBADAH, TUHAN 4) Bangga menjadi WNI
agma SEPARATISME, 5) Menjaga ketertiban dunia , dasar
4) Kerukunan Hidup antar Umat beragama TIDAK kemerdekaan dan perdamaian abadi
5) Agama/kepercayaan => Hub pribadi manusia MENYEBABKA 6) Persatuan dasar Bhineka Tunggal Ika
dengan Tuhan N 7) Meningkatkan pergaulan untuk persatuan
PERPECAHAN dan kesatuan
6) Bebas menjalankan ibadah
7) Tidak memkasakan kehendak agama kepada
orang lain

1) Setiap orang memilik hak dan kewajiban yang


SILA KE 2 1) Memperlakukan manusia sesuai harkat dan SILA KE 4 sama
martabatnya 2) Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain
2) Tidak membeda-bedakan antar sesama manusia 3) Menyelesaikan masalah dengan musyawarah
KATA KUNCI 4) Musyawarah untuk mencapai mufakat
3) Saling mencintai sesama manusia
:HUB.MANUSIA KATA KUNCI : 5) Menghormati dan menjunjung tinggi hasil
4) Saling Tenggang Rasa
DENGAN MANUSIA, DEMOKRASI, musyawarah
5) Tidak semena-mena kepada orang lain PEMILU,
TIDAK DISKRIMNINASI, 6) Menerima dan melaksanakan hasil musyawarah
6) Menjunung Tinggi nilai kemanusiaan
TIDAK MEMBUNUH, MELAKSANAK 7) Dalam musyawarah kepentingan Bersama lebih
7) Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan utama
TIDAK MELANGGAR AN KEBIJAKAN
8) Berani membela kebenaran dan keadilan 8) Hasil musyawarah dari yang berakal sehat
HAM PEMERINTAH
9) Bangsa indonesia merupakan bagian dari seluruh 9) Keputusan musyawarah harus bisa
umat manusia dipertanggung jawabkan terhadap TYME
10) Bekerja sama dengan bangsa lain 10) Percaya kepada Wakil Rakyat =>
Permusyawaratan
SILA KE 5
1) Kekeluargaan dan kegotongroyongan
2) Adil terhadap sesama manusia
KATA KUNCI : 3) Keseimbangan antara hak dan kewajiban
KEADILAN, HUBUNGAN 4) Menghormati hak orang lain
MANUSIA DENGAN 5) Memberi pertolongan kepada orang lain agar berdiri
HUKUM, ALAM, sendiri
MASYARAKAT, SOSIAL
6) Tidak menggunakan hak milik untuk pemerasan
7) Tidak melakukan gaya hidup mewah atau
pemborosan
8) Tidak menggunakan hak milik untuk merugikan
kepentingan umum
9) Suka bekerja keras
10) Menghargai karya orang lain
11) Meningkatkan keadilan
3. Baru-baru ini Indonesia di hebohkan dengan kasus pembunuhan Brigadir
Yosua. Kini kasus tersebut memasuki tahap akhir. Sidang vonis untuk Ferdy
Sambo dan Putri Candrawati telah digelar dan memutuskan Sambo dihukum
mati dan Putri divonis 20 tahun penjara. Adapun kasus pembunuhan terhadap
Brigadir Yosua telah melanggar pengamalan Pancasila yakni sila ke….

A. 1 (Satu)

B. 2 (Dua)

C. 3 (Tiga)

D. 4 (Empat)

E. 5 (Lima)
Jawabanya :
B. 2 (Dua)

Pembahasan :
Kasus pembunuhan terhadap Brigadir Yosua telah melanggar pengamalan Pancasila yakni
sila ke 2 (dua). Dimana pembunuhan merupakan perbuatan yang melanggar Hak Asasi
Manusia. Dimana terkait HAM ini selain berhubungan dengan sila ke 2 (mengenai
kemanusiaan), juga perbuatan ini melanggar UUD 1945.

