Anda di halaman 1dari 2

Contoh (Alternatif)

ANALISIS MATERI UNTUK PROBLEM BASED LEARNING

Nama Mahasiswa : YULI ANGGRAINI

Kelompok Mapel : PAI L

Judul Masalah : Qu’an Hadits

No Komponen Deskripsi
1. Identifikasi Masalah
(berbasis masalah yang Kurangnya pemahaman peserta didik dalam sujud
ditemukan di lapangan) sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur

2. Penyebab Masalah
(dianalisis apa yang 1. Kurangnya motivasi diri peserta didik dalam
menjadi akar masalah yang
memahami sujud sahwi, sujud tilawah dan sujud
menjadi pilihan masalah)
syukur.
2. Kurangnya arahan dari orang tua dalam mempelajari
sujud sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur.
3. Kurangnya bimbingan dari guru terkhusus guru
agama dalam memberikan edukasi tentang sujud
sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur.
4. Besarnya pengaruh gawai sehingga kurang
tertariknya peserta didik dalam mempelajari sujud
sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur diera
sekarang
3. Solusi 1. Sebelum berbicara mengenai sujud sahwi, sujud
a. Dikaitkan dengan
teori/dalil yang tilawah dan sujud syukur lebih lanjut, setidaknya
relevan peserta didik mempunyai motivasi dari dalam diri
b. Sesuaikan dengan
langkah/prosedur sendiri untuk mempelajari, memahaminya.
yang sesuai dengan 2. Selain motivasi dari dalam diri peserta didik dalam
masalah yang akan
dipecahkan menuntut ilmu (sujud sahwi, sujud tilawah dan
sujud syukur) harus ada dorongan dari orang tua
Contoh (Alternatif)

ANALISIS MATERI UNTUK PROBLEM BASED LEARNING


sehingga peserta didik semangat dalam membenahi
dirinya wabilkhusus yang berhubungan dengan
sujud sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur.
3. Setelah adanya motivasi diri, dorongan dari orang
tua. Kerjasama dengan guru yang ada disekolah guna
mengedukasi peserta didik dalam mempelajari sujud
sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur semakin
sempurna, terutama dasar hukun (dalil) mengenai
perintah melakukan Sujud Syahwi yang
diriwayatkan oleh Ahmad dan Muslim, Sujud
Tilawah yang diriwayatkan oleh Muslim dan Sujud
Syukur yang diriwayatkan oleh Abu Daud dan
Turmuzi.
4. Dalam mempelajari ilmu agama terutama sujud
sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur bisa juga
menggunakan gawai sebagai salah satu media
pembelajaan agar lebih memahami praktik sujud
sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur di rumah.

Anda mungkin juga menyukai