Anda di halaman 1dari 9

I Go There Every Day

INFORMASI UMUM

Nama Ghisma Ovilia, S.Pd Jenjang/ 7


Kelas
Asal sekolah SMP Negeri 1 Miri Mapel Bahasa Inggris
Alokasi 2 JP (70 menit) 32 Siswa
Jumlah
waktu siswa
Profil Model Tatap muka
✔ Beriman, bertakwa kepada
pelajar Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia Pembelajaran Luring
pancasila
✔ Berkebhinekaan Global
yang
berkaitan ✔ Bergotong-royong

✔ Bernalar Kritis

Fase D Domain Menyimak – Berbicara


mapel
Membaca – Memirsa
Menulis –
Mempresentasik
an

Tujuan
1. Mengidentifikasi kalimat berstruktur simple present tense
Pembelajara
n 2. Menerapkan penggunaan simple present tense dalam kalimat
3. Menceritakan kegiatan sehari-haridengan simple present tense
4. Menggunakan adverb of frequency dalam kalimat
5. Menyusun paragraph pendek menggunakan simple present tense
Kata kunci Menjelaskan konteks, gagasan utama, informasi terperinci, lisan, tulisan,
multimoda.
Deskripsi
● Fokus kegiatan pembelajaran secara umum adalah tentang menjelaskan
umum
kegiatan konteks, gagasan
utama, dan informasi terperinci dari suatu teks tentang budaya di dunia

melalui serangkaian kegiatan seperti menyimak, berbicara, membaca, dan

memirsa.

Materi ajar, 1. Materi ajar:


alat, dan
bahan
 observing the context.

 Identifing the text.

 Ask and answer questions to exchange detailed information.

2. Alat:

 Lembar kerja

3. Bahan:

 Lembar kerja

 Buku interaktif siswa

Assesmen 1. Cara penilaian

● Rubrik assesmen Individu (lampiran)

2. Jenis Assesmen

● Tertulis (tes objektif)

● Performa (presentasi)

Sintaks
Kegiatan Model Deskripsi Kegiatan Alokasi
Discovery Waktu
Learning
Pendahulua 5 menit
✔ Cek kehadiran siswa, apakah semua (yang
n
sudah terdaftar untuk luring di pos belajar)
sudah mengambil bahan pembelajaran.
✔ Setiap siswa membaca kesepakatan belajar dan
instruksi belajar yang diterimanya.
✔ Siswa menyiapkan kamus untuk pembelajaran
Kegiatan Tahap 1 Merumuskan pertanyaan, masalah, atau topik yang 10
Inti menit
Merumuskan akan diselidiki.
pertanyaan
✔ Siswa mengamati contoh teks atau
pernyatan pendek sederhana terkait simple
present tense yang diberikan oleh guru.
✔ Siswa dan guru mengadakan tanya-jawab
mengenai pengertian, pola dan struktur
simple present tense
✔ Guru memberikan penjabaran pengertian,
pola dan struktur kalimat simple present
tense
Tahap 2 Merencanakan prosedur atau langkah-langkah 5 menit
Merencanakan pengumpulan dan analisis data.
✔ Peserta didik diharapkan untuk menyelesaikan
masalah berdasarkan LKPD yang diberikan.
Tahap 3 Kegiatan mengumpulkan informasi, fakta, maupun
Mengumpulkan data dimana siswa mengerjakan LKPD untuk :
dan ✔ Peserta didik menentukan struktur kalimat
Menganalisis dari simple present tense 10
data
menit
✔ Penggunaan verb yang sesuai dengan
konteks dengan benar. 5 menit
✔ Penggunaan auxilary to be dalam simple
present tense dengan benar.
10
✔ Disajikan sebuah teks, peserta didik menit
diharapkan dapat menyusun kalimat dalam
bentuk simple present tense yg diberikan.
10
✔ Peserta didik melengkapi suatu dialog dengan menit
ungkapan-uangkapan memberi dan meminta
informasi terkait kejadian dalam bentuk
simple
present tense.
Tahap 4 Peserta didik menentukan penyelesaian masalah 5 menit
Menarik yang paling tepat dari berbagai alternatif pemecahan
simpulan masalah yang peserta didik temukan dan membuat
kesimpulan berdasarkan LKPD yang telah
dikerjakan
Tahap 5 Untuk menguji pemahaman siswa, guru 20
Aplikasi dan memberikan tugas melengkapi kalimat simple menit
Tindak lanjut present tense

Refleksi

Refleksi Guru • Apakah


kegiatan
pembelajara
n berjalan
sesuai
rencana?