Pelanggaran HAM Melanggar Sila ke 2 (Dua) Pancasila


4. Isu-isu kontemporer sudah banyak terjadi di Indonesia ini. Salah satunya
adalah kasus penyalahgunaan narkoba yang dilakukan oleh sejumlah artis.
Berita terkait penyalahgunaan Narkoba yang dilakukan oleh Ammar Zoni sangat
menjadi perhatian publik. Menurut polisi, Ammar Zoni sudah sering
mengonsumsi narkotika jenis sabu sebelum akhirnya ditangkap pada Rabu
malam. Penyalahgunaan narkoba dapat memecah belah bangsa, dan juga
bertentangan dengan Pancasila sila ke….

A. 1 (satu)

B. 2 (dua)

C. 3 (tiga)

D. 4 (empat)

E. 5 (lima)
Jawabanya : C. 3 (tiga)

Pembahasan :
Kata Kunci : “Memecah Belah Bangsa”
Isu-isu kontemporer sudah banyak terjadi di Indonesia ini. Salah satunya adalah
kasus penyalahgunaan narkoba yang dilakukan oleh sejumlah artis. Berita terkait
penyalahgunaan Narkoba yang dilakukan oleh Ammar Zoni sangat menjadi
perhatian publik. Menurut polisi, Ammar Zoni sudah sering mengonsumsi
narkotika jenis sabu sebelum akhirnya ditangkap pada Rabu malam.
Penyalahgunaan narkoba dapat memecah belah bangsa, dan juga bertentangan
dengan Pancasila sila ke tiga. Yakni penyalahgunaan narkoba dapat membuat
persatuan dan kesatuan bangsa terancam.
5. Kasus kematian Vanessa Angel dan suaminya Febri Ardiansyah dikabarkan
terjadi akibat kecelakaan di Tol Jombang. Dengan adanya kasus tersebut,
kehidupan keluarganya pun ikut tersorot. Termasuk kehidupan adiknya Febri
Ardiansyah yakni “Fuji Utami Putri” yang mendadak viral karena kejadian
tersebut. Banyak netizen yang menghujat Fuji karena menjadi terkenal karena
adanya musibah. Diskriminasi terhadap fuji seharusnya tidak boleh dilakukan,
dengan alasan…..

A. Kita tidak boleh berbuat tidak adil terhadap sesama manusia

B. Kita harus memperlakukan manusia sesuai harkat martabatnya

C. Kita tidak boleh memecah persatuan dan kesatuan bangsa

D. Kita harus menghargai kerja keras seseorang akhirnya bisa terkenal

E. Kita tidak boleh berasumsi dengan pikiran kita saja


Jawabanya : B. Kita harus memperlakukan manusia sesuai harkat martabatnya

Pembahasan :
Kata Kunci : “Diskriminasi”
Kasus kematian Vanessa Angel dan suaminya Febri Ardiansyah dikabarkan terjadi
akibat kecelakaan di Tol Jombang. Dengan adanya kasus tersebut, kehidupan
keluarganya pun ikut tersorot. Termasuk kehidupan adiknya Febri Ardiansyah
yakni “Fuji Utami Putri” yang mendadak viral karena kejadian tersebut. Banyak
netizen yang menghujat Fuji karena menjadi terkenal karena adanya musibah.
Diskriminasi terhadap fuji seharusnya tidak boleh dilakukan, dengan alasan “Kita
harus memperlakukan manusia sesuai harkat martabatnya.”
6. Andi merupakan Pegawai Negeri Sipil di suatu Instansi Pemerintah Daerah. Di
Instansi tersebut terdapat banyak latar belakang pegawai yang berbeda-beda. Mulai
dari berbeda suku, adat, agama dan budaya. Namun , hal itu tidak menjadi
permasalahan karena mereka selalu bersatu. Dalam setiap rapat yang dilaksanakan
selalu diputuskan dengan kesepakatan bersama. Bahkan dijam istirahatpun, seluruh
pegawai selalu memberi kesempatan bagi pegawai lain yang akan beribadah.
Hubungan kerja yang harmonis dan saling tenggang rasa membuat kehidupan di
kantor Andi sangat kondusif.
Melihat peristiwa diatas, hal yang mencerminkan pengamalan Pancasila sila ke tiga
adalah…..

