Anda di halaman 1dari 12

57.

CAPAIAN PEMBELAJARAN
GAMBAR DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN

A. Rasionals

Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan adalah


konsentrasi keahlian yang mempelajari tentang gambar
struktur, gambar arsitektur, gambar interior dan eksterior
gedung, gambar konstruksi jalan dan jembatan yang
relevan dengan dunia kerja, teknik konstruksi utilitas
bangunan gedung dan sistem plumbing; estimasi biaya
konstruksi bangunan hasil perhitungan rencana anggaran
biaya (RAB), rencana kerja dan syarat (RKS) pelaksanaan
kerja, serta rencana jadwal pekerjaan dan simulasi
desain model bangunan. Desain Pemodelan dan Informasi
Bangunan mempunyai peran dalam kontribusi pada
penataan bangunan dan infrastruktur
kota/kabupaten, karena informasi dari desain
rencana bangunan/infrastruktur yang dihasilkan oleh
sistem digital konstruksi tersebut mendukung efektivitas
pekerjaan perubahan desain, analisa benturan/masalah
objek konstruksi, dan memberikan simulasi proses
pembangunan (metode kerja) yang menampilkan informasi
kebutuhan sumber daya dan waktu suatu konstruksi
sehingga dapat membantu koordinasi dan integrasi
dengan desain tata kota/kabupaten yang sudah ada
maupun yang akan dikembangkan.

Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan merupakan


mata pelajaran pendalaman dan perluasan dari dasar
kejuruan yang meliputi menggambar 3D dan 2D struktur,
arsitektur, interior dan eksterior dengan menggunakan
aplikasi perangkat lunak, menggambar 2D dan 3D
konstruksi jalan dan jembatan, teknik konstruksi utilitas
gedung dan sistem plumbing, perhitungan estimasi biaya
konstruksi bangunan, serta rencana penjadwalan
konstruksi dengan menggunakan aplikasi perangkat lunak.

Pendekatan pembelajaran desain pemodelan dan informasi


bangunan disampaikan melalui berbagai model
pembelajaran, antara lain: model pembelajaran Project-
based Learning (PjBL), Problem-based Learning (PBL), dan
model pembelajaran lain yang dipilih berdasarkan tujuan
dan karakteristik materi pembelajaran, untuk memfasilitasi
peserta didik mengembangkan kemampuan berpikir kreatif
(creative thinking),
berpikir kritis dan pemecahan masalah (critical thinking and
problem solving), berkomunikasi (communication), dan
berkolaborasi (collaboration).

Mata pelajaran Desain Pemodelan dan Informasi


Bangunan berkontribusi dalam memampukan peserta
didik menjadi warga negara yang memiliki kemampuan
sebagai juru gambar desain model dengan memegang teguh
iman dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak
mulia, bernalar, kritis, kreatif, mandiri, bergotong royong,
dan adaptif terhadap lingkungan hidup.

B. Tujuan

Mata pelajaran Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan


bertujuan untuk membekali peserta didik dengan dasar-
dasar soft skills dan hard skills sebagai berikut:
1. mampu menggambar 3D dan 2D struktur, arsitektur,
interior dan eksterior gedung dengan teknologi
perangkat lunak desain pemodelan dan informasi
bangunan;
2. mampu menggambar 2D denah, potongan, detail
konstruksi jalan dan jembatan, serta menggambar 3D
model jalan dengan teknologi perangkat lunak desain
pemodelan dan informasi bangunan;
3. mampu menggambar 2D dan 3D utilitas gedung dan
sistem plumbing yang diintegrasikan dengan gambar
struktur maupun arsitektur bangunan dengan teknologi
perangkat lunak desain pemodelan dan informasi
bangunan;
4. mampu menyusun rencana estimasi biaya konstruksi
bangunan dari hasil perhitungan volume material dan
menyusun jadwal pekerjaan konstruksi dengan
perangkat lunak desain pemodelan informasi bangunan;
dan
5. mampu membuat visualisasi desain konstruksi dalam
bentuk video animasi yang informatif dengan perangkat
lunak desain pemodelan informasi bangunan.

