Anda di halaman 1dari 2

Contoh soal Essay!!

1. Sebutkan 3 macam kebutuhan pokok dalam kehidupan kita!


2. Apakah yang dimaksud dengan produksi, distribusi dan konsumsi!
3. Sebutkan 3 macam tujuan dan manfaat koperasi!
4. Sebutkan 3 macam koperasi berdasarkan keanggotaannya!
5. Apa arti bintang dan perisai, padi dan kapas serta warna merah dan putih pada
lambang koperasi?
6. Sebutkan 3 perbedaan antara pasar tradisional dan pasar modern?
7. Orang yang diutus raja untuk menyampaikan pesan khusus dan rahasia ke kerajaan
lain pada zaman dahulu disebut....
8. Badan atau lembaga perekonomian yang paling cocok dengan maksud pasal ... ayat ....
9. Badan atau lembaga perekonomian yang paling cocok dengan maksud pasal ... ayat ....
10. Pemakai suatu barang disebut …

1. Ketika peralatan semakin canggih, para ilmuwan bisa bumi dari atas dengan mudah.
2. Proyeksi yaitu
3. Gunung berapi adalah
4. Gunung tidak berapi merupakan gunung yang sudah
5. Semenanjung merupakan
6. Gunung terdiri dari tiga bagian yaitu
7. Hasil Pertanian ada dua macam yaitu
8. Bentuk usaha perikanan dibedakan menjadi dua yaitu
9. Patriotisme yang berlebihan ini pernah terjadi pada bangsa Jerman sewaktu dikuasai
Hittler dan bangsa Italia ketika dikuasai Mussolini. Akibat dari sikap ini adalah ...
10. Monumen Bahari didirikan oleh ...

Soal Uraian UAS IPS Semester 1


1. Mengapa bumi semakin panas?
2. Apa yang dimaksud dengan sumber daya alam?
3. Apa itu pasir kuarsa dan apa manfat dari pasir kuarsa?
4. Sebutkan beberapa contoh cara menghargai jasa para pahlawan bangsa!
5. Apa yang dimaksud dengan sikap kepahlawanan?
1. Jawaban: Makanan (pangan), pakaian (sandang), tempat tinggal (papan)
2. Jawaban: Produksi adalah kegiatan menghasilkan barang dan jasa, distibusi adalah
kegiatan memakai barang-barang hasil produksi, konsumsi adalah kegiatan
memakai barang-barang hasil produksi.
3. Jawaban: a). meningkatkan kesejahteraan anggota, b). menyediakan kebutuhan
anggota, c). mempermudah anggota koperasi untuk memperoleh modal usaha, d).
mengembangkan usaha para para anggota koperasi, e). menghindarkan anggota
koperasi dari praktek rentenir atau lintah darat
4. Jawaban: Koperasi pertanian, koperasi pensiunan, koperasi sekolah, koperasi unit
desa
5. Jawaban: a. bintang dan perisai artinya Pancasila sebagai landasan idiil, b. padi dan
kapas artinya kemakmuran yang hendak dicapai, c. warna merah dan putih artinya
sifat nasional koperasi
6. Jawaban: Pasar tradisional selain lebih murah juga bisa ditawar sedangkan pasar
modern selain mahal harga sudah tetap dan tidak bisa ditawar.
7. Jawaban: Kapal Layar
8. Jawaban: 33 ayat 1
9. Jawaban: Konsumen

Jawaban Soal Essay


1. Memotret
2. Memperkirakan jarak, arah, dan bentuk
3. Gunung yang masih aktif dan sewaktu waktu dapat meletus
4. Tidak aktif lagi
5. Tanjung yang luas
6. Puncak, lereng, dan kaki gunung
7. Hasil pertanian tanah basah dan hasil pertanian tanah kering
8. Perikanan laut dan perikanan darat
9. Terjadinya penjelajahan dan timbulnya perang dunia II
10. Angkatan laut Republik Indonesia

Jawaban Soal Uraian


1. Karena asap kendaraan bermotor, pembakaran, dan penggundulan hutan, dan
penggunaan listrik yang boros, semuanya menjadi peyebab pemanasan global
2. Sumber daya alam merupakan kekayaan alam di suatu tempat yang dapat digunakan
untuk memenuhi kebutuhan hidup
3. Pasir kuarsa adalah bahan galian yang terdiri atas kristal-kristal silika dan sebagai
bahan pembuat gelas kaca
4. Mengabadikan foto dan nama pahlawan pada mata uang, bandara, dan rumah sakit.
5. Sikap yang menunjukkan keberanian dan pengorbanan yang tinggi dalam berjuang
mencapai suatu hal.

Anda mungkin juga menyukai