A. Andi merupakan Pegawai Negeri Sipil di suatu Instansi Pemerintah Daerah


B. Mulai dari berbeda suku, adat, agama dan budaya. Namun , hal itu tidak menjadi
permasalahan karena mereka selalu bersatu
C. Dalam setiap rapat yang dilaksanakan selalu diputuskan dengan kesepakatan bersama
D. Bahkan dijam istirahatpun, seluruh pegawai selalu memberi kesempatan bagi pegawai
lain yang akan beribadah
E. Hubungan kerja yang harmonis dan saling tenggang rasa membuat kehidupan di kantor
Andi sangat kondusif
Jawabanya : B. Mulai dari berbeda suku, adat, agama dan budaya. Namun , hal itu
tidak menjadi permasalahan karena mereka selalu bersatu
Pembahasan :
Kata Kunci : Meskipun berbeda-beda namun tetap Bersatu.
Melihat peristiwa diatas, hal yang mencerminkan pengamalan Pancasila sila ke
tiga adalah “Mulai dari berbeda suku, adat, agama dan budaya. Namun , hal itu
tidak menjadi permasalahan karena mereka selalu Bersatu.” Ini merupakan
cerminan sila ke tiga karena Persatuan dasar Bhineka Tunggal Ika dan
meningkatkan pergaulan untuk menjaga persatuan dan kesatuan.
7. Rini merupakan warga perumahan harau residence. Untuk mempererat tali
persaudaraan dan persatuan, setiap satu bulan sekali diadakan arisan dan makan
bersama. Gotong royong membersihkan halaman wargapun rutin dilakukan setiap dua
minggu sekali. Suatu ketika terdapat warga yang mengalami sakit, dan seluruh wargapun
mengumpulkan dana untuk membelikan obat. Sehingga ketika warga sakit tersebut ada
jadwal pos ronda, seluruh wargapun berkumpul untuk membahas jadwal pengganti.
Melihat kisah diatas hal yang mencerminkan pengamalan Pancasila sila ke dua adalah….
A. Untuk mempererat tali persaudaraan dan persatuan, setiap satu bulan sekali diadakan
arisan dan makan bersama
B. Gotong royong membersihkan halaman wargapun rutin dilakukan setiap dua minggu
sekali
C. Suatu ketika terdapat warga yang mengalami sakit, dan seluruh wargapun
mengumpulkan dana untuk membelikan obat
D. Sehingga ketika warga sakit tersebut ada jadwal pos ronda, seluruh wargapun
berkumpul untuk membahas jadwal pengganti
E. Warga selalu mencintai satu sama lain dan hidup harmonis
Jawabanya : C. Suatu ketika terdapat warga yang mengalami sakit, dan seluruh
wargapun mengumpulkan dana untuk membelikan obat

Pembahasan :
Kata Kunci : Mengumpulkan dana (gemar melakukan kegiatan kemanusiaan)
Melihat kisah diatas hal yang mencerminkan pengamalan Pancasila sila ke dua
adalah “Suatu ketika terdapat warga yang mengalami sakit, dan seluruh
wargapun mengumpulkan dana untuk membelikan obat.”
Jadi, yang menjadi pengamalan sila ke dua mengenai kegiatan kemanusiaan.
8. Perhatikan pernyataan berikut ini :
1) Siny merupakan anak yang rajin belajar
2) Dita melakukan usaha demi menghidupi keluarganya
3) Pelayan toko melayani pelanggan dengan sikap ramah tamah
4) Indonesia bekerja sama dengan Negara Lain dalam membangun kereta cepat
5) Pabrik keripik telah dilakukan analisis dampak lingkungan sebelum melakukan pembangunan
6) Budaya Tari harus dilestarikan oleh generasi penerus bangsa

Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan pengmalan Pancasila sila ke 5 yaitu….