C. Karakteristik

Mata pelajaran Desain Pemodelan dan Informasi


Bangunan berisi materi pembelajaran tentang kemampuan
berkelanjutan memahami karakteristik objek sebenarnya
dengan mengaktualisasi rancangan konstruksi pada
gambar dengan menggunakan aplikasi perangkat
lunak menjadi alat komunikasi antara perencana dengan
pelaksana dalam merealisasikan rancangan konstruksi.
Mata pelajaran Desain Pemodelan dan Informasi
Bangunan terdiri atas elemen-elemen berikut ini.

Elemen Deskripsi

Desain Meliputi menggambar 3D & 2D struktur,


bangunan
pemodelan arsitektur, interior dan eksterior gedung.
Membuat visualisasi
animasi desain yang informatif dengan
menggunakan
teknologi Building Information Modelling (BIM) di
bidang desain pemodelan dan informasi
bangunan dan menerapkan K3LH.

Desain Meliputi menggambar 2D & 3D denah,


jalan dan
pemodelan potongan, dan detail-detail konstruksi jalan
jembatan dan jembatan. Membuat
visualisasi animasi desain yang informatif
dengan menggunakan perangkat lunak BIM
di bidang desain pemodelan dan informasi
bangunan.

Gambar Meliputi menggambar instalasi air bersih, air


utilitas gedung
konstruksi kotor, saniter, instalasi listrik, dan instalasi
dan sistem kebakaran
sistem plumbing dengan menggunakan teknologi Building
Information
Modelling (BIM) di bidang desain
pemodelan dan informasi bangunan.

Rencana biaya Meliputi rencana anggaran biaya (RAB) terdiri


penjadwalan
dan atas
konstruksi jenis-jenis bahan dan pekerjaan, volume
bangunan pekerjaan, perhitungan kebutuhan bahan
dan upah, harga satuan bahan dan upah,
penyusunan jadwal (time schedule) dan
penyusunan kurva S dengan menggunakan
teknologi Building Information Modelling (BIM)
serta rencana kerja dan syarat-syarat di
bidang desain pemodelan dan informasi
bangunan.
D. Capaian Pembelajaran

Pada akhir Fase F peserta didik akan mendapatkan


gambaran mengenai program keahlian yang dipilihnya
sehingga mampu memantapkan passion dan vision
untuk merencanakan dan melaksanakan aktivitas belajar.
Selain itu, pada akhir Fase ini peserta didik mampu
menggambar 3D & 2D struktur, arsitektur, interior dan
eksterior gedung, teknik konstruksi utilitas dan sistem
plumbing gedung serta menggambar konstruksi jalan
dan jembatan menggunakan perangkat lunak desain
pemodelan dan informasi bangunan yang relevan dengan
dunia kerja, serta dapat melakukan perhitungan estimasi
biaya konstruksi bangunan dengan menerapkan K3LH.
Elemen Capaian Pembelajaran

