Anda di halaman 1dari 1

Ahmad rafli oktavianto

221011402693

VEKTOR
Besaran Vektor adalah besaran yang memiliki nilai dan arah, contoh
besaran vektor adalah perpindahan, kecepatan, gaya, torsi, medan listrik dan sebagainya.
# Notasi vektor :
R = xi + yj
# Besar atau nilai suatu besaran vektor vektor
|r| = √ x² + y²
Atau
r² = x² + y²
x = vektor posisi pada sumbu x
y = vektor posisi pada sumbu y
I = vektor satuan untuk sumbu x
J = vektor satuan untuk sumbu y

Aturan penulisan notasi vektor:


Besaran vektor diketik dengan huruf tebal untuk membedakan dengan besaran skalar

Contoh soal: tentang notasi vektor dan nilai atau besar vektor
Sebuah partikel berada pada posisi koordinat awal (4 , 5) dan bergerak sampai koordinat akhir (7 , 9).
Tentukan:
a. Tulis dalam notasi vektor
b. Hitung besar perpindahan

Penyelesaian / pembahasan:
a. Notasi vektor:
Posisi awal ro = 4i + 5j
Posisi akhir r₁ = 7i + 9j

b. Perpindahan adalah selisih posisi akhir dan awal

Δr = (7 – 4)I + (9 – 5)j = 3i + 4j

Besar Perpindahan:
|Δr| = 3i + 4j
Δr² = 3² + 4²
Δr² = 9 + 16 = 25
|Δr| = √25
Δr = 5 satuan

Anda mungkin juga menyukai