A. Pernyataan 1, 2, 3 dan 6

B. Pernyataan 2, 3, 5 dan 6

C. Pernyataan 3, 4 dan 5

D. Pernyataan 1, 3 dan 5

E. Pernyataan 1, 2 dan 5
Jawabanya : E. Pernyataan 1, 2 dan 5

Pembahasan :
1) Siny merupakan anak yang rajin belajar (Selalu bekerja keras => Sila ke 5)
2) Dita melakukan usaha demi menghidupi keluarganya (Bekerja Keras=> Sila ke 5)
3) Pelayan toko melayani pelanggan dengan sikap ramah tamah (Menghargai dan
mencintai sesama manusia => Sila ke 2)
4) Indonesia bekerja sama dengan Negara Lain dalam membangun kereta cepat (Bekerja
sama dengan negara lain => Sila ke 2)
5) Pabrik keripik telah dilakukan analisis dampak lingkungan sebelum melakukan
pembangunan (Tidak menggunakan hak milik untuk kepentingan pribadi=> Sila ke 2)
6) Budaya Tari harus dilestarikan oleh generasi penerus bangsa (Mencintai Budaya
Indonesia=> Sila ke 3)

Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan pengmalan Pancasila sila ke 5 yaitu


pernyataan 1, 2 dan 5 (E).
9. Perhatikan pernyataan berikut ini :
1) Seluruh Mahasiswa diwajibkan membuang sampah pada tempatnya
2) Ekstrakulikuler gamelan digalakan di pemerintah jawa barat
3) Makanan khas minang menjadi makanan kuliner internasional
4) Pemberian penghargaan diberikan kepada siswa berprestasi
5) Seluruh tamu undangan diwajibkan menonton film terkait proklamasi kemerdekaan
6) Ketika orang lain sedang berpuasa hendaknya tidak makan didepan orang tersebut

Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan pengamalan Pancasila sila ke 3 yaitu….

A. Pernyataan 1, 2 dan 3

B. Pernyataan 4, 5 dan 6

C. Pernyataan 2, 3 dan 5

D. Pernyataan 3, 4 dan 6

E. Pernyataan 3, 5 dan 6
Jawabanya : C. Pernyataan 2, 3 dan 5

Pembahasan :
1) Seluruh Mahasiswa diwajibkan membuang sampah pada tempatnya
2) Ekstrakulikuler gamelan digalakan di pemerintah jawa barat
3) Makanan khas minang menjadi makanan kuliner internasional
4) Pemberian penghargaan diberikan kepada siswa berprestasi
5) Seluruh tamu undangan diwajibkan menonton film terkait proklamasi kemerdekaan
6) Ketika orang lain sedang berpuasa hendaknya tidak makan didepan orang tersebut

Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan pengamalan Pancasila sila ke 3 yaitu


Pernyataan 2, 3 dan 5 (C).
FUNGSI DAN KEDUDUKAN PANCASILA

1. DASAR NEGARA 3. PANDANGAN HIDUP


KATA KUNCI : MENGATUR PENYELENGGARAAN KATA KUNCI : SEBAGAI PEDOMAN/PETUNJUK
NEGARA TINGKAH LAKU SEHARI-HARI DENGAN TUJUAN UNTUK
MENYELESAIKAN MASALAH
CONTOH : Syarat Jadi Presiden, Syarat Jadi Anggota CONTOH : Mahasiswa sedang bermasalah dengan
DPR, dan yang berhunungan dengan penyelenggaraan Dosenya, lalu diselesaikan dengan musyawarah.
negara dan ini tercantum didalam UUD 1945.

2. PERJANJIAN LUHUR 4. IDEOLOGI NEGARA


KATA KUNCI: DIHASILKAN OLEH FOUNDING FATHER, KATA KUNCI : SEBAGAI LANDASAN
DIGALI DAN DISEPAKATI BERPERILAKU/PEDOMAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI-
HARI DENGAN TUJUAN UNTUK MENCAPAI CITA-CITA
DAN MERUPAKAN HIDUP BERNEGARA MILIK SELURUH
CONTOH : Didalam rapat mengenai RUU telah BANGSA
disepakati bahwa UUD tsb akan segera disahkan. Contoh : Saya ingin menjadi CPNS 2021, maka yang saya
lakukan adalah berdo’a, belajar dan ikhtiar

