Training Module Tide Gauge Valeport TideMaster

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 50

Valeport TideMaster

PETUNJUK PEMAKAIAN

PT HIDRONAV TEHNIKATAMA
VALEPORT TIDE MASTER
Konten
 Pengenalan
 Spesifikasi
 Isi Peralatan
 Penggunaan Data Logger
 Atur Waktu
 Atur Satuan
 Kalibrasi
 Penggunaan TideMaster Express
 Download Data
Pengenalan
 TideMaster merupakan alat pengukur pasang surut
portable.
 Dilengkapi dengan Data logger unit yang memiliki panel
display untuk pengaturan.
 Dilengkapi dengan kabel transduser sepanjang 20 meter
(standar).
 Konsumsi power rendah dan waktu sampling yang dapat
diatur untuk pengoperasian jangka panjang.
 Instrument ini juga dilengkapi dengan software windows
(TideMaster Express).
Spesifikasi • Data Logger
Housing : waterproof to IP67
(1m for 30 minutes)
Display : Optional 128x64 OLED keypad
 Transducer display for configuration and data
Tipe : Vented strain gauge, with display.
stainless steel mounting Int. Power: 4 "C" cells within separate sealed
bracket. compartment. Tool-less battery
Rentang : Standard 10dBar (approx 10m) change. over 1 year of sampling at a
Akurasi : ±0.1% Full Scale. 15 minutes cycle with 40 second
Dimensions : 18mm diameter x 80mm. bursts (pressure sensor system,
with Display and Bluetooth
disabled).
Ext. Power: 9-30 Volts DC
Memori :512 MB SD card memory allowing
for effectively unlimited storage.
Continuous Sampling at 1 Hz
Switching : Power switch on unit.
Resolusi : Data logged to 1mm resolution.
Comms : Integral Bluetooth for short range
telemetry and communications
RS232/RS485 for cabled comm.
Dimensi : Housing 47mm x 110mm x 197mm
Berat : .1kg (approx) including batteries.
Isi Peralatan
1. Data Logger
2. Mounting Bracket
3. 20m Signal Cable
w/ Transducer
4. 3m Data Lead Cable
5. TideMaster Express
Software
6. Calibration Certificate
7. Tool kit
8. Manual Book
9. Transit Case
Fungsi Data Logger

1. Save/ Logging Data


2. Set Time
3. Set Output Units
4. Setting Sampling Data
5. Calibration
6. Set Offset
Menu Utama
Posisi saat off Saat dihidupkan, LED akan menyala

Serial Number

Firm Ware Number


Main Screen

Date & Time


Nilai Kedalaman

Satuan
Kedalaman

Display Option,
Di dalamnya
Menu Option terdapat menu
pengaturan tampilan
Display Options

Summary Meteorology Sensor Graphic


Menu Options

TideMaster langsung melakukan


logging data begitu alat ini
dihidupkan.

Jadi untuk masuk menu, biasanya


akan ada peringatan.
Menu Options
Menu Options
1. Instrument : Berkaitan dengan Instrument
(Tampilan, Kalibrasi, Satuan, Sensor)

2. Sampling : Pengaturan sampling


pengambilan data

3. Logging : Pengaturan waktu dan hapus


memori

4. Output : Pengaturan data Format, Baud


Rate, Bluetooth, dan Telemetry

5. Reset : Melakukan reset ke settingan pabrik


Menu Options - Instrument
Menu Instrument
1. Display: Pengaturan tampilan. (Always On,
Off, Change)

2. Press Tdr : Kalibrasi, Penambahan offset,


dan Satuan dari pengukuran

3. Met. Input : Apabila kita memiliki sensor


Meteorology

4. Radar Gauge : Jika kita menggunakan


sensor radar

* Sebaiknya kita tidak memilih sensor yang


memang kita tidak gunakan, karena
terkadang akan membuat sistem error.
Menu Options - Sampling
Menu Sampling
1. Burst: Sampling data default bawaan dari
alat

B1 - 30s/1 min/8Hz
B2 - 40s/6 min/8Hz
B3 - 40s/10min/8Hz
B4 - 40s/15min/8Hz
B5 - 60s/30min/8Hz

2. Continuous : Pengambilan data secara


terus menerus (tiap detik)

3. Custom: Apabila kita menginginkan


pengambilan data dengan interval waktu di
luar dari pilihan yang disediakan pada menu
burst. (minimal interval tiap menit)
Menu Options - Logging
Menu Logging
1. Set Time/ Date: Pengaturan waktu

2. Clear Memory : Menghapus seluruh


memory yang tersimpan di data Logger

*Pada menu penghapusan memory, hanya ada


1x peringatan, jadi sebaiknya berhati – hati,
karena jika salah menekan tombol, data –
data yang seharusnya tidak dihapus, dapat
ikut terhapus.
Menu Options - Output
Menu Output
1. Data Format: Pengaturan format data.
TideMaster NMEA , Valeport 740, Tide 710,
Met 710, LED 710

