Anda di halaman 1dari 3

MONITORING OBAT EMERGENSI DI UNIT KERJA

No.Dokumen : 459/SOP/412.202.29/2023
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
SOP
Halaman : 1/2

dr. CAHYANU
Puskesmas Ngasem MARDIKA
Puskesmas Ngasem

Monitoring penyediaan obat atau BMHP emergensi adalah


melakukan Pemantauan terhadap ketersediaan
1. PENGERTIAN obat emergensi dengan
memperhatikan item, jumlah, kadaluarsa dan kondisi obat
tersebut.
2. TUJUAN Sebagai acuan pemantauan ketersedian obat emergensi
Surat Keputusan Kepala Puskesmas
Ngasem No.
3. KEBIJAKAN
21/2021 tentang Penyediaan Obat Emergensi Di Unit
Layanan
1. Peraturan Menteri Kesehatan RI No 26 Tahun 2020
tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Kesehatan No.
76 tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian

4. REFERENSI di Puskesmas
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
Hk.01.07/Menkes/4799/2021 Tentang Daftar Obat
Keadaan Darurat Medis
3. ALAT DAN
BAHAN
1. Petugas farmasi memeriksa kondisi fisik dan tanggal
kadaluwarsa obat- obat emergensi di masing-masing unit
pelayanan setiap bulan
2. Petugas farmasi mengganti obat emergensi dengan obat
yang baru jika kondisi fisik obat mengalami perubahan
seperti adanya perubahan warna atau adanya
pengendapan
4. PROSEDUR / 3. Petugas farmasi memberi label pada obat emergensi
LANGKAH -
yang tanggal kadaluwarsanya kurang dari 6 bulan
LANGKAH
4. Petugas farmasi mengganti obat emergensi yang telah
kadaluwarsa dengan obat yang baru
5. Petugas farmasi mengganti obat emergensi dengan yang
baru segera, setelah petugas unit pelayanan melaporkan
pemakaian obat jika terdapat kasus emergensi
6. Petugas farmasi memeriksa kartu stok obat dan buku
monitoring
7. DIAGRAM ALIR
(JIKA
DIBUTUHKAN)
1. Pengeluaran obat diisi di kartu stok
8. HAL – HAL
2. Tanggal kadaluwarsa dan no batch diisi di kartu stok
YANG PERLU
3. Melaporkan segera kepada petugas farmasi jika terdapat
DIPERHATIKAN
obat yang kadaluarsa
4. UNIT TERKAIT 1.Ruang Kesehatan Ibu dan KB
2.Ruang Kesehatan Anak dan Imunisasi
3.Ruang Laboratorium
4.Ruang Tindakan dan Gawat Darurat
10.DOKUMEN Form Monitoring obat emergensi
TERKAIT
’11. REKAMAN
HISTORI
PERUBAHAN Yang Tanggal mulai
No Isi Perubahan
dirubah diberlakukan

DAFTAR TILIK
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
1 Petugas farmasi memeriksa kondisi fisik dan tanggal kadaluwarsa obat-
obat emergensi di masing-masing unit pelayanan setiap bulan

2 Petugas farmasi mengganti obat emergensi dengan obat yang baru jika
kondisi fisik obat mengalami perubahan seperti adanya perubahan warna
atau adanya pengendapan

3 Petugas farmasi memberi label pada obat emergensi yang tanggal


kadaluwarsanya kurang dari 6 bulan

4 Petugas farmasi mengganti obat emergensi yang telah


kadaluwarsa dengan obat yang baru

5 Petugas farmasi mengganti obat emergensi dengan yang baru segera,


setelah petugas unit pelayanan melaporkan pemakaian obat jika terdapat
kasus emergensi

6. Petugas farmasi memeriksa kartu stok obat dan buku monitoring

Keterangan Skoring :

Compliance rate (CR) = ∑ Ya x 100 %


∑ Ya + tidak

Compliance rate (CR) = x 100 %

Sumber ( Standar Penyusunan Dokumen Akreditasi, 2015)

……………………………..,……
Auditor Auditee

(……………………………) (…………………………….)

Anda mungkin juga menyukai