Desain Pada akhir Fase F peserta didik mampu


pemodelan dan menggambar
3D & 2D struktur, arsitektur, interior dan
Informasi
eksterior gedung. Peserta didik membuat
Bangunan
visualisasi animasi desain yang informatif
(perencanaan, teknik pemodelan, gambar
rumah sederhana dan bertingkat)
menggunakan teknologi Building Information
Modelling (BIM) di bidang desain
pemodelan dan informasi bangunan.
Desain Pada akhir Fase F peserta didik mampu
pemodelan menggambar
jalan dan 2D & 3D konstruksi jalan dan jembatan,
jembatan serta membuat visualiasasi animasi desain
yang informatif dengan menggunakan
teknologi Building Information Modelling (BIM)
di bidang desain pemodelan dan informasi
bangunan.
Gambar Pada akhir Fase F peserta didik mampu
konstruksi merencanakan
utilitas gedung dan menggambar 2D & 3D konstruksi utilitas
dan sistem bangunan (instalasi air bersih, air kotor,
plumbing saniter, instalasi listrik, instalasi sistem
kebakaran) dengan menggunakan teknologi
Building Information Modelling (BIM) di bidang
desain pemodelan dan informasi bangunan.
Rencana biaya Pada akhir Fase F peserta didik mampu
dan mengestimasi real cost dalam perencanaan
penjadwalan bangunan melalui penyusunan RAB, jadwal
konstruksi (time schedule), dan kurva S dengan
bangunan menggunakan teknologi Building Information
Modelling (BIM) di bidang desain pemodelan
dan informasi bangunan.
ATP
No ELEMEN CAPAIAN KODE TUJUAN MUATAN/KONTEN AKTIVITAS WAKTU
PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN
1. Desain Meliputi menggambar 2D XI.TP.1.1 Memahami ✓ Klasifikasi dan ✓ Penjelasan 12 x 9 JP
pemodelan jalan & 3D denah, potongan, klasifikasi jalan dan spesifikasi jalan dan klasifkasi dan
dan jembatan dan detail-detail konstruksi jembatan serta jembatan spesifikasi
jalan dan jembatan. spesifikasinya ✓ Jenis drainase jalan serta gambar
Membuat visualisasi dan jembatan konstruksi
animasi desain yang ✓ Prosedur pembuatan jalan dan
informatif dengan XI.TP.1.2 Memahami jenis site plan jembatan
menggunakan perangkat drainase jalan dan ✓ Gambar denah, meliputi site
lunak BIM di bidang desain jembatan serta tampak dan plan, denah,
pemodelan dan informasi spesifikasinya potongan konstruksi tampak,
bangunan. jalan dan jembatan potongan dan
XI.TP.1.3 Memahami detail.
konstruksi jalan dan
jembatan

XI.TP.1.4 Memahami konsep


dasar gambar
konstruksi jalan dan
jembatan

XI.TP.1.5 Menerapkan
prosedur pembuatan
gambar site plan
jalan dan jembatan
kedalam peta
tofografi
XI.TP.1.6 Menerapkan
prosedur pembuatan
gambar denah jalan
dan jembatan
XI.TP.1.7 Menerapkan
prosedur pembuatan
gambar potongan
jalan dan jembatan

2 Rencana biaya Meliputi rencana anggaran XI.TP.2.1 Memahami jenis- ✓ Jenis-jenis pekerjaan ✓ Penjelasan 7 x 9 JP
dan penjadwalan biaya (RAB) terdiri atas jenis pekerjaan konstruksi gedung jenis
konstruksi jenis-jenis bahan dan konstruksi gedung ✓ Tahapan-tahapan pekerjaan,
bangunan pekerjaan, volume pekerjaan gedung tahapan dan
pekerjaan, perhitungan XI.TP.2.2 Memahami tahapan- ✓ Rencana Kerja dan syarat
kebutuhan bahan dan tahapan pekerjaan syarat-syarat pekerjaan
upah, harga satuan bahan konstruksi gedung ✓ Spesifikasi teknis konstruksi
dan upah, penyusunan pekerjaan gedung,
jadwal (time schedule) dan XI.TP.2.3 Memahami rencana ✓ Spesifikasi bahan Spesifikasi
penyusunan kurva S kerja dan syarat- dan alat pekerjaan teknis, alat dan
dengan menggunakan syarat (RKS) konstruksi gedung bahan. Analisa
teknologi Building ✓ Metode analisa harga satuan
Information Modelling XI.TP.2.4 Memahami harga satuan dan
(BIM) serta rencana kerja spesifikasi teknis ✓ Perhitungan volume rekapitulasi.
dan syarat-syarat di bidang pekerjaan ✓ Perhitungan analisa
desain pemodelan dan harga satuan,
informasi bangunan. XI.TP.2.5 Memahami rekapitulasi biaya
spesifikasi bahan dan
alat pekerjaan
konstruksi gedung

