Anda di halaman 1dari 11

YAYASAN PENGEMBANGAN UMMAT SIDIK PATI

SD IT ABU BAKAR ASH SHIDIQ


Jl. Soewondo No. 1 Sekarkurung Des. Muktiharjo Kec. Margorejo Kab. Pati
Telepon : (0295) 392355 Website : www.sdit-abubakar.sch.id
Faksimile : - Email : sdit.abubakarpati@gmail.com

PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER I SEKOLAH DASAR


TAHUN PELAJARAN 2023/2024
KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER I 2023/2024

MAPEL : MATEMATIKA
KELAS : IV (Empat)
SEMESTER :

BENTUK LEVEL NOMOR


NO ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) MATERI INDIKATOR
SOAL KOGNITIF SOAL
Menggunakan operasi hitung bilangan Kalimat matematika
bulat untuk menyelesaikan masalah.
Menggunakan tanda kurung ( ) dalam
menerapkan empat operasi dasar
campuran aritmatika pada bilangan 1. Disajikan soal cerita, siswa
bulat. Menggunakan sifat-sifat
4.9 substitusi, asosiasi, dan distribusi pada dapat menuliskan kalimat PG C3 1
empat operasi dasar campuran matematika dan hasilnya
aritmatika pada bilangan bulat.
Menghitung operasi aritmatika pada
bilangan asli. Menerapkan operasi
hitung aritmatika pada bilangan asli
multi-digit.
2. Disajikan sebuah gambar PG C3 2
tentang tiket masuk orang
dewasa dan anak anak, siswa
dapat menuliskan kalimat
matematika dan hasilnya
3. Disajikan soal hitung campur, PG C2 3
siswa dapat menghitung
hasilnya
4.10 Memahami arti satuan dan ukuran luas, Luas 4. Disajikan sebuah gambar PG C2 4
serta mampu menghitung luas. Pelajari
siswa dapat menghitung luas
tentang satuan luas (sentimeter persegi
(cm2), meter persegi (m2), dan bangun persegi panjang
kilometer persegi (km2)). Mencari
tersebut
panjang sisi dari suatu persegi yang
diketahui luasnya, atau mencari ukuran
panjang/lebar dari suatu persegi
panjang yang diketahui luas dan satu
ukuran panjang/lebarnya. dan dapat
menggunakan satuan tersebut untuk
mencari luas. Mampu memilih satuan
luas yang akan digunakan sesuai
kebutuhan. Memahami keterkaitan
antara satuan luas m2, a, ha, dan km2.

5. Disajikan sebuah gambar PG C5 5


kebun siswa dapat menghitung
lebar kebun berbentuk persegi
panjang yang sudah diketahui
luasnya
6. Disajikan satuan luas, siswa PG C3 6
dapat menentukan hasilnya
apabila diubah ke satuan luas
lainya
4.11 Memperdalam pemahaman tentang 7. Disajikan sebuah gambar PG C2 7
bilangan desimal dan operasi hitung
tetang volume air siswa dapat
yang melibatkan bilangan desimal.
Mencermati bahwa bilangan desimal menghitung jumlah volume
diwakili oleh sistem yang sama seperti
seluruhnya dalam penjumlahan
bilangan bulat, Memahami hubungan
antar nilai tempat pada bilangan bilangan desimal
desimal. Memahmi 1/10 sebagai
persepuluhan pada bilangan desimal.
Memahami arti, cara menulis, dam cara
menghitung penjumlahan dan
pengurangan pada bilangan desimal.

8. Disajikan sebuah gambar PG C2 8


tetang volume air siswa dapat
memahami nilai tempat
persepuluhan pada bilangan
desimal
9. Disajikan sebuah soal cerita PG C3 9
siswa dapat menghitung
pengurangan bilangan desimal
10. Disajikan sebuah soal siswa PG C3 10
1
dapat memahami sebagai
10
pesepuluhan pada bilangan
desimal
4.13 Mengumpulkan dan menyusun bahan 11. Disajikan tabel data hewan PG C4 11
sesuai dengan tujuan sehingga dapat peliharaan siswa dapat
diekspresikan dengan cara yang mudah
mengklasifikasi berapa jumlah
dipahami menggunakan tabel dan
diagram, dan karakteristiknya dapat siswa yang memiliki hewan
diselidiki. Mengklasifikasi bahan dari
peliharaan kucing
dua perspektif dan memeriksa
Menyusun bahan penelitian/survei dari
dua perspektif dengan cara yang mudah
dipahami dan merepresentasikannya
dalam sebuah tabel. Membaca tujuan
dan perspektif klasifikasi dari tabel dua
dimensi dan memahami karakteristik
bahan.

