Anda di halaman 1dari 2

LKPD

PERKEMBANGAN MODEL ATOM


Lengkapi tabel dibawah ini untuk memperdalam pemahaman kalian
tentang Perkembangan Model Atom

Nama : Linggar Adi Wijaya


Kelas : X MIPA 1.

N MODEL ATOM KELEMAHAN KELEBIHA


O N
●Masih ada partikel sub Teori pokok yang
atomik yang menyusun membuat ilmuan lain
atom (proton, neutron, terheran untuk
elektron). mempelajari atom
●Atom atom dari unsur secara lebih mendalam
yang sama dapat sehingga muncul model
mempunyai massa yang atom yang lebih
berbeda. komples.
●Tidak mengenal muatan/
sifat listrik materi
1 John Dalton sehingga tidak bisa
menjelaskan bagaimana
cara atom dapat
berkaitan.
●Beberapa unsur tidak
terdiri dari atom-atom
melainkan molekul, seperti
molekul untuk terbentuk
dari atom sejenis dengan
jumlah tertentu.
●Tidak ada lintasan ●Dapat menerangkan
ekletron dan tingkat ada nya partikel yang
energi. lebih kecil dari atom
2 Thomson ●Tidak dapat menjelaskan yang di sebut sub
susunan muatan positif atomik.
dan negatif dalam atom. ●Dapat menerangkan
listrik atom.
Elektron yang bergerak Hasil percobaan
mengelilingi inti atom. hamburan sinar alfa
pada lapisan logam emas
3 Rutherford tipis bahwa sebagian
partikel alfa dapat di
teruskan, di belokkan,
dan di pantulkan.
4 Niels Bohr ●Ada nya radius dan ●Mengaplikasikan teori
orbit. Ini tidak sesuai kuantum untuk
dengan prinsip menjawab kesulitan
ketidakpastian dalam model atom
Heisenberg yang Rutherford.
mengatakan radius tidak ●Menerangkan dengan
bisa ada persamaan jelas garis spektrum
dengan orbit pancaran (emisi) atau
●Selain itu, model atom serapan (absorpsi) dari
Bohr juga tidak atom hidrogen.
menjelaskan Efek ●Menerangkan bahwa
Zeeman. Efek Zeeman atom dari beberapa
adalah ketika garis kulit untuk tempat
spektrum terbagi karena berpindahnya elektron.
adanya medan magnet.
Persamaan gelombang Dapat mengetahui
Schrodinger hanya dapat dimana kebolehjadian
di terapkan secara elektron (orbital), lalu
ekstrak untuk partikel itu dapat mengukur
5 Mekanika Kuantum dalam kotak dan atom perpindahan energi
dengan elektron tunggal. eksitasi dan emisi nya,
selain itu mengetahui
posisi elektron yang
sedang mengorbit.

Anda mungkin juga menyukai