5. CITA – CITA BANGSA


KATA KUNCI : CITA – CITA DAN TUJUAN YANG HENDAK INGIN DICAPAI OLEH NEGARA
CONTOH : Tercantum dalam Pembukaan UUD Alinea II (Cits-Cita) dan Alinea IV (Tujuan)
Cita-Cita: Terwujudnya sebuah Negara yang merdeka, Bersatu, berdaulat adil dan
Makmur
Tujuan : Melindungi Segenap Bangsa Indonesia dan Seluruh Tumpah Darah Indonesia
6. KEPRIBADIAN BANGSA 9. MORAL PEMBANGUNAN
KATA KUNCI : CIRI KHAS YANG MEMBEDAKAN DENGAN KATA KUNCI : NILAI LUHUR PANCASILA DIJADIKAN TOLAK
BANGSA LAIN UKUR UNTUK PEMBANGUNAN NASIONAL
CONTOH : Bangsa Indonesia dikenal dengan Masyarakat Contoh : Nilai Luhur yang pernah ada yaitu Gotong Royong dan
yang Ramah Tamah norma-norma

10. SUMBER DARI SEGALA SUMBER HUKUM


7. JIWA BANGSA KATA KUNCI : PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN HARUS
KATA KUNCI: NYAWA => LAHIRNYA BANGSA INDONESIA
DISESUAIKAN DENGAN PANCASILA
BERSAMAAN DENGAN LAHIRNYA PANCASILA
Contoh : Peraturan perundangan yang tidak sesuai dengan
CONTOH : Pada Tanggal 18 Agustus Telah Disahkan
Pancasila, maka harus dicabut. Jadi Pancasila sebagai Induk
Pancasila Sebagai Dasar Negara
yang mengatur peraturan perundang-undangan

8. PARADIGMA PEMBANGUNAN 11. FALSAFAH HIDUP BANGSA


KATA KUNCI : NILAI DASAR ATAU TOLAK UKUR UNTUK KATA KUNCI : SARANA UNTUK MEMPERSATUKAN
MELAKSANAKAN PEMBANGUNAN NASIONAL CONTOH : Indonesia merupakan masyarakat majemuk, lalu
CONTOH : Nilai dasar Pancasila seperti nilai ketuhanan, disatukan dengan Pancasila
kemanusiaan, persatuan, kerakyatan dan eadilan Pengamalan dari Bhineka Tunggal Ika

12. SUMBER NILAI


KATA KUNCI : DASAR(MORAL), DAN TOLAK UKUR MENGENAI
BAIK/BURUK YANG KITA LAKUKAN
CONTOH : Perbuatan sering menolong orang lain
10. Masyarakat Indonesia terkenal dengan keramah tamahanya. Sehingga
banyak wisatawan asing yang datang ke Indonesia. Perlunya melestarikan sikap
ramah tamah merupakan salah satu bentuk pengamalan Pancasila sebagai
kepribadian bangsa. Dimana yang perlu kita tekankan untuk mewujudkan hal
tersebut sebagai abdi negara adalah……

A. Melayani masyarakat dengan penuh tanggung jawab

B. Melayani masyarakat dengan senyum, sapa dan salam

C. Memberikan pelayanan yang professional kepada publik

D. Melaksanakan kebijakan publik dengan sebaik-baiknya


E. Melayani turis asing yang datang ke hotel kita dengan penuh senyum,
sapa dan sikap ramah tamah
Jawabanya : B. Melayani masyarakat dengan senyum, sapa dan salam

Pembahasan :
Masyarakat Indonesia terkenal dengan keramah tamahanya. Sehingga banyak
wisatawan asing yang datang ke Indonesia. Perlunya melestarikan sikap ramah
tamah merupakan salah satu bentuk pengamalan Pancasila sebagai kepribadian
bangsa. Dimana yang perlu kita tekankan untuk mewujudkan hal tersebut sebagai
abdi negara adalah Melayani masyarakat dengan senyum, sapa dan salam.
Dimana ini merupakan ciri khas yang membedakan bangsa kita dengan bangsa
lain.
11. Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara kita di tuntut untuk saling
menghargai perbedaan suku, adat, agama maupun budaya. Sehingga didalam
masyarakat majemuk ini kita sebagai generasi penerus bangsa harus bisa
menempatkan diri agar tidak terjadi konflik masyarakat. Hubungan fungsi
Pancasila sebagai falsafah hidup bangsa dengan kebhinekaan adalah….

