Anda di halaman 1dari 7

REFLEKSI PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri 1 Grati


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Materi : Reading (Offering)
Nama Guru : Luluk Nikmatillah, S.S
Kelas : XII
Tanggal : 23 Desember 2021

A. Akar Masalah
Pandemi covid -19 menjadi tantangan dalam mengembangkan kreativitas guru
terhadap penggunaan teknologi, bukan hanya transmisi pengetahuan, tapi juga
bagaimana memastikan pembelajaran tetap tersampaikan dengan baik.

B. Solusi yang Diberikan


Melaksanakan kegiatan pembelajaran jarak jauh dengan daring melalui aplikasi
Microsoft Teams.

C. Kelebihan dan Kekurangan pembelajaran secara daring di waktu


pandemi covid-19.

No Kelebihan Kekurangan

Peserta didik tidak melakukan kontak


Guru tidak dapat mengontrol
1. fisik dengan teman sekolahnya dan
proses pembelajaran dengan
tetap menjaga protokol kesehatan
peserta didik secara langsung
dari rumah.
Penyampaian materi
2. Menghindari penyebaran covid-19. pembelajaran oleh guru menjadi
terbatas
Peserta didik menjadi tidak
3. - terkontrol dalam penggunaan
gawai

4. Proses belajar-mengajar menjadi


-
terhambat

5. Siswa kurang dalam mencapai


-
KKM
D. Solusi

Peserta yang
NO Kegiatan Bukti
Terlibat
1 Tim kurikulum menyusun jadwal a) Guru Terlampir
pembelajaran menggunakan aplikasi b) Siswa
Micorsoft Teams sebagai sarana guru
menyampaikan materi dan peserta
didik dapat mengikuti pembelajaran
dari guru melalui gawai.
2 Sarana prasarana sekolah harus terus Sekolah dan Tim -
berbenah dengan menambah server, sarana prasarana
Internet, serta yang lainnya yang
menunjang pembelajaran daring
3 Workshop Media Pembelajaran Guru -
Daring

E. Hasil Analisis
Pandemi Covid-19 telah memberikan gambaran atas kelangsungan dunia
pendidikan di masa depan melalui bantuan teknologi. Namun, teknologi tetap tidak
dapat menggantikan peran guru, antara pelajar dan pengajar sebab edukasi bukan
hanya sekedar memperoleh pengetahuan tetapi juga tentang nilai, kerja sama,
serta kompetensi. Situasi pandemi ini menjadi tantangan tersendiri bagi kreativitas
setiap individu dalam menggunakan teknologi untuk mengembangkan dunia
pendidikan.
Sebagai tenaga pendidik harus segera beradaptasi dari metode tatap muka ke
metode Daring dalam proses pembelajaran. Satu-satunya cara adalah dengan
belajar dan mencari tahu metode apa yang dapat membantunya dalam melakukan
tugas. Meningkatkan kompetensi diri di bidang Teknologi Informasi menjadi skala
prioritas bagi para tenaga pendidik, dan itu harus dilakukan sesegera mungkin.
Salah satunya adalah melakukan pembelajaran menggunakan aplikasi Microsoft
Teams.
Solusi yang bisa dilakukan ketika PSBB namun pendidik harus tetap
melaksanakan pembelajaran, aplikasi Microsoft Teams. efektif sebagai sarana
pembelajaran. Hal ini dapat dilihat dari antusiasme siswa dalam mengikuti
pembelajaran. Semua ini juga ditunjang oleh pemerintah yang terus memberikan
bantuan kuota untuk anak-anak.
F. Refleksi Evaluasi Penilaian Hasil Wawancara Guru (Teman Sejawat)

Pertanyaan Jawaban

Bagaimanakah pembelajaran yang Menarik dan menjadi solusi di


telah berlangsung menggunakan saat pandemi untuk menghindari
aplikasi Microsoft Teams? kontak fisik.
Pembelajaran yang dilakukan
menjadi efektif karena seluruh
pembelajaran tercover dengan
menggunakan aplikasi ini. Dalam
aplikasi ini juga memiliki banyak
Bagaimanakah kegiatan kelebihan, diantaranya bisa
pembelajaran yang dilakukan oleh melakukan panggilan bersama
guru? dalam kelompok saluran tersebut.
Jadi pelaksanaan pembelajaran
bisa terlaksana dengan baik,
seakan siswa dan guru
melakukan tatap muka secara
langsung.

Bagus, guru bisa memanfaatkan


berbagai fitur dalam aplikasi
Microsoft Teams dengan baik
dianataranya Activity (aktifitas
seluruh kegiatan dalam saluran
kelas), Chat (percakapan tulis
Bagaimanakah kemampuan guru yang bisa dimanfaatkan oleh
dalam mengelola aplikasi Microsoft guru dan siswa), Assignments
Teams. selama kegiatan (Penugasan, pada fitur ini guru
pembelajaran? bisa menyampaikan materi
tertulis dan penugasan),
Calender (tanggal yang di setting
untuk batasan waktu
pengumpulan tugas), Calls (fitur
panggilan yang dapat digunakan
untuk tatap maya.

Guru aktif meskipun melalui


Bagimanakah guru dalam daring, memantau penugasan
membimbing siswa selama kegiatan dengan baik serta memberikan
pembelajaran? penilaian dan umpan balik
kepada siswa untuk perbaikan.
G. Refleksi Evaluasi Penilaian Hasil Wawancara Peserta Didik

Pertanyaan Jawaban

Apakah pelajaran hari ini


menyenangkan?
Sangat menyenangkan
Iya, sangat baik dan mudah
Apakah guru mengajar dengan baik dipahami serta selalu memberi
dan mudah dipahami penilaian dan masukan terhadap
tugas siswa
Sangat suka, karena guru
mengajar dengan ramah, murah
Bagaimana kesan Anda terhadap cara
senyum, menjawab setiap
guru dalam mengajar daring?
pertanyaan kami, dan
membimbing kami dengan baik
Sebetulnya menarik, tapi karena
Bagaimana pendapat Anda mengenai setiap hari dituntut
pelajaran yang telah berlangsung? menyelesaikan tugas , kadang-
kadang kami merasa bosan.

Mengetahui Pasuruan, 23 Desember 2021


Kepala SMKN 1 Grati Guru Mata Pelajaran

Dra. Nining Faridah, M.Si. Luluk Nikmatillah, S.S.


Pembina Tk 1 NIP. -
NIP. 196906211997032006
LAMPIRAN
1. Tampilan beranda Microsoft Teams

2. Pilihan fitur dari aplikasi Microsoft Teams

3. Tampilan berbagai Channel atau saluran mata pelajaran


4. Tampilan saluran mata pelajaran Bahasa Indonesia

5. Tampilan penugasan siswa

6. Tampilan hasil tugas siswa dan feedback dari guru

Anda mungkin juga menyukai