Anda di halaman 1dari 4

NOTULA

SOSIALISASI PEDOMAN PENGAWASAN PENGGUNAAN PRODUK DALAM


NEGERI (P3DN)
TAHUN 2022
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Hari/Tanggal : Kamis, 21 April 2022


Tempat : Ruang Rapat IPP Lantai 3
Waktu : 08.30 s.d. selesai
Penyaji : BPKP Pusat
Peserta Rapat : Terlampir
Notulis : Dina Kusuma Kasih

Kegiatan Sosialisasi Pedoman Pengawasan Penggunaan Produk Dalam Negeri


(P3DN) Tahun 2022 telah dilaksanakan dengan hasil sebagai berikut:

A. Pembahasan
 Peraturan
- Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 Tentang Perindustrian
- Peraturan Pemerintahh Nomor 29 Tahun 2018 Tentang Pemberdayaan
Industri
- Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 Tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah
- Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Perubahan atas
Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 Tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah
- Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 02 Tahun 2014 Tentang Pedoman
Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri Dalam Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah

 Lingkup Pengaturan Peningkatan P3DN

Lingkup pengaturan dalam Pedoman Peningkatan Produk Dalam Negeri Dalam


Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah meliputi:

a. Produk Dalam Negeri;


b. Pemanfaatan Jasa Perusahaan Jasa Dalam Negeri;

Halaman 1 dari 4
c. Tingkat Komponan Dalam Negeri dan Bobot Manfaat Perusahaan;
d. Daftar Inventarisasi Barang/Jasa Produksi Dalam Negeri;
e. Verifikasi TKDN;
f. Tim Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri;;
g. Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan;
h. Penghargaan Atas Penggunaan Produk Dalam Negeri; dan
i. Sanksi

 Penggunaan produk dalam negeri dalam pengadaan barang/jasa pemerintah


berlaku bagi:
1. Pengadaan barang/jasa di lingkungan K/L/D/I yang pembiayaannya baik
sebagian atau seluruhnya bersumber dari APBN/APBD
2. Pengadaan barang/jasa untuk investasi di lingkungan Bank Indonesia,
Lembaga Penjamin Simpanan, Otoritas Jasa Keuangan, Perguruan Tinggi
Negeri Badan Hukum, dan BUMN/BUMD yang pembiayaannya sebagian
atau seluruhnya dibebankan pada APBN/APBD
3. Pengadaan barang/jasa yang sebagian atau seluruh dananya bersumber
dari pinjaman/hibah dalam negeri yang diterima oleh Pemerintah dan/atau
Pemerintah Daerah
4. Pengadaan barang/jasa yang dananya baik sebagian atau seluruhnya
berasal dari Pinjaman/Hibah Luar Negeri (PHLN).

 Tahapan P3DN

No Tahapan Rincian

Tahap 1. Penyusunan rencana umum pengadaan


Pencantuman

2. Penyusunan spesifikasi teknis atau kerangka


acuan

3. Penyusunan Harga Perkiraan Sendiri (HPS)

1 Tahap Penyusunan spesifikasi teknis atau kerangka


Penyusunan acuan wajib mengacu pada kemampuan
Spesifikasi Teknis industru dalam negeri.

2 Tahap Penyusunan HPS wajib mengacu pada

Halaman 2 dari 4
No Tahapan Rincian

Penyusunan HPS kewajaran harga produk dalam negeri.

3 Tahap Dalam penyusunan dokumen pengadaan,


Penyusunan ULP/Pejabat pengadaan wajib mencantumkan
dokumen persyaratan produk dalam negeri yang wajib
pengadaan digunakan

4 Tahap Evaluasi Pelaksanaan evaluasi teknis oleh ULP/Pejabat


Teknis pengadaan wajib memperhitungkan
kemampuan industri dalam negeri.

5 Tahap Monitoring Monitoring dan evaluasi penggunaan produk


dan Evaluasi dalam negeri dilakukan oleh aparat pengawas
internal dan eksternal dengan memperhatikan
konsistensi dan komitmen TKDN dari penyedia
barang/jasa pada saat mengikuti lelang sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan.

B. Diskusi
 Kapsari (BPKP Jateng)

Tanya: Bagaimana pengumpulan dan analisis datanya? Kuali atau kuanti atau
mixed?

Pak Robudi Musa

Jawab:

Pengumpulan data kebijakan kualitatif, kalo temuan kuantitatif.

 Lefendri (PW23)
Tanya: Bagaimana pola koordinasi dan komunikasinya data terkair P3DN,
tentu perlu komunikasi antara satker dan perwakilan, bagaimana komunikasi
dan koordinasi dengan kementerian dalam negeri? Lalu perihal anggarannya
bagaimana?

Pak Robudi Musa


Jawab:
Halaman 3 dari 4
Monitoring sedang disiapkan, dalam waktu dekat akan launching, dalam
bentuk aplikasi. Biaya APIP sudah dipikirkan dan surat kementerian dalam
negeri sudah disiapkan.

Demikian notula Sosialisasi Pedoman Pengawasan Penggunaan Produk


Dalam Negeri (P3DN) Tahun 2022 disampaikan untuk melengkapi berkas
pertanggungjawaban PPM.

Korwas IPP Notulis


Bidang Polhukam dan PMK

Ulu Dina Kusuma Kasih


NIP 19680323 199303 2 002 NIP 20000703 202202 2 002

Halaman 4 dari 4

Anda mungkin juga menyukai