2. RS232 Setup : Pengaturan Baud Rate.


9600, 19200, 38400, 57600, 115200

3. Bluetooth Setup: Penggunaan Bluetooth

4. Telemetry Setup: Pemberian nama (ID)


Stasiun
Menu Options - Reset

Menu Reset

Menu Reset ini biasanya digunakan untuk mengembalikan pengaturan seperti


saat pertama kali alat ini keluar dari pabrik.
Bekerja Dengan TideMaster
1. Atur Waktu
2. Atur Satuan
3. Kalibrasi Sensor
Pengaturan Waktu

Menu – Logging – Set Time/ Date


Bekerja Dengan TideMaster
1. Atur Waktu
2. Atur Satuan
3. Kalibrasi Sensor
Pengaturan Satuan

Menu – Instrument – Press Tdr – Enabled – Output Units – Dbar/ Meters/ Feet
Bekerja Dengan TideMaster
1. Atur Waktu
2. Atur Satuan
3. Kalibrasi Sensor
Kalibrasi Sensor
Ada 3 Jenis Kalibrasi yang dapat dilakukan :
1. Cal Check :
Kalibrasi bawaan pabrik.
2. User Cal :
Apabila kita ingin menambahkan offset.
3. Site Cal :
Kalibrasi untuk menyesuaikan sensor dengan
keadaan di lapangan.

*Untuk memudahkan kalibrasi, sebaiknya pilih contoniuous untuk sampling


mode
Kalibrasi Sensor – Check Cal

Menu – Instrument – Press Tdr – Enabled – Cal Check


Kalibrasi Sensor – User Cal

Menu – Instrument – Press Tdr – Enabled – Cal Check – Gain Factor/ Datum Offset
Kalibrasi Sensor – User Cal Cont.
User Calibration di pengaruhi oleh nilai dari Gain Factor dan Offset.

Apabila kita dapat mengetahui nilai dari Water Density dan nilai dari
local gravity value, maka kita dapat mengatur nilai dari Gain Factor.

Sementara Offset hanya bersifat penambahan nilai, mis : Yang terbaca di


data lapangan adalah 3m, dan kita tambahnkan 0.5m, maka setiap
pembacaan akan ditambahkan 0.5.
3m  3.5m
4m  4.5m dst
Kalibrasi Sensor – User Cal

Menu – Instrument – Press Tdr – Enabled – Cal Check – Gain Factor/ Datum Offset
Kalibrasi Sensor – Site Cont.
Tujuan dari Site Cal ini untuk
menentukan nilai Gain Factor
dan Offset yang didapat dari
Tekanan dan tinggi muka air
terukur pada 2 nilai kedalaman
yang berbeda.
Kalibrasi Sensor – Site Cal Cont.

Menu – Instrument – Press Tdr – Enabled – Cal Check – Gain Factor/ Datum Offset
Kalibrasi Sensor – Site Cal Cont.

Menu – Instrument – Press Tdr – Enabled – Cal Check – 1. Enter Low Value – 2.
Enter High Value – Calculate Cal
Kalibrasi
Enter Low Sensor – Site Enter
CalHighCont.
Value Value
Bekerja Dengan TideMaster
Express
1. Install USB Adaptor (Converter Serial to USB)
2. Install Software
3. Komunikasi Data Logger dengan Software
4. Download Data
5. Pengaturan menggunakan Software TideMaster
Express
Installing USB Adaptor (OS windows XP)
Installing USB Adaptor (OS windows XP)
Cont.
Installing USB Adaptor (OS windows XP)
Cont.
Bekerja Dengan TideMaster
Express
1. Install USB Adaptor (Converter Serial to USB)
2. Install Software TideMaster Express
3. Komunikasi Data Logger dengan Software
4. Download Data
5. Pengaturan menggunakan Software TideMaster
Express
Installing TideMaster Express
Bekerja Dengan TideMaster
Express
1. Install USB Adaptor (Converter Serial to USB)
2. Install Software TideMaster Express
3. Komunikasi Data Logger dengan Software
4. Download Data
5. Pengaturan menggunakan Software TideMaster
Express
TideMaster Express - Communicate
TideMaster Express - Communicate Cont.
Change Setup Option

1 2 3

4 6

5
Calibration
Sama seperti halnya pada Data Logger, kita dapat melakukan
kalibrasi dengan menggunakan Software TideMaster Express.

 Site Calibration

 User Calibration
Upload Screen
Run & Display
Syarat pemasangan alat ukur
pasang surut

1. Lokasi yang aman


2. Mudah untuk melihat palem ukur
3. Muka air cukup stabil (aman dari gelombang atau arus
kencang)
4. Selalu basah. Tidak pernah surut/ kering.
Installation Scheme
Tide House Scheme
Perawatan
 Bersihkan tranduser dari kotoran yang menempel.
 Tutup kepala tranduser dapat dibuka
 Bersihkan secara perlahan menggunakan air bersih
tanpa tekanan
 Jangan membersihkan membran menggunakan benda
keras
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai