Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN LAMONGAN

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KARANGGENENG
Jl. Raya Karanggeneng No.110 Karanggeneng 62254
E-mail:puskesmaskaranggeneng@gmail.com
Telp.( 0322) 390677

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PROGRAM KELUARGA BERENCANA
PENCATATAN DAN PELAPORAN

I. PENDAHULUAN
Pelayana KB mendukung percepatan penurunan jumlah kematian ibu
dengan mencegah kehamilan 4 terlalu dan kehamilan yang tidak di inginkan.
Kehamilan yang tidak di inginkan ( KTD ) ini terjadi pada PUS dengan unmet
neet, kegagalan dan droup out. Pelayana program KB merupakan bagian dari
pelayanan kesehatan dasar dan rujukan sehingga pelaksanaanya harus
terinintegrasi dengan program kesehatan secara keseluruhan terutama
kesehatan reproduksi. Dalam pelaksanaannya, pelayanan KB mengacu pada
standart pelayanan dan kepuasan klien.
Pelaksanaannya pelayanan KB baik oleh pemerintah maupun swasta
harus sesuai standart pelayanan yang ditetapkan untuk menjamin pelayanan
yang berkualitas dengan memenuhi pilihan metode informasi kepada klien,
kompetensi petugas , interaksi antar petugas dan klien, mekanisme yang
menjamin kelanjutan pemakaian KB. Upaya mutu pelayanan KB di laksanakan
dengan berkoordinasi dan bekerjasama antara kemenrian kesehatan, BKKBN
dan lintas program dan lintas sektor yang terkait.

II. LATAR BELAKANG


Program keluarga berencana nasional yang semula berorientasi pada
pencapaian kwalitas kesertaan ber KB. Saat ini menjadi orientasi pada aspek
kwalitas pelayana ber KB. Sesuai dengan perkembangan program, hal ini
merupakan tanyangan dalam memberikan pelayanan KB dan kesehatan
reproduksi yang berkwalitas.
Kwalitas pelayan KB dapat di tinjau dengan terjadinya komplikasi dan
kegagalan yang cukup tinggi. Oleh karena itu petugas kesehatan yang yang
memberikan ppelayanan KB harus memiliki pengertahuan dan keterampilan
yang cukup tentang penggunaan alat dan obat kontrasepsi tersebut. Dengan
demikian komplikasi dan kegagalan klien KB dalam menggunakan kontrasepsi
dapat di hindari sesuai tata nilai puskesmas : CINTA, Cepat menanggapi
keluhan atau masukan dari masyarakat apabila ditemukan kasus atau wabah
di masyarakat, Intregitas: Dalam melaksanakan kegiatan UKM terintegrasi
antar lintas program dan lintas sektoral, Nyaman: Masyarakat merasa nyaman
dengan program-program yang dilaksanakan petugas kesehatan, Terampil
Dengan kompetensi petugas kesehatan melaksanakan kegiatan dengan
terampil, Aktif: Petugas dan masyarakat berperan serta aktif.

III.TUJUAN
TUJUAN UMUM
Meningkatkan kemampuan pengelolah program KIA / KB dalam hal melakukan
Pencatatan dan Pelaporan.

TUJUAN KHUSUS

1. Menjamin terselenggaranya pelayanan KB yang berkualita agar dapat di


akses oleh semua lapisan masyarakat.

2. Sistim pencatatan dan pelaporan yang terkoordinasi dan akurat.

IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


No. Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Pencatatan dan Melakukan pencatatan dan pelaporan
Pelaporan PUS diwilayah Puskesmas Kecamatan
Karanggeneng

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


Pencatatan dan Pelaporan setiap bulan ke Dinas Kesehatan Kabupaten.

VI. SASARAN
Laporan Bidan desa dan Puskesmas Pembantu, Puskesmas.

VII. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Satu bulan sekali.

VIII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN


Evaluasi dilakukan setiap satu bulan sekali

IX. PENCATATAN PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Pencatatan PWS setiap bulan
Pelaporan kedinas kesehatan melalui PWS mengetahui kepala puskesmas.
X. PEMBIAYAAN
-
XI. PERAN PIHAK TERKAIT
1.Peran lintas sector

Limsek Tugas
Kader koordinasi
Kecamatan koordinasi
PPKB koordinasi

2.peran lintas program

Linprog Tugas
KIA Koordinasi
Polindes,ponkeasdes,pust koordinasi
u

Mengetahui Karanggeng, 3 Januari 2023

Kepala Puskesmas Karanggeneng Penanggung Jawab KB

dr. Suadi Rachman M.M,Kes Umi Musyarofah,Amd Keb,SKM

NIP. 19651104 199903 1 004 NIP. 19661225 198901 2 002

Anda mungkin juga menyukai