Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PT. BURAN NUSA RESPATI SAMARINDA

Oleh :

Danang Darma Putra

NISSN/NIS : 0053514721 / 20211528

SMK NEGERI 1 ANGGANA

KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK ALAT BERAT

TAHUN PELAJARAN 2021/2022


LEMBAR PERSETUJUAN UJIAN

Laporan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan Di PT.BURAN NUSA RESPATI Selama

16 Minggu / 4 bulan, dimulai dari tanggal 9 januari 2023 dan berakhir pada tanggal

15 mei 2023 disusun oleh :

Nama : Danang Darma Putra

NIS 20211528

Jurusan : TEKNIK ALAT BERAT

Telah disetujui untuk melaksanakan ujian Praktik Kerja Lapangan tanggal 06 juni

2023 di SMK Negeri 1 Anggana.

Ketua Panitia PKL Guru Pembimbing

Santoso, ST Rona Setiawati S.Pd


NIPPPK. 198607012022211026
LEMBAR PENGESAHAAN UJIAN

Laporan Praktek Kerja Lapangan yang disusun oleh:

Nama : Danang Darma Putra

NIS 20211528

Jurusan : Teknik Alat Berat

Telah dipertahankan didepan penguji pada tanggal 06 juni 2023

PENGUJI I PENGUJI II

Tomi Ruslan Rona Setiawati,S.Pd

Mengetahui,
Ketua Jurusan

Santoso.ST
NIPPPK. 198607012022211026
HALAMAN PENGESAHAN

Laporan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan Di PT.BURAN NUSA RESPATI

Selama 16 Minggu / 4 bulan, dimulai dari tanggal 9 Januari 2023 dan berakhir pada

tanggal 15 mei 2023 disusun oleh:

Nama : Danang Darma Putra

NIS 20211528

Juruasan : Teknik Alat Berat

Telah disetujui dan disahkan pada tanggal 06 juni 2023

Pembimbing Industri, Guru Pembimbing,

Sapriansyah Rona Setiawati,S.Pd

Mengetahui,
Ketua Jurusan

Santoso.ST
NIPPPK. 198607012022211026
KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayah-Nya yang telah memberikan bayak kesempatan, sehingga kami dapat
menyelesaikan laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) dengan baik.

Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada semua pihak yang telah
membantu memberikan masukan dalam penyusunan laporan berserta pihak yang
telah membantu atas terselesaikannya laporan ini, baik secara moral dan spiritual.
Adapun pihak – pihak tersebut adalah sebagai berikut :

1. Syifa’ Hanum Budiawati, S.TP, sebagai Kepala UPTD SMK Negeri 1


Anggana yang memfasilitasi dengan kebijan-kebijakan-Nya.
2. Santoso S.T sebagai ketua jurusan teknik alat berat dan para dewan guru yang
memberikan bekal kepada kami berupa ilmu dan pengetahuan.
3. Jajaran pengurus PT.Buran Nusa Respati bapak Sapriansyah sebagai kepala
mekanik dan pembimbing kami atas segala bimbingan dan pengalaman baru
yang telah di berikan.
4. Rona Setiawati, S.Pd selaku guru pembimbing yang telah membantu dalam
penulisan laporan.

Penyusunan Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini disusun dengan


sebaik-baiknya, namun masih terdapat kekurangan didalam penyusunan
laporan ini, oleh karena itu saran dan kritik yang sifatnya membangun dari
semua pihak sangat diharapkan, tidak lupa harapan kami semoga laporan
Praktek Kerja Lapangan (PKL) dapat bermanfaat bagi pembaca serta dapat
menambah ilmu pengetahuan bagi kami.

Samarinda, Juni 2023 Penulis

Danang Darma Putra

Anda mungkin juga menyukai