Anda di halaman 1dari 11

17

Search Get Premium

MAKALAH TENTANG BASKET


Dea Ananda

! Top 0.1% " 109646 Views # 18 Pages 2 Files ▾


$ Makalah Bola Basket

Ada banyak macam jenis olahraga yang mengunakan bola besar dan ,salah satunya adalah olahraga Basket.
Seperti yang diketahui olahraga ...read more

Share Paper
More Actions

% Download PDF Download Full PDF Package

Original PDF Summary Related

HOME MENTIONS ANALYTICS TOOLS

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Ada banyak macam jenis olahraga yang mengunakan bola besar dan ,salah


satunya adalah olahraga Basket . Seperti yang diketahui olahraga basket telah
menjadi salah satu olah raga yang ikut dalam olimpiade nasional maupun
internasional.
Bola basket adalah olahraga permainan bola berkelompok yang terdiri atas
dua tim beranggotakan masing-masing lima orang yang saling bertanding
mencetak poin dengan memasukkan Bola ke dalam keranjang lawan. Bola basket

sangat cocok untuk ditonton karena biasa dimainkan di ruang olahraga tertutup
dan hanya memerlukan lapangan yang relatif kecil. Selain itu, bola basket mudah
dipelajari karena bentuk bolanya yang besar, sehingga tidak menyulitkan pemain
ketika memantulkan atau melempar bola tersebut.
Dalam melakukan permainan bola basket, tentunya membutuhkan
pengetahuan tentang tehnik dasar bermain bola basket, tehnik permainan dalam
permainan bola basket dan sarana prasarana dalam permainan bola basket beserta
perawatan sarana tersebut agar permainan bola basket dapat berjalan. Oleh karena
itu, dalam makalah ini, dikaji tentang hal tersebut yang merupakan suatu
pengetahuan yang dibutuhkan agar dalam permainan bola basket itu dapat
berjalan dengan baik.
1.2 Tujuan
Mencari informasi tentang olahraga Basket dan membagikannya dengan
pembaca. Semoga makalah ini dapet membatu pembaca untuk lebih mengenal
olah raga Basket

1.3 Rumusan masalah

a)  Bagaimana sejarah olahraga Basket?


b)  Apa saja macam –  macam tekhinik Basket?
c)  Apa resiko yang terdapat pada olahraga Basket ?
d)  Apasaja perlengkapan yang dibutuhkan pada saat melakukan olahraga Basket

BAB II

PEMBAHASAN 

2.1 Sejarah Singkat Lahirnya Permainan Bola Basket


Permainan Bola Basket diciptakan pada tahun 1891, Oleh Dr. James Naismith,
seorang guru Olahraga asal Kanada yang mengajar di sebuah perguruan tinggi
untuk para siswa profesional di YMCA (sebuah wadah pemuda umat Kristen) di

Springfield, Massachusetts, saat harus membuat suatu permainan di ruang tertutup


untuk mengisi waktu para siswa pada masa liburan musim dingin di New England.
Terinspirasi dari permainan yang pernah ia mainkan saat kecil di Ontario, Naismith
menciptakan permainan yang sekarang dikenal sebagai bola basket pada 15
Desember 1891. 
Pertandingan resmi bola basket yang pertama, diselenggarakan pada tanggal 20
Januari 1892 di tempat kerja Dr.James Naismith. Basket adalah sebutan yang
diucapkan oleh salah seorang muridnya. Olahraga ini pun segera terkenal di
seantero Amerika Serikat. Penggemar fanatik ditempatkan di seluruh cabang di
Amerika Serikat. Pertandingan demi pertandingan pun dilaksanakan di seluruh
kota-kota negara bagian Amerika Serikat.
2.2 Sejarah Masuknya Permainan Bola Basket Ke Indonesia
Pada tahun 1920-an, gelombang perantau-perantau dari Cina masuk ke

Indonesia. Mereka pun membawa permainan basket yang sudah dua dasawarsa
dikembangkan di sana. Para perantau itu membentuk komunitas sendiri termasuk
mendirikan sekolah Tionghoa. Akibatnya, basket cepat berkembang di sekolah-
sekolah Tionghoa. Di sekolah-sekolah Tionghoa itu, bola basket menjadi salah satu
olahraga wajib yang harus dimainkan oleh setiap siswa. Tidak heran jika di setiap
sekolah selalu ada lapangan basket. Tidak heran juga jika pebasket-pebasket yang

menonjol penampilannya berasal dari kalangan ini. Pada era 1930-an perkumpulan-
perkumpulan basket mulai terbentuk. Kota-kota besar seperti Jakarta, Surabaya,
Bandung, Semarang, Yogyakarta, dan Medan; menjadi sentral berdirinya
perkumpulan basket ini.
Usai Proklamasi Kemerdekaan, 17 Agustus 1945, olahraga basket mulai
dikenal luas di kota-kota yang menjadi basis perjuangan seperti Yogyakarta dan

Solo. Pada PON (Pekan Olahraga Nasional) I (1948) di Solo, bola basket dimainkan
untuk pertama kali di level nasional.
Pada tahun 1951, Maladi  –   salah satu tokoh olahraga nasional, meminta
Tonny Wend an Wim latumenten untuk membentuk organisasi basket di Idonesia.

Jabatan Maladi waktu itu adalah sekretaris Komite Olimpiade Indonesia (KOI).
Atas prakarsa kedua tokoh itu maka pada 23 Oktober 1995 dibentuklah organisasi
dengan nama “persatuan Basket seluruh indonesia”. Pada tahun 1955, diadakan
penyempurnaan nama sesuai kaidah Bahasa Indonesia.

2.3 Tekhnik Dasar Permainan Bola Basket 

A.  Passing
Passing atau operan adalah memberikan bola ke kawan dalam
permainan bola basket. 
Macam –  macam passing :
1.  Bounce Pass
Bounce artinya memantul. Maka bounce pass adalah memberikan bola ke
kawan dengan cara dipantulkan ke tanah. teorinya adalah memantulkan ke
tanah dengan titik pantul 2/3 jarak kita ke target kawan.
2.  Chest Pass
Chest artinya dada. Chest pass adalah memberikan bola ke kawan dengan
cara di passing tepat diarah depan dada. kelebihan chest pass adalah lebih
cepat, lebih kuat untuk mencapai kawan. cocok untuk team dengan tipe
quick passing.
quick passing.

3
About Press Blog People Papers Topics Academia Biology Academia Engineering
Academia Medicine Job Board  We're Hiring!  Help Center

Terms Privacy Copyright Academia ©2023

Anda mungkin juga menyukai