XI.TP.2.6 Memahami metode


analisa harga satuan

XI.TP.2.7 Menerapkan
perhitungan volume
pekerjaan konstruksi
gedung

XI.TP.2.8 Menerapkan analisa


harga satuan
pekerjaan konstruksi
gedung
XI.TP.2.9 Menganalisa
estimasi biaya
pekerjaan konstruksi
gedung

XI.TP.2.10 Mengevaluasi
estimasi biaya
pekerjaan konstruksi
gedung

XI.TP.2.11 Memahami konsep ✓ Kurva S ✓ Penjelasan 8 x 9 jam


time shedule dan ✓ Perhitungan bobot prosedur
kurva S ✓ Time schedule pembuatan
✓ Penyusunan laporan Kurva S, time
XI.TP.2.12 Menerapkan dasar- pekerjaan bangunan schedule dan
dasar perhitungan gedung pembuatan
bobot presentase laporan.
pekerjaan RAB

XI.TP.2.13 Menerapkan cara


pembuatan time
schedule

XI.TP.2.14 Menerapkan
prosedur pembuatan
kurva S

XI.TP.2.15 Mengevaluasi time


schedule dan kurva S

XI.TP.2.16 Menerapkan
prosedur penyusunan
laporan pekerjaan
konstruksi gedung

3. Gambar Meliputi menggambar XI.TP.3.1 Menerapkan ✓ Prosedur pembuatan ✓ Penjelasan 8 x 9 jam


Konstruksi instalasi air bersih, air prosedur pembuatan gambar instalasi pipa cara
utilitas gedung kotor, saniter, instalasi gambar isometrik air besih pembuatan
dab sistem listrik, dan instalasi sistem perpipaan air bersih ✓ Prosedur pembuatan gambar
plumbing kebakaran dengan XI.TP.3.2 Menerapkan gambar instalasi pipa isometrik
menggunakan teknologi prosedur pembuatan air kotor instalasi air
Building Information gambar isometrik ✓ Prosedur pembuatan bersih, air
Modelling (BIM) di bidang perpipaan air kotor gambar pembuangan kotor,
desain pemodelan dan XI.TP.3.3 Menerapkan air hujan pembuangan
informasi bangunan. prosedur pembuatan ✓ Prosedur pembuatan air hujan,
gambar pembuangan gambar instalasi instalasi listrik,
air hujan listrik instalasi
XI.TP.3.4 Menerapkan ✓ Prosedur pembuatan springkel dan
prosedur pembuatan gambar instalasi smoke
gambar isometrik springkler dan smoke detector.
instalasi listrik detector
XI.TP.3.5 Menerapkan
prosedur pembuatan
gambar instalasi
springkler dan smoke
detektor

Banjarbaru, 04 Juli 2023


Mengetahui
Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Suyani, MT Khairun Ne’mah, ST, Gr


NIP. 19650513 200003 1 005 NIP. 19790410 200604 2 013
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 2 BANJARBARU
Jalan Nusantara Nomor 1  / Fax ( 0511) 4773452 Loktabat Selatan Banjarbaru 70712
Web Site http://www.smkn2banjarbaru.sch.idE-Mail smkn_2bjb@yahoo.co.id

PROGRAM TAHUNAN
Nama Sekolah : SMK NEGERI 2 BANJARBARU
Kompensi Keahlian : DESAIN PEMODELAN dan INFORMASSI BANGUNAN
Pelajaran : Konstruksi Jalan Jembatan (KJJ) dan Mekanikal Elektrikal Plumbing
Kelas : XI Semester 3 dan 4

