Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROPINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPT SMA NEGERI 12 TANGERANG
JL. H.O.S. Cokroaminoto Gg. Barokah I Kel. Larangan Utara Kec. Larangan Kota Tangerang
Telp. 021-73458340 Fax. 021-73450827 E-mail: doebesta@gmail.com, Website: www.sman12tangerangkota.sch.id
NSS / NPSN : 301286107064 / 20606850

Nomor : 422 / 412 – SMAN 12 / 2023


Hal : Pembuatan Program Kerja Guru

Yth . Bapak / Ibu Guru SMAN 12 Tangerang

di-
Tempat

Dengan hormat ,
Memasuki Tahun Ajaran 2023/2024 dan persiapan Supervisi Guru, di mohon Bapak / Ibu untuk

membuat Program Kerja Guru. Adapun Program tersebut sudah diserahkan paling lambat 15

September 2023 ditandatangani oleh Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah .

Demikianlah surat pemberitahuan ini disampaikan , atas segala perhatiannya kami ucapkan

banyak terima kasih .

Tangerang , 13 Agustus 2023


INSTRUMEN TELAAH ADMINISTRASI PEMBELAJARAN
KURIKULUM MERDEKA
Nama Sekolah : SMAN 12 Tangerang
Nama Guru : ..........................................
Pangkat/Golongan : ..........................................
Mata Pelajaran : ..........................................
Jumlah Jam Tatap Muka : ..........................................
Semester/Kelas : ..........................................

Penilaian
Ada tetapi
NO KOMPONEN ADMINISTRASI PEMBELAJARAN Tidak Ada dan Keterangan
tidak
ada Sesuai
Sesuai
1 Kalender Pendidikan
2 Program Tahunan
3 Alur Tujuan Pembelajaran
4 Modul Ajar / RPP
5 Bahan Ajar/Buku Guru dan Buku Siswa
6 Jadwal Pelajaran
7 Program Penilaian
8 Daftar Nilai / Hasil Asesmen
9 Agenda Harian
10 Absensi Peserta Didik
11 Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran ( KKTP )
Jumlah
Skor Total
Ketercapaian

Kepala Sekolah

Hj Nunung Nurjanah , M.Pd


NIP. 196901262005012004
INSTRUMEN TELAAH ADMINISTRASI PEMBELAJARAN
KURIKULUM 2013
Nama Sekolah : SMAN 12 Tangerang
Nama Guru : ..........................................
Pangkat/Golongan Mata Pelajaran
Jumlah Jam Tatap Muka
Semester / Kelas

Penilaian
Ada tetapi
NO KOMPONEN ADMINISTRASI PEMBELAJARAN Tidak Ada dan Keterangan
tidak
ada Sesuai
Sesuai
1 Kalender Pendidikan
2 Program Tahunan / Minggu Efektif
3 RPP
4 Silabus
5 SK / KD
6 KKM
7 Program Remedial/ Pengayaan
8 Daftar Nilai
9 Analisis Hasil Penilaian
10 Daftar Siswa
11 Agenda Guru
Jumlah
Skor Total
Ketercapaian

Anda mungkin juga menyukai