Anda di halaman 1dari 2

Hasil Diskusi Kelompok:

1. Apa variabel bebas dan terikat pada percobaan ini?


a. Variabel bebas : Pengaruh cahaya matahari terhadap pertumbuhan dan
perkembangan tanaman.
b. Variabel terikat : Pertambahan panjang kecambah biji kacang, warna daun,
keadaan batang kecambah.
2. Apa hipotesis yang dapat dibuat dari percobaan ini?
Hipotesis yang dapat dibuat dari percobaan ini adalah Pengaruh tempat gelap dan terang pada
pertumbuhan biji kacang.
3. Grafik Percobaan Pengamatan Penanaman Kacang Tanah:

Tanaman Kacang Tanah


Percobaan A dan B ( Tempat Terang & Gelap)
Tinggi Tanaman A Tinggi Tanaman B
1
0.9
0.8
0.7
0.6
0.5
0.4
0.3
0.2
0.1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0
19-Jan- 20-Jan- 21-Jan- 22-Jan- 23-Jan- 24-Jan- 25-Jan- 26-Jan- 27-Jan- 28-Jan-
23 23 23 23 23 23 23 23 23 23
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Kesimpulan: Percobaan tanam Kacang Tanah ditempat Terang dan Gelap tidak tumbuh gagal
tumbuh
4. Apakah sama pertumbuhan di tempat gelap dan terang?
Pertumbuhan di tempat gelap berbeda dengan pertumbuhan di tempat terang.
5. Apakah sama pertumbuhan berbagai jenis tumbuhan?
Pertumbuhan berbagai jenis tumbuhan berbeda-beda.
6. Apa ciri-ciri makhluk hidup yang dapat kamu amati dari percobaan ini?
Ciri- ciri yang dapat diamati dari percobaan ini adalah Tumbuh dan berkembang.

Anda mungkin juga menyukai