Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM TAHUNAN

Nama Sekolah : SMP Widiatmika


Mata Pelajaran : IPA
Kelas : VII
Tahun Pelajaran : 2023/2024

Capaian Pembelajaran Fase D


Berbekal capaian pembelajaran yang telah diperoleh di fase sebelumnya, peserta didik mendeskripsikan bagaimana hukum-hukum alam terjadi pada skala mikro
hingga skala makro dan membentuk sistem yang saling bergantung satu sama lain. Pada fase ini, peserta didik mengimplementasikan pemahaman terhadap konsep-konsep
yang telah dipelajari untuk membuat keputusan serta menyelesaikan permasalahan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari.

ALOKASI
SMT TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI POKOK KET
WAKTU
I 7.1 Menyebutkan cabang-cabang ilmu sains 1. Ilmu sains 17 JP
disertai bidang yang dipelajari. 2. Laboratorium IPA
7.2 Mendeskripsikan perbedaan laboratorium IPA 3. Metode ilmiah untuk merancang percobaan
dan lainnya. 4. Pengukuran
7.3 Merancang percobaan dengan menggunakan 5. Pelaporan hasil percobaan
metode ilmiah.
7.4 Melakukan pengukuran dan membaca skala
dengan benar.
7.5 Mencatat data percobaan dan menyajikan
dalam bentuk grafik.
7.6 Menulis kesimpulan dari suatu percobaan.
7.7 Mendeskripsikan perbedaan keadaan partikel 1. Wujud zat dan model partikel
dalam zat padat, cair, dan gas sehingga memiliki sifat 2. Perubahan wujud zat
yang berbeda-beda. 3. Perubahan fisika dan kimia
7.8 Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi 4. Kerapatan zat
perubahan wujud dan sifat pada zat.
7.9 Mengidentifikasi perubahan zat sebagai perubahan 15 JP
fisika atau kimia.
7.10 Membandingkan kerapatan zat dalam
percobaan.
7.11 Memisahkan campuran homogen dan
heterogen.
7.12 Membedakan pengertian suhu dan kalor. 1. Suhu
7.13 Memahami konsep perpindahan kalor pada suatu 2. Kalor
benda. 3. Pemuaian 12 JP
7.14 Menjelaskan proses pemuaian pada sebuah besi.
7.15 Menjelaskan keuntungan dan kerugian pemuaian
dalam kehidupan.
7.16 Menjelaskan penyebab benda dapat bergerak. 1. Gerak benda
7.17 Menjelaskan perbedaan pengertian posisi, 2. Gaya dan pengaruhnya terhadap benda
jarak, dan 3. Hokum Newton tentang gerak 12 JP
perpindahan.
7.18 Menjelaskan bentuk-bentuk gaya yang ada di
sekitar.

TOTAL JAM PELAJARAN 56 JP

ALOKASI
SMT TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI POKOK KET
WAKTU

II 7.19 Membedakan makhluk hidup dan benda tak 1. 10 JP


hidup berdasarkan karakteristiknya.
7.20 Menggunakan kunci dikotomi untuk
mengklasifikasikan makhluk hidup.
7.21 Mengklasifikasikan setiap kingdom
berdasarkan kunci determinasi.
7.22 Membuat kunci dikotomi (determinasi)
untuk mengklasifikasikan organisme di
lingkungan sekitar.
7.23 Menjelaskan komponen penyusun suatu
ekosistem.
7.24 Mengilustrasikan interaksi komponen
penyusun ekosistem di lingkungan sekitar
dalam bentuk diagram.
7.25 Menganalisis perbedaan keanekaragaman 10 JP
hayati di Indonesia dengan di belahan dunia
lainnya.
7.26 Menguraikan pengaruh manusia terhadap
ekosistem.
7.27 Menuliskan data pentingnya konservasi
lingkungan dalam bentuk sebuah laporan.
7.28 Menyebutkan macam-macam benda langit. 1.
7.29 Mendeskripsikan perbedaan benda-benda
langit.
7.30 Mendeskripsikan perbedaan satelit alami dan
buatan.
7.31 Mendeskripsikan akibat dari pergerakan
10 JP
bumi dan benda langit terhadap fenomena
alam di bumi.
7.32 Mengumpulkan informasi untuk mendukung
pendapat kondisi benda langit yang paling
sesuai untuk kehidupan manusia.
7.33 Menjelaskan peranan matahari dalam
kehidupan.
TOTAL JAM PELAJARAN 54 JP
Kuta Selatan, 3 Juli 2023
Guru Mata Pelajaran IPA Guru Mata Pelajaran IPA

(I Kadek Agus Putrawan, S.Pd.) (Ni Putu Septariani Sunia Dewi, S.Pd., M.Pd.)

Mengetahui,
Kepala SMP Widiatmika

(I Wayan Gus Arnawa, S.Pd.)

Anda mungkin juga menyukai