12. Disajikan tabel data hewan PG C4 12


peliharaan siswa dapat
mengklasifikasi berapa jumlah
siswa yang memiliki 1 hewan
peliharaan
4.14 Menggunakan operasi perkalian dan 13. Disajikan sebuah soal cerita PG C3 13
pembagian pada bilangan desimal.
siswa dapat menentukan hasil
Menggunakan operasi perkalian dan
pembagian pada bilangan desimal. perkalian bilangan desimal
Menghitung perkalian dan pembagian
bilangan desimal dan bilangan asli.
Memahami cara menghitung (desimal) /
(bilangan bulat) dan untuk memahami
cara menulis angka. Cara menghitung,
dan cara memeriksa jawaban untuk
kasus dengan sisa. Pahami arti dan
metode pembulatan hasil bagi untuk
mendapatkan angka perkiraan. Mampu
memecahkan masalah dengan
merepresentasikan hubungan kuantitatif
pada gambar dan memikirkan
persamaan yang akan dibuat.

14. Disajikan sebuah gambar siswa PG C3 14


dapat menentukan hasil
pembagian bilangan desimal
15. Disajikan sebuah soal PG C1 15
pembagian dapat menentukan
hasil pembagian bilangan
desimal
Menggunakan operasi hitung bilangan Kalimat 16. Disajikan soal hitung campur, ISIAN C1 16
bulat untuk menyelesaikan masalah.
matematika siswa dapat menggunakan
Menggunakan tanda kurung ( ) dalam
menerapkan empat operasi dasar tanda kurung dan sifat sifat
campuran aritmatika pada bilangan
operasi hitung campur
bulat. Menggunakan sifat-sifat
4.9 substitusi, asosiasi, dan distribusi pada aritmatika untuk menentukan
empat operasi dasar campuran
hasilnya
aritmatika pada bilangan bulat.
Menghitung operasi aritmatika pada
bilangan asli. Menerapkan operasi
hitung aritmatika pada bilangan asli
multi-digit.
17. Disajikan soal cerita hitung ISIAN C1 17
campur, siswa dapat
menggunakan tanda kurung dan
sifat sifat operasi hitung campur
aritmatika untuk menentukan
hasilnya
4.10 Memahami arti satuan dan ukuran luas, Luas 18. Disajikan satuan luas, siswa ISIAN C3 13
serta mampu menghitung luas. Pelajari
dapat menentukan hasilnya
tentang satuan luas (sentimeter persegi
(cm2), meter persegi (m2), dan apabila diubah ke satuan luas
kilometer persegi (km2)). Mencari
lainya
panjang sisi dari suatu persegi yang
diketahui luasnya, atau mencari ukuran
panjang/lebar dari suatu persegi
panjang yang diketahui luas dan satu
ukuran panjang/lebarnya. dan dapat
menggunakan satuan tersebut untuk
mencari luas. Mampu memilih satuan
luas yang akan digunakan sesuai
kebutuhan. Memahami keterkaitan
antara satuan luas m2, a, ha, dan km2.

19. Disajikan sebuah gambar ISIAN C2 14


persegi siswa dapat menghitung
luas persegi
20. Disajikan soal tentang persegi ISIAN C2 15
panjang yang sudah diketahui
panjang dan lenarnya siswa
dapat menghitung luas persegi
panjang tersebut
4.9 Menggunakan operasi hitung bilangan Kalimat 16. Disajikan soal cerita hitung ISIAN C1 16
bulat untuk menyelesaikan masalah.
matematika campur, siswa dapat
Menggunakan tanda kurung ( ) dalam
menerapkan empat operasi dasar menggunakan tanda kurung dan
campuran aritmatika pada bilangan
bulat. Menggunakan sifat-sifat sifat sifat operasi hitung campur
substitusi, asosiasi, dan distribusi pada
aritmatika untuk menentukan
empat operasi dasar campuran
aritmatika pada bilangan bulat. hasilnya
Menghitung operasi aritmatika pada
bilangan asli. Menerapkan operasi
hitung aritmatika pada bilangan asli
multi-digit.
Memahami arti satuan dan ukuran luas, 17. Disajikan sebuah gambar siswa ISIAN C3 17
serta mampu menghitung luas. Pelajari
dapat menghitung luas
tentang satuan luas (sentimeter persegi
(cm2), meter persegi (m2), dan berdasarkan kotak satuan pada
kilometer persegi (km2)). Mencari
gambar
panjang sisi dari suatu persegi yang
diketahui luasnya, atau mencari ukuran
4.10 panjang/lebar dari suatu persegi
panjang yang diketahui luas dan satu
ukuran panjang/lebarnya. dan dapat
menggunakan satuan tersebut untuk
mencari luas. Mampu memilih satuan
luas yang akan digunakan sesuai
kebutuhan. Memahami keterkaitan
antara satuan luas m2, a, ha, dan km2.

4.11 Memperdalam pemahaman tentang 18. Disajikan sebuah gambar siswa ISIAN C4 18
bilangan desimal dan operasi hitung
dapat melengkapi bilangan
yang melibatkan bilangan desimal.
Mencermati bahwa bilangan desimal desimal dengan benar
diwakili oleh sistem yang sama seperti
bilangan bulat, Memahami hubungan
antar nilai tempat pada bilangan
desimal. Memahmi 1/10 sebagai
persepuluhan pada bilangan desimal.
Memahami arti, cara menulis, dam cara
menghitung penjumlahan dan
pengurangan pada bilangan desimal.

