Anda di halaman 1dari 3

STATISTIK

Multinominal

1. Dua buah dadu dilempar enam kali, berapa peluang muncul bilangan yang hasil
penjumlahannya adalah 7 atau 11 sebanyak dua kali, bilangan yang sama muncul sekali
dan hasil yang lainnya muncul tiga kali?

Jawab

Banyaknya titik sampel pada pelemparan dua buah dadu adalah 36 titik sampel.

1. Kejadian Eı, muncul bilangan yang hasil penjumlahannya adalah 7 atau 11 sebanyak dua
6 2 2
kali. Peluangnya adalah + =
36 36 9
6
2. Kejadian E₂, muncul bilangan yang sama sebanyak dua sekali. Peluangnya adalah =
36
1
6
3. Kejadian E3, muncul hasil lainnya sebanyak dua sekali. Peluangnya adalah
2 1 11
1- − =
9 6 18
Diketahui juga n=6 dimana x1=2, x2=1, dan x3=3, maka persoalan tersebut dapat
diselesaikan dengan menggunakan rumus Distribusi Multinomial.

( )( )( )
2 1 3
6! 2 1 11
f(x;n,p) =
2! 1 !3 9 6 18

= 0,1127

2. Seorang pemain bridge sedang memegang 12 kartu bridge yaitu 5 kartu spade, 4
kartu heart dan 3 kartu diamond. Jika 6 kartu diambil dari tangan pemain bridge tersebut
secara acak, berapakah peluang terambilnya 3 kartu spade, 2 kartu heart dan 1
kartu diamond?

Jawab
5 3
Diketahui n=6, x1= 3, x2=2 ,x3= 1 dan Pı = P₃ = Penyelesaian dengan
12 12
menggunakan rumus Distribusi Multinomial adalah

( )( )( )
3 2 1
6! 5 4 3
f(x;n,p) =
3! 2! 1 ! 12 12 12

= 0,1206

Binomial
1. Dalam suatu pertandingan, peluang Ronaldo dapat mencetak gol adalah 5/6, jika ronaldo
diberi kesempatan menendang sebanyak 5 kali. Tentukan besar peluang Ronaldo
mencetak 4 kali gol!

Jawab

5
Diketahui p = dan n = 5 maka P (X) = 4 adalah
6

P (X = x) = ( nx ) p ˟ ( 1−p ) ʺ ⁻˟
P (X) = 4) = ( ) ( ) (1− )
4 5 −4
5 5 5
4 6 6
= 0,40

2. Misalkan sebuah mata uang memiliki dua sisi yaitu Muka (M) dan Belakang (B) yang
akan diundi sebanyak 6 kali. Berapakah peluang pada undian akan muncul:
a. Ada dua sisi M
b. Ada lebih dari dua sisi M

Jawab

a. Ada dua sisi M

Diketahui peluang muncul M untuk satu kali pelemparan adalah ½ (p=12) dan banyaknya
pelemparan adalah 6 kali.(n=6). Peluang muncul dua sisi M adalah

P(X = 2) = ( nx ) p ˟ ( 1−p ) ʺ ⁻˟
2
= ( )( )
6 1 ¿
2 2
) ⁶⁻²
6! 1 1
= .
2! ( 6−2 ) ! 2² 2⁴
15
=
64

b. Ada lebih dari dua sisi M

Peluang muncul besar dari dua sisi M adalah

P(X > 2) = P(X = 3) + P(X = 4)


20 15 6 1
= + + +
64 64 64 64

21
=
32

Anda mungkin juga menyukai