• Apakah
siswa dapat
mengikuti
proses
pembelajara
n dengan
baik?
• Apakah
siswa
senang dan
antusias
mengikuti
kegiatan
pembelajara
n?
• Kesulitan
apa yang
dialami
ketika
melaksanak
an kegiatan
pembelajara
n ini?
• Apa langkah
yang perlu
dilakukan
untuk
memperbaik
i proses
pembelajara
n?
Refleks • Bagian
i Siswa mana yang
menurutmu
paling sulit
dari
pelajaran
ini?
• Apa yang
akan kamu
lakukan
untuk
memperbaik
i hasil
belajarmu?
• Jika
kamu
diminta
untuk
membe
rikan
bintang
1 – 5,
berapa
bintang
akan
kamu
berikan
pada
usaha
yang
kamu
lakuka
n?

Januari 2023
Mengetahui,
Kepala SMP Negeri 1 Tangen Guru Mata Pelajaran
Lampiran 1:

1. RUMUS KALIMAT POSITIF NOMINAL SIMPLE PRESENT TENSE

CONTOH KALIMAT NOMINAL POSITIF


I am headache. (Saya sakit kepala.)
She is beautiful and smart. (Dia cantik dan pintar.)
He is popular man in the class. (Dia adalah pria yang populer di kelas.)
It is calender. (Ini adalah kalender.)
We are present today. (Kami hadir hari ini.)
You are good boy in my family. (Kamu adalah anak baik di keluargaku.)
They are always happy. (Mereka selalu bahagia.)

2. RUMUS KALIMAT NEGATIVE NOMINAL SIMPLE PRESENT TENSE

CONTOH KALIMAT NOMINAL NEGATIF


I am not headache. (Saya tidak sakit kepala.)
She is not beautiful and smart. (Dia tidak cantik dan pintar.)
He is not popular man in the class. (Dia bukan pria yang populer di kelas.)
It is not calender. (Ini bukan kalender.)
We are not present today. (Kami tidak hadir hari ini.)
You are not good boy in my family. (Kamu bukan anak baik di keluargaku.)
They are not always happy. (Mereka tidak selalu bahagia.)
3. RUMUS KALIMAT INTROGATIVE NOMINAL SIMPLE PRESENT TENSE

Contoh :

Am I headache? (Apakah saya sakit kepala?)


Is she beautiful and smart? (Apakah dia cantik dan pintar?)
Is he popular man in the class? (Apakah dia pria yang populer di kelas?)
Is it calender? (Apakah ini kalender?)
Are we present today? (Apakah kami hadir hari ini?)
Are you good boy in my family? (Apakah kamu anak baik di keluargaku?)
Are they always happy? (Apakah mereka selalu bahagia?)

Lampiran 2 Soal:

1. He …. my new friend at school.

2. They …. know if the floor is slippery.

3. My family and I …. went on vacation to Europe.

4. This house …. a beautiful and neat house.

5. They …. successful people in the arts.

6. My mother …. an English teacher.

7. I …. went to the library this afternoon.

8. The car …. the fastest car in the world.

9. My uncle and I …. went fishing today.

10. We …. football fans.

11. . …. that your book?

12. …. this your food?


13. He …. very nice and handsome.

14. They are diligent and intelligent students.

15. He …. My favorite actor.

Arrange this words into good sentence:


1. New / he / the / headmaster / is.
2. Food / am / spicy / like / not / I
3. With / am / Bandung / I / in / my family.
4. Is / My friend / late / always / for school.
5. Diligent / we / and / smart / students / are.

Anda mungkin juga menyukai