A. Segala jenis perbedaan memiliki banyak kesamaan yang harus di


persatukan
B. Perbedaan melahirkan satu pemikiran yang sangat rumit

C. Dengan adanya perbedaan kita bisa mendukung masyarakat mayoritas


agar bisa bersatu
D. Meskipun berbeda-beda namun tetap satu tujuan
E. Persatuan Indonesia merupakan cerminan kesatuan masyarakat
minoritas
Jawabanya : D. Meskipun berbeda-beda namun tetap satu tujuan

Pembahasan :
Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara kita di tuntut untuk saling menghargai
perbedaan suku, adat, agama maupun budaya. Sehingga didalam masyarakat majemuk ini
kita sebagai generasi penerus bangsa harus bisa menempatkan diri agar tidak terjadi
konflik masyarakat. Hubungan fungsi Pancasila sebagai falsafah hidup bangsa dengan
kebhinekaan adalah Meskipun berbeda-beda namun tetap satu tujuan.

Pancasila dapat mempersatukan perbedaan yang ada.


Meskipun berbeda-beda namun tetap satu tujuan.
PETA KONSEP “UUD 1945”

SIDANG BPUPKI KE 2 DAN SIDANG PPKI


KE 1

UUD 1945
PEMBUKAAN UUD 1945 SEBAGAI
HUKUM
DASAR
TERTULIS
PASAL-PASAL UUD 1945

AMANDEMEN UUD 1945


12. Konstitusi adalah salah satu norma hukum dibawah dasar negara. UUD 1945
pertama kali dibahas pada saat sidang BPUPKI. Sehingga pada akhirnya di sidang
PPKI pertama UUD 1945 disahkan menjadi konstitusi dan hukum dasar tertulis.
Adapun yang bukan menjadi alasan mengapa sebuah negara harus memiliki
hukum dasar tertulis yaitu…..

A. Konstitusi diperlukan untuk membatasi kesewenang-wenangan


kekuasaan
B. Konstitusi sebagai baroemeter kehidupan bernegara

C. Tujuan negara tidak akan tercapai tanpa adanya konstitusi

D. Sebagai ciri khas yang membedakan dengan negara lain

E. Tanpa konstitusi sebuah negara tidak mungkin terbentuk


Jawabanya : D. Sebagai ciri khas yang membedakan dengan negara lain

Pembahasan :
Konstitusi adalah salah satu norma hukum dibawah dasar negara. UUD 1945
pertama kali dibahas pada saat sidang BPUPKI. Sehingga pada akhirnya di sidang
PPKI pertama UUD 1945 disahkan menjadi konstitusi dan hukum dasar tertulis.
Adapun yang menjadi alasan mengapa sebuah negara harus memiliki hukum
dasar tertulis yaitu :
1) Konstitusi diperlukan untuk membatasi kesewenang-wenangan kekuasaan
2) Konstitusi sebagai baroemeter kehidupan bernegara
3) Tujuan negara tidak akan tercapai tanpa adanya konstitusi
4) Tanpa konstitusi sebuah negara tidak mungkin terbentuk
13. Berdasarkan UUD 1945 setelah amandemen, terdapat perbedaan
dari tugas MPR. Yakni MPR saat ini tidak lagi menetapkan GBHN.
Adapun hal yang menjadi alasan penting mengapa GBHN tidak lagi
digunakan adalah……

A. GBHN Dapat merusak sistem presidensial di Indonesia

B. GBHN Dapat merusak sistem parlementer yang ada


C. Dengan adanya GBHN, Lembaga tinggi negara akan menjadi Lembaga
yang horizontal
D. GBHN dapat Mendukung komitmen arah pembangunan

