Anda di halaman 1dari 1

Nama :Ande Weka Kusuma

NIM : 200710101277

Kelas : E

Subjek Hukum Pidana Internasional

1. Pembantaian oleh ISIS


Perang di Irak dan Suriah menyebabkan banyak sekali derita bagi warga minoritas di dua
negara tersebut. Amnesty International mengaku telah menemukan "bukti yang
mengerikan" tentang pembersihan etnis oleh kelompok ISIS di utara Irak.

2. Holocaust Nazi Jerman


Peristiwa ini terjadi pada Perang Dunia II atau sekitar tahun 1939 hingga 1945. Peristiwa
pembantaian oleh Nazi kepada bangsa Yahudi tersebut dilakukan secara sistematis atas
arahan dari Ketua Partai Nazi, yakni Adolf Hitler. Israel dan para sekutu menyebut
korban dari genosida ini menewaskan hingga 6 juta orang.

3. Perang Saudara Sudan


Pemerintah Sudan melakukan genosida terhadap warga sipili Darfuri sebanyak 300 ribu
orang. dan mengakibatkan sekitar 2 juta penduduk mengungsi lebih dari satu dekade
yang lalu. Selain krisis tersebut, pasukan yang dikomandoi oleh Presiden Sudan, Omar
al-Bashir pun melakukan serangan terhadap warga sipil di daerah Abyei yang menjadi
sengketa.

4. Perang Candu
Kaisar Qing dari Tiongkok mengizinkan orang Eropa untuk berdagang di pelabuhan
Kanton. Tetapi pada tahun 1839, Inggris, yang menjadi kelompok dagang dominan di
Asia, mencoba untuk mengubah aturan tersebut. Saat itu mereka sudah menemukan
komoditi yang pasti akan dibeli oleh orang Tionghoa, yaitu opium.

5. Genosida Khmer Merah Kamboja


Saat kelompok Khmer Merah mengambil alih pemerintahan Kamboja pada tahun 1975,
mereka mengadakan kampanye “pendidikan ulang” yang menargetkan para
pembangkang politik. Golongan tersebut meliputi dokter, guru, dan siswa yang dicurigai
mengenyam pendidikan.

Anda mungkin juga menyukai