Anda di halaman 1dari 11

REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU

Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

UNIT/BAGIAN AUDI NO
ANALISA/URAIAN KETIDAK STAT. TINDAKAN TGL STATUS
NO & JUDUL TOR LKA PJ
SESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN PENYELESAIAN VERIFIKASI
PROSES

01 Poli Umum 01 Tidak adanya ruang khusus untuk poli Poli Umum - Menyediakan Ruangan khusus Januari 2018 PJ Poli Close
umum , pelayanan poli umum masih poli umum. Umum
bersatu dengan UGD.

02 Bed Pemeriksaan Pasien Tidak aman Poli Umum -Mengganti bed pemeriksaan yang Januari 2018 PJ Poli Close
karena sudah mengalami kerusakan. rusak dengan bed baru. Umum
03 Didapati status yang belum di Poli Umum - Konfirmasi dengan petugas yang Januari 2018 PJ Poli Close
tandatangani setelah mengisi Tanda tangan pra dan Umum
pelayanan ,belum di paraf oleh pasca pelayanan
petugas Poli umum(medis / - Mengisi nama petugas yang
Paramedis). mengerjakan tindakan pra dan
pasca pelayanan

04 Terdapat barang-barang yang tidak di Poli Umum - Menyediakan Gudang Januari 2018 Poli Close
pakai dan bertumpuk tumpuk. penyimpanan baru. Umum
- Memindahkan barang yang tidak
di pakai ke gudang .
05 Belum ada Tempat untuk loket Rawat Poli Umum - Membuat ruang tunggu pasien Januari 2018 Poli Close
jalan dan Ruang tunggu sehingga poli Umum
sebagian pasien atau keluarga harus - Membuat ruang baru loket
pendaftaran
berdiri saat mendaftar
REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU
Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

UNIT/BAGIAN TGL
AUDI NO STAT. TINDAKAN STATUS
NO & JUDUL ANALISA/URAIAN KETIDAK SESUAIAN PENYELESAI PJ
TOR LKA TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN VERIFIKASI
PROSES AN

02 Apotik 01 Belum ada buku permintaan terapi obat rawat Apotik Membuat buku permintaan terapi Maret 2018 PJ Close
inap dan resep obat rawat inap APOTIK

02 Belum ada ruang khusus apotik dan apotik Apotik Membuat ruangan khusus buat Januari 2018 PJ Close
masih menyatu dengan gudang obat apotik dan loket apotik APOTIK

03 Penggunaan Format kertas resep belum Apotik Membuat kertas resep dengan Maret 2018
standar format yang baku.

04 Di dapati pendataan pengendalian Apotik Merapikan pendataan Januari 2018 PJ Close


pemasukan dan pengeluaran obat kurang rapi pengeluaran dan APOTIK

05 Di dapati kondisi ruangan, penyimpanan obat Apotik Merapikan ruangan, penyimpanan Maret 2018 PJ Close
dan bahan, penataan dokumen belum rapi obat dan bahan, penataan APOTIK
dokumen
O6 Belum ada laporan permintaan regular obat Apotik Koordinasi dengan petugas Obat Maret 2018 PJ Pojok Close
di dinas kesehatan inhil Gizi
REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU
Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

UNIT/BAGIAN TGL
AUDI NO STAT. TINDAKAN STATUS
NO & JUDUL ANALISA/URAIAN KETIDAK SESUAIAN PENYELESAI PJ
TOR LKA TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN VERIFIKASI
PROSES AN

Lanjutan Apotik O6 Belum ada laporan permintaan regular obat Apotik Koordinasi dengan petugas Obat Maret 2018 PJ Pojok Close
di dinas kesehatan inhil Gizi

03 Laboratorium 01 Tidak adanya petugas analis di Labioratorium Laborator Menambah petugas Analis Di Februari PJ Close
ium apotik. 2018 Laborat
orium
02 Didapati / masih ada bahan lain selain reagen Laborator Melakukan koordinasi dengan PJ Maret 2018 PJ Close
di dalam kulkas ium imunisasi dan PJ gudang obat Laborat
untuk memindahkan bahan orium
titipannya

03 Tidak dapat di lakukan Pemeriksaan BTA Laborator Melaksanakan Pemeriksaan BTA Maret 2018 PJ Close
pasien TB Paru . ium Oleh petugas Analis Laborat
orium
REKAP HASIL AUDIT INTERNAL PUSKESMAS KOTABARU
Pelaksanaan Audit Internal tanggal 09 Januari s/d 20 Februari 2015

TGL
UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / STAT. TINDAKAN STATUS
NO PENYELESAI PJ
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN VERIFIKASI
AN

