Anda di halaman 1dari 4

Perkembangan teori atom

No Teori Atom Gambar Kelemahan


1 John Dalton Tidak dapat
Mengatakan bahwa bahwa: menjelaskan jenis-
-atom berupa bola pejal tak bermuatan. jenis dan susunan
-atom merupakan bagian terkecil suatu muatan listrik pada
materi yang tidak dapat dibagi lagi atom (tidak
menjelaskan inti
atom dan elektron)
2 JJ. Thompson Tidak menjelaskan
Atom: berupa bola padat bermuatan adanya inti atom
positif dengan partikel negatif (elektron)
yang tersebar di dalamnya.
Bentuk atom menyerupai “roti kismis”

3 Rutherford -Tidak dapat


-Atom tersusun atas elektron bermuatan menjelaskan
negatif yang mengelilingi inti dalam mengapa elektron
lintasannya. tidak jatuh ke dalam
-Inti atom bermutatan positif disebabkan inti atom
karena proton berkumpul didalam inti - Tidak dapat
atom. menjelaskan
-Sebagian besar ruang dalam atom spektrum atom
adalah ruang hampa. hidrogen.
-jumlah elektron yang mengelilingi inti
sama dengan jumlah proton didalam inti
atom, sedangkan atom bersifat netral.
4 Bohr Hanya menjelaskan
Atom terdiri dari inti atom yang spektrum atom
mengandung proton dan neutron dan hidrogen, tapi
dikelilingi oleh elektron yang berputar belum dapat
dalam orbitnya (pada tingkat energi menjelaskan
tertentu) spektrum atom
Elektron dapat berpindah dari kulit yang dengan elektron
satu ke kulit yang lain dengan lebih dari satu.
memancarkan atau menyerap energi
yang disebut dengan energi foton
5 Mekanika kuantum Sulit diterapkan
Atom terdiri dari inti atom yang pada sistem
bermuatan positif dan awan-awan makroskopik dan
elektron yang mengelilinginya. pada unsur dengan
Daerah kebolehjadian ditemukannya elektron banyak.
elektron disebut orbital.

Percobaan terkait teori atom

Penjelasan tentang percobaan hamburan sinar alfa oleh Rutherford:


1. Sebagian besar sinar α dapat menembus lempeng emas dengan lurus, hal ini terjadi
karena tidak dipengaruhi oleh elektron-elektron. Karena sebagian besar bagian atom
merupakan ruang kosong.
2. Sebagian kecil sinar α dibelokkan, karena lintasannya terlalu dekat dengan inti atom,
sehingga dipengaruhi oleh gaya tolak inti atom. Karena inti atom bermuatan positif.
3. Sedikit sekali sinar α dipantulkan kembali sebab tepat bertumbukkan dengan inti atom.
Karena massa atom terpusatkan pada inti atom.
Latihan soal struktur atom

Anda mungkin juga menyukai