E. GBHN dapat mendukung prinsip partisipasi publik dalam pemerintahan


Jawabanya : A. GBHN Dapat merusak sistem presidensial di Indonesia

Pembahasan :
Berdasarkan UUD 1945 setelah amandemen, terdapat perbedaan dari tugas MPR.
Yakni MPR saat ini tidak lagi menetapkan GBHN. Adapun hal yang menjadi alasan
penting mengapa GBHN tidak lagi digunakan adalah :
1) GBHN Dapat merusak sistem presidensial di Indonesia
2) Melawan arus sejarah
3) Memperburuk kinerja parlemen
4) Melawan komitmen arah pembangunan
5) Melawan prinsip partisipasi publik dalam pemerintahan
14. Dalam perumusan UU harus selalu diujikan terhadap UUD 1945.
Sehingga diperlukan pembuatan Mahkamah Konstitusi. Dimana fungsi
dari MK yaitu untuk menguji UU terdahap UUD 1945 yang dalam hal ini
berkaitan dengan….

A. DPR dan Presiden sebagai Lembaga yang ikut membahas UU

B. Presiden sebagai Lembaga eksekutif ikut serta mengajukan UU


C. Mahkamah Konstitusi menjaga konstitusi dengan mekanisme judicial
review
D. Mahkamah Konstitusi memutus pembubaran partai politik

E. MK dan MA saling bekerja sama terkait pembahasan UU


Jawabanya : C. Mahkamah Konstitusi menjaga konstitusi dengan mekanisme
judicial review

Pembahasan :
Dalam perumusan UU harus selalu diujikan terhadap UUD 1945. Sehingga
diperlukan pembuatan Mahkamah Konstitusi. Dimana fungsi dari MK yaitu untuk
menguji UU terdahap UUD 1945 yang dalam hal ini berkaitan dengan “Mahkamah
Konstitusi menjaga konstitusi dengan mekanisme judicial review”. Artinya Jika
suatu undang-undang atau salah satu bagian daripadanya dinyatakan terbukti
tidak selaras dengan konstitusi, maka produk hukum itu akan dibatalkan MK.
1. KONSTITUSI UUD 1945
(18 AGUSTUS 1945 – 17 DESEMBER 1949)

2. KONSTITUSI RIS
KONSTITUSI YANG (17 DESEMBER 1949 – 17 AGUSTUS 1950)
PERNAH BERLAKU DI
INDONESIA
3. KONSTITUSI UUDS
(17 AGUSTUS 1950 – 5 JULI 1959)

4. KONSTITUSI UUD 1945 SBLM AMANDEMEN


(5 JULI 1959-1998)

5. KONSTITUSI UUD 1945 SETELAH


AMANDEMEN (2002-SEKARANG)
15. Dewasa ini ketika kita melihat seorang pengendara menerobos lampu lalu
lintas, hal yang bisa kita lakukan adalah…..

A. Mengejar penerobos tersebut dan mengingatkan agar tidak


mengulanginya lagi

B. Mendiamkanya saja karena takut terbawa

C. Tidak menguktinya dan mengingatkan pengendara lain untuk tidak


menerobos lampu merah

D. Menghiraukanya karena bukan urusan saya

E. Tidak ikut menerobos lampu merah


Jawabanya : C. Tidak menguktinya dan mengingatkan pengendara lain untuk tidak
menerobos lampu merah

Pembahasan :
Dewasa ini ketika kita melihat seorang pengendara menerobos lampu lalu lintas,
hal yang bisa kita lakukan adalah
Tidak menguktinya dan mengingatkan pengendara lain untuk tidak menerobos
lampu merah.
“Bekerja saat mereka tidur, menabung saat mereka menghamburkan,
belajar saat mereka berpesta dan menikmati hidup saat mereka
bermimpi- (Anonim)

Semoga Lulus di CPNS 2023


Created by : Coach Santi Rusmayanti.,M.M.

Anda mungkin juga menyukai