No. Semester Kompetensi Dasar Alokasi Waktu


1. 3 3.1 Memahami dan mendifinisikan konstruksi Jalan 5 Pertemuan
4.1 Menyajikan gambar denah, tampak dan
potongan konstruksi jalan
2. 3.2 Memahami dan mendifinisikan konstruksi 5 Pertemuan
Drainase Jalan
4.2 Menyajikan gambar denah, tampak dan
potongan konstruksi Drainase jalan
3. 3.3 Memahami dan mendifinisikan konstruksi 5 Pertemuan
Jembatan
4.3 Menyajikan gambar denah, tampak dan
potongan konstruksi jembatan
4. 4 3.4 Menerapkan prosedur pembuatan gambar 5 Pertemuan
instalasi air bersih
4.4 Membuat gambar instalasi air bersih pada rumah
tinggal sederhana
5. 3.5 Menerapkan prosedur pembuatan gambar 6 Pertemuan
instalasi air kotor
4.5 Membuat gambar instalasi air kotor pada rumah
tinggal sederhana
6. 3.6 Menerapkan prosedur pembuatan gambar 5 Pertemuan
instalasi kelistrikan
4.6 Membuat gambar instalasi kelistrikan pada
rumah tinggal sederhana

Banjarbaru, 20 Juli 2023


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Pengajar,

Drs. SUYANI, MT KHAIRUN NE’MAH, ST, Gr


NIP. 19650513 200003 1 005 NIP. 19790410 200604 2 013
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 2 BANJARBARU
Jalan Nusantara Nomor 1  / Fax ( 0511) 4773452 Loktabat Selatan Banjarbaru 70712
Web Site http://www.smkn2banjarbaru.sch.idE-Mail smkn_2bjb@yahoo.co.id

PROGRAM TAHUNAN
Nama Sekolah : SMK NEGERI 2 BANJARBARU
Kompensi Keahlian : DESAIN PEMODELAN dan INFORMASSI BANGUNAN
Pelajaran : Konstruksi Jalan Jembatan (KJJ) dan Mekanikal Elektrikal Plumbing
Kelas : XI Semester 3 dan 4

Sem Elemen Alokasi Keterangan


/Waktu Bulan Jumlah Minggu
Hari Efektif
III Desain Pemodelan dan 8 JP Juli 10 2
Informasi Bangunan Agustus 22 5
( KJJ ) September 20 4
Konstruksi Jalan dan Oktober 20 4
Jembatan Nopember 0 0
Desember 0 0
15 Minggu
IV Desain pemodelan 8 JP Januari 22 5
Bangunan Februari 21 4
( MEP ) Maret 17 3
Mekanikal Elektrikal April 20 3
dan Plumbing Mei 2 1
Juni 0 0

Jumlah 16 Minggu

Banjarbaru, 20 Juli 2023


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Pengajar,

Drs. SUYANI, MT KHAIRUN NE’MAH, ST, Gr


NIP. 19650513 200003 1 005 NIP. 19790410 200604 2 013
RENCANA PROGRAM SEMESTER
MATA PELAJARAN KEJURUAN DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN
Tahun Pelajaran 2023-2024 SEMESTER 3 ( TIGA )
Bulan
Alokasi
No Kompetensi/ sub kompetensi Juli Agustus September Oktober Nopember Desember
Waktu
3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
3.1 Memahami dan mendifinisikan
konstruksi Jalan
1
4.1 Menyajikan gambar denah, tampak
dan potongan konstruksi jalan
3.2 Memahami dan mendifinisikan
konstruksi Drainase Jalan
2
4.2 Menyajikan gambar denah, tampak
dan potongan konstruksi Drainase jalan
3.3 Memahami dan mendifinisikan
konstruksi Jembatan
3
4.3 Menyajikan gambar denah, tampak
dan potongan konstruksi jembatan

Mengetahui Banjarbaru, 20 Juli 2023


KepalaSekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Suyani, MT Khairun Ne’mah, ST


NIP. 19650513 200003 1 005 NIP. 19790410 200604 2 013

Anda mungkin juga menyukai