Anda di halaman 1dari 2

PERATURAN PERUSAHAAN

 Dalam peraturan Mneteri Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Koperasi No.


02/MEN/1976, disebutkan bahwa peraturan perusahaan adalah suatu
peraturan yang dibuat oleh pimpinan perusahaan yang memuat ketentuan
ketentuan tentang syarat2 kerja yg berlaku pada perusahaan ybs dan
memuat tata tertib perusahaan. Sejalan dgn pengertian tsb UU no 13/2003
tentang ketenagakerjaan juga memberikan pengertian peraturan
perusahaan adalah peraturan yg dibuat secara tertulis oleh pengusaha yg
memuat syarat2 kerja serta tata tertib perusahaan. (pasal 1 angka 20).

 Dari pengertian tsb jelaslah bahwa peraturan perusahaan dibuat sec


sepihak oleh pengusaha yg berisikan tentang syarat kerja, hak dan
kewajiban pekerja dan pengusaha dan tata tertib perusahaan. Dgn kata lain
peraturan perusahaan mrpk petunjuk teknis dari PKB maupun perjanjian
kerja yg dibuat oleh pekerja/serikat pekerja dgn pengusaha.

 Pada perusahaan yg telah memiliki PKB, pengusaha dilarang mengganti PKB


dgn peraturan perusahaan,krn selama di perusahaan ybs masih ada serikat
kerja/buruh(pasal 129 ayat 1 UU 13/2003).

 Dalam hal di perusahaan tdk ada lagi serikat kerja/buruh dan PKB diganti
dgn peraturan perusahaan, maka ketentuan dlm peraturan perusahaan tdk
boleh lebih rendah dari ketentuan yg ada dlm PKB.

 Pengusaha yg mempekerjakan pekerja/buruh sekurang2nya 10 org wajib


membuat peraturan perusahaan yg mulai berlaku setelah di sahkan oleh
Menteri atau pejabat yg ditunjuk(pasal 108 ayat 1 UU 13/2003). Kewajiban
membuat peraturan perusahaan tdk berlaku bagi perusahaan yg telah
memiliki PKB(pasal 108 ayat 2)

 Peraturan perusahaan disusun dgn memerhatikan saran dan pertimbangan


dari wakil pekerja/buruh di perusahaan ybs. Dalam hal di perusahaan ybs
telah terbentuk serikat pekerja/buruh maka wakil pekerja/buruh adalah
pengurus serikat pekerja/buruh.
 Dalam hal di perusahaan ybs belum terbentuk serikat pekerja/buruh, maka
wakil buruh/pekerja sebagaimana yg di maksud di atas adalah
pekerja/buruh yg dipilih sec demokratis utk mewakili kepentingan para
pekerja/buruh di perusahaan ybs.

 Isi peraturan perusahaan sekurang kurangnya memuat;

1. Hak dan kewajiban pengusaha

2. Hak dan kewajiban pekerja/buruh

3. Syarat kerja

4. Tata tertib perusahaan

5. Jangka waktu berlakunya peraturan perusahaan (pasal 111 ayat 1 UU


13/2003)

 ketentuan dalam peraturan perusahaan tdk boleh bertentangan dgn


ketentuan peraturan perUUan yg berlaku. Masa berlaku peraturan
perusahaan paling lama 2 th dan wajib diperbaharui setelah habis masa
berlakunya (pasal 111 ayat 3 UU 13/2003). Selama masa berlakunya
peraturan perusahaan,apabila serikat pekerja/buruh di perusahaan
menghendaki perundingan pembuatan PKB maka pengusaha wajib
melayani (pasal 111 ayat 4). Dan apabila dalam hal

 perundingan pembuatan PKB tdk mencapai kesepakatan, maka peraturan


perusahaan tetap berlaku sampai habis jangka waktu berlakunya (pasal 111
ayat 5).

Anda mungkin juga menyukai