21. Disajikan sebuah gambar ISIAN C3 19


tetang volume air siswa dapat
menghitung jumlah volume
seluruhnya dalam penjumlahan
bilangan desimal
Mengumpulkan dan menyusun bahan 22. Disajikan tabel data UH ISIAN C3 20
sesuai dengan tujuan sehingga dapat
Matematika siswa dapat
diekspresikan dengan cara yang mudah
dipahami menggunakan tabel dan mengklasifikasi berapa jumlah
diagram, dan karakteristiknya dapat
siswa yang mengikuti UH
diselidiki. Mengklasifikasi bahan dari
dua perspektif dan memeriksa Matematika
4.13 Menyusun bahan penelitian/survei dari
dua perspektif dengan cara yang mudah
dipahami dan merepresentasikannya
dalam sebuah tabel. Membaca tujuan
dan perspektif klasifikasi dari tabel dua
dimensi dan memahami karakteristik
bahan.

4.9 Menggunakan operasi hitung bilangan Kalimat 23. Disajikan soal cerita hitung 21
bulat untuk menyelesaikan masalah.
matematika campur, siswa dapat
Menggunakan tanda kurung ( ) dalam
menerapkan empat operasi dasar menggunakan tanda kurung dan
campuran aritmatika pada bilangan
sifat sifat operasi hitung campur
bulat. Menggunakan sifat-sifat
substitusi, asosiasi, dan distribusi pada aritmatika untuk menentukan
empat operasi dasar campuran
hasilnya
aritmatika pada bilangan bulat.
Menghitung operasi aritmatika pada
bilangan asli. Menerapkan operasi
hitung aritmatika pada bilangan asli
multi-digit.
Memahami arti satuan dan ukuran luas, 24. Disajikan sebuah gambar 22
serta mampu menghitung luas. Pelajari
siswa dapat menghitung luas
tentang satuan luas (sentimeter persegi
(cm2), meter persegi (m2), dan gabungan berdasarkan gambar
kilometer persegi (km2)). Mencari
tersebut
panjang sisi dari suatu persegi yang
diketahui luasnya, atau mencari ukuran
4.10 panjang/lebar dari suatu persegi
panjang yang diketahui luas dan satu
ukuran panjang/lebarnya. dan dapat
menggunakan satuan tersebut untuk
mencari luas. Mampu memilih satuan
luas yang akan digunakan sesuai
kebutuhan. Memahami keterkaitan
antara satuan luas m2, a, ha, dan km2.

4.11 Memperdalam pemahaman tentang 25. Disajikan sebuah soal siswa ISIAN C1 23
bilangan desimal dan operasi hitung
dapat menghitung bilangan
yang melibatkan bilangan desimal.
Mencermati bahwa bilangan desimal desimal dengan benar
diwakili oleh sistem yang sama seperti
bilangan bulat, Memahami hubungan
antar nilai tempat pada bilangan
desimal. Memahmi 1/10 sebagai
persepuluhan pada bilangan desimal.
Memahami arti, cara menulis, dam cara
menghitung penjumlahan dan
pengurangan pada bilangan desimal.

4.13 Mengumpulkan dan menyusun bahan 26. Disajikan tabel data kecelakaan URAIAN C5 24
sesuai dengan tujuan sehingga dapat
ringan disekolah Matematika
diekspresikan dengan cara yang mudah
dipahami menggunakan tabel dan siswa dapat Menyusun tabel
diagram, dan karakteristiknya dapat
data sederhana berdasarkan
diselidiki. Mengklasifikasi bahan dari
dua perspektif dan memeriksa tempat kecelakaan dan banyak
Menyusun bahan penelitian/survei dari
siswa
dua perspektif dengan cara yang mudah
dipahami dan merepresentasikannya
dalam sebuah tabel. Membaca tujuan
dan perspektif klasifikasi dari tabel dua
dimensi dan memahami karakteristik
bahan.

Menggunakan operasi perkalian dan 27. Disajikan sebuah soal cerita 25


pembagian pada bilangan desimal.
siswa dapat menghitung
Menggunakan operasi perkalian dan
pembagian pada bilangan desimal. pembagian bilangan desimbal
Menghitung perkalian dan pembagian
dengan benar
bilangan desimal dan bilangan asli.
Memahami cara menghitung (desimal) /
(bilangan bulat) dan untuk memahami
4.14 cara menulis angka. Cara menghitung,
dan cara memeriksa jawaban untuk
kasus dengan sisa. Pahami arti dan
metode pembulatan hasil bagi untuk
mendapatkan angka perkiraan. Mampu
memecahkan masalah dengan
merepresentasikan hubungan kuantitatif
pada gambar dan memikirkan
persamaan yang akan dibuat.

Muktiharjo, Mei 2023

Mengetahui,
Kepala Sekolah Penyusun,

Ali Yaturrofi’ah, S.Ag. , S.Pd

Anda mungkin juga menyukai