04 Loket Rawat Jalan 01 Didapati format Status Rapi dan standar. Loket Membuat format status yang Januari 2018 Close
PJ Loket
(Hanya menggunakan Map yang berbeda- Rawat baru dan sesuai standar.
RJ
beda ukurannya). Jalan
02 Didapati tidak ada kotak saran di loket Loket Membuat kotak saran . Januari 2018 Close
PJ Loket
Rawat
RJ
Jalan
03 Belum ada media informasi dan sistem Loket Membuat Sistem antrian dan Januari 2018 Close
PJ Loket
antrian yang baik. Rawat media informasi berupa pengeras
RJ
Jalan suara di loket.
04 Buku bantu sasaran mutu tidak diisi (di Loket Mengisi / membuat kolom Januari 2018 Close
PJ Loket
satukan dengan register rawat jalan) Rawat sasaran mutu di register rawat
RJ
Jalan jaln
05 Penataan arsip dalam rak arsip kurang rapi Loket Merapikan penataan arsip dalam Januari 2018 Close
Dan ruangnya terpisah jauh sehingga waktu Rawat rak dan menata ruang baru arsip PJ Loket
pelayanan pendaftaran > 5 menit Jalan yang letaknya tidak begitu jauh RJ
dari tempat pendaftaran.
06 Tidak tersedianya Ruang Loket , pendaftaran Loket Membuat Ruang loket yang baru Januari 2018 Close
PJ Loket
hanya menggunakan meja tunggu. Rawat dan menata ulang Ruang
RJ
Jalan Pendaftaran.
07 Ditemukan data pasien yang hilang/lupa Loket - Setiap data pasien diberi Januari 2018 Close
kartu tidak mudah telusur Rawat identitas PJ Loket
Jalan - Menempatkan dokumen sesuai RJ
klasifikasi
REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU
Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

TGL
UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / STAT. TINDAKAN STATUS
NO PENYELESAI PJ
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN VERIFIKASI
AN

05 Loket Rawat Inap 01 Belum ada SOP Loket Membuat SOP Februari Close
Rawat 2018 PJ Loket
Inap RI

02 Belum ada Tempat untuk loket rawat inap Loket - Membuat Loket rawat inap Februari Close
Rawat 2018 PJ Loket
Inap RI

03 Belum ada Status Pasien berdasarkan Loket Membuat dan memberlakukan Januari 2018 PJ Loket Close
standar yang baku. Rawat status baru. RI
Inap
04 Didapati ruangan kurang bersih dan kurang Loket Merapikan ruangan sebelum dan Februari Close
rapi Rawat sesudah pelayanan 2018 PJ Loket
Inap RI

05 Penataan arsip dalam rak arsip kurang rapi Loket Merapikan penataan arsip dalam Februari Close
Rawat rak 2018 PJ Loket
Inap RI

REKAP HASIL AUDIT INTERNAL PUSKESMAS KOTABARU

STAT.
UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / TINDAKAN TGL STATUS
NO TEMUA PJ
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN PENYELESAIAN VERIFIKASI
N

06 Gudang Obat 01 Gudang Obat tidak tersedia.Dan obat Gudang Membuat Gudang obat dan Januari 2018 PJ UGD Close
bertumpuk tumpuk tidak tertata. Obat menata ulang penyimpanan obat
serta membuat check list daftar
obat.

O7 UGD 01 Belum adanya Ruangan khusus unit gawat UGD Membuat ruang khusus UGD Januari 2018 PJ UGD Close
darurat, Penanganan pasien di lakukan dan memindahkan pelayanan
bergabung dengan poli umum. ke UGD.

02 SOP sudah ada tetapi belum di tanda tangani UGD Koordinasi dengan manajemen Januari 2018 PJ UGD Close
oleh manajemen (minta tanda tangan SOP)

03 Didapati pelayanan pasien rawat jalan. tidak UGD Mencatat hasil pelayanan Januari 2018 PJ UGD Close
tercatat dalam buku register dalam buku register

04 Didapati penulisan alamat pasien di buku UGD Melengkapi penulisan alamat Januari 2018 PJ UGD Close
register kurang lengkap pasien di buku register

05 Buku catatan obat kurang rapi UGD Merapikan buku catatan obat Januari 2018 PJ UGD Close

06 Regulator oksigen rusak dan penggunaan UGD Memperbaiki regulator oksigen Januari 2018 PJ UGD Close
oksigen portable kurang intensif. dan mengoptimalkan
penggunaan oksigen portable.

REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU


Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / STAT. TINDAKAN TGL STAT.
NO PJ
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN PENYELESAIAN VERIFIKASI

O8 Poli KIA/KB 01 Belum Ada Ruangan KIA yang Poli Membuat Ruangan KIA dan tempat Januari 2018 PJ Poli Close
memadai,Sehingga Pelayanan KIA di Ruang KIA/KB pemeriksaan KIA. KIA/KB
Kepala .
02 Tidak terdapat tempat cuci tangan di KIA Poli Membuat wastafel untuk cuci Januari 2018 PJ Poli Close
untuk pemeriksaan KIA/KB tangan sebelum dan sesudah KIA/KB
pemeriksaan .
03 Pencatatan Laporan ANC dan MTBS Bulanan Poli Membuat Catatan ANC dan MTBS Februari 2018 PJ Poli Close
yang belum tertata rapi. KIA/KB sesuai buku panduan. KIA/KB

09 Poli Gigi 01 Tidak ada ruangan khusus poli gigi . Poli Gigi Membuat Ruangan poli gigi untuk Januari 2018 PJ Poli Close
pelayanan pasien gigi. Gigi
02 Dental unit tidak berfungsi. Poli Gigi Permintaan dental Unit Ke dinas Januari 2018 PJ Poli Close
kesehatan sudah dipenuhi. Gigi
03 Alat Standar Oral diagnostik Tidak lengkap. Poli Gigi Merencanakan permintaan Alat Januari 2018 PJ Poli Close
Oral Diagnostik standard an Gigi
koordinasi dengan pihak
manajemen .
04 Belum adanya Petugas Perawat gigi di poli Poli Gigi Merekrut petugas perawat gigi Januari 2018 PJ Poli Close
gigi . baru. Gigi
10 Rawat Inap 01 Di dapati ruang rawatan pasien umum Rawat Membuat tempat baru untuk Januari 2018 PJ Close
bergabung dengan pasien kebidanan . Inap pasien Umum dan memisahkannya Rawat
dengan pasien kebidanan . Inap
02 Pelaksanaan Pencegahan Infeksi saat Rawat pencegahan infeksi pada petugas Januari 2018 PJ Close
menyuntik belum maksimal Inap rawat inap Rawat
Inap
03 Konseling gizi belum dilakukan untuk seluruh Rawat Koordinasi dengan PJ pojok gizi Januari 2018 PJ Close
pasien rawat inap Inap Rawat
Inap
04 Belum ada Ruang rawatan kebidanan Rawat - Membuat Ruang Khusus Februari 2018 PJ Close
Inap perawatan kebidanan . Rawat
Inap
05 Didapati bed dan lemari Penyimpanan alkes Rawat Koordinasi dengan PJ alkes Januari 2018 PJ Close
rusak Inap Rawat
Inap
REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU
Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

STAT.
UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / STAT. TINDAKAN TGL
NO PJ VERIFIKAS
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN PENYELESAIAN
I

Lanjutan Rawat 06 Belum ada Sekat pembatas Antara Pasien Rawat Koordinasi dengan PJ Januari 2018 PJ
Inap satu dan lainnya Inap inventaris dan managemen Rawat
Inap
07 Ruang tunggu keluarga pasien belum ada . Rawat Membuat tempat ruang tunggu Januari 2018 PJ Close
Inap pasien dan keluarga pasien Rawat
Inap
11 PONED 01 Ruang PONED / VK bergabung dengan ruang PONED - Membuat ruang khusus Januari 2018 PJ Close
rawatan umum dan kebidanan bersalin. PONED
- Membuat Ruang Khusus
Rawatan kebidanan
- Membuat Ruang Khusus
Pasien umum.
02 Tempat alat kesehatan PONED sudah rusakn PONED -Koordinasi dengan pihak Januari 2018 PJ Close
management. PONED

03 Didapati pintu kamar mandi (VK PONED, PONED - Koordinasi dengan manajemen Januari 2018 PJ Close
ruang nifas, dan ruang jaga rusak, wastafle PONED
rusak, dan plavon bocor dan berjamur)

REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU


Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018
UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / STAT. TINDAKAN TGL STAT.
NO PJ
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN PENYELESAIAN VERIFIKASI

Lanjutan PONED 03 Didapati pintu kamar mandi (VK PONED, PONED - Koordinasi dengan manajemen Januari 2018 PJ Close
ruang nifas, dan ruang jaga rusak, wastafle PONED
rusak, dan plavon bocor dan berjamur)
REKAP HASIL AUDIT INTERNAL UPT PUSKESMAS KOTABARU
Pelaksanaan Audit Internal tanggal 1 Januari s/d 20 maret 2018

UNIT/BAGIAN & AUDI NO URAIAN KETIDAK SESUAIAN / STAT. TINDAKAN TGL STAT.
NO PJ
JUDUL PROSES TOR LKA ANALISIS KETIDAKSESUAIAN TEMUAN PERBAIKAN/PENCEGAHAN PENYELESAIAN VERIFIKASI

11 04 Belum adanya catatan stok obat untuk PONED Membuat catatan Penggunaan Januari 2018 PJ Close
poned dan buku infentaris alat kesehatan alat dan inventaris alat PONED
kesehatan .

